Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BCA Hadirkan Fitur-fitur untuk Mudahkan Milenial, Apa Saja?

Kompas.com - 11/11/2019, 18:54 WIB
Elsa Catriana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pelayanan optimal diberikan perbankan untuk meningkatkan pelayanannya kepada para nasabah, salah satunya dengan membuat fitur yang canggih.

Hal itu dilakukan oleh PT Bank Central Asia Tbk. Untuk memikat generasi milenial Indonesia yang jumlahnya besar dan cenderung enggan berkunjung ke kantor cabang bank, BCA menghadirkan sejumlah fitur yang memudahkan nasabah muda tersebut.

Salah satunya adalah fitur perbankan digital. Tingkat transaksi BCA di luar cabang pun kini sudah mencapai 95 persen.

Dilihat dari transaksinya, pengguna fitur yang berbasis digital bank banyak dilakukan oleh kaum milenial.

Baca juga: Diubah Menjadi Perbankan Digital, BCA Suntik Bank Royal Rp 700 Miliar

Jahja Setiaatmadja, Presiden Direktur BCA, mengatakan banyak fitur yang sudah dibuat BCA untuk dipergunakan oleh nasabah milenial.

"Sekarang kaum milenial itu lebih banyak menggunakan Digital Bank, misalnya untuk Top Up bisa pakai OneKlik," ujarnya di Jakarta, Senin (11/11/2019).

Walaupun, demikian para nasabah BCA juga bukan hanya kaum milenial. Untuk itu BCA turut memberikan kemudahan, seperti transaksi SMS Banking, Internet Banking ataupun pelayanan di kantor.

"Yang non milenial enggak masalah, mereka enggak terganggu. Kita masih melayani di ATM sama di kantor kok, tapi kalau mau menggunakan fitur One Klik juga enggak masalah," lanjut Jahja.

Jahja juga menjelaskan mengenai fitur payment pihak BCA sudah mengeluarkan mesin QR, tinggal scan barcode selesai.

"Dulu belum bisa transfer cepat harus ketik-ketik nomor rekening, sekarang tinggal scan aja bisa kok," lanjutnya.

Baca juga: Transaksi di ATM Menurun, BCA Apresiasi Gerakan Non Tunai Berhasil

Selain itu BCA juga meluncurkan Keyboard BCA. Dengan menggunakan keyboard ini, para nasabah bisa melakukan beberapa kegiatan seperti chating di WhatsApp, Line atau Telegram pada saat transaksi, tanpa harus keluar dari jendela transaksi.

"Kalau beberapa bank lain harus keluar aplikasi dulu terus masuk lagi baru bisa transaksi, kalau kita tidak," jelasnya.

"Sekarang memang kita berikan pelayanan yang nyaman dan bisa digunakan di mana saja," kata Jahja.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sambil Makan Durian, Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat

Sambil Makan Durian, Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat

Whats New
Ciptakan Ekosistem Perkebunan yang Kompetitif, Kementan Gelar Kegiatan Skena 

Ciptakan Ekosistem Perkebunan yang Kompetitif, Kementan Gelar Kegiatan Skena 

Whats New
Menteri ESDM Pastikan Harga BBM Tak Naik hingga Juni 2024

Menteri ESDM Pastikan Harga BBM Tak Naik hingga Juni 2024

Whats New
Konflik Iran-Israel Menambah Risiko Pelemahan Rupiah

Konflik Iran-Israel Menambah Risiko Pelemahan Rupiah

Whats New
Kemenhub Mulai Hitung Kebutuhan Formasi ASN di IKN

Kemenhub Mulai Hitung Kebutuhan Formasi ASN di IKN

Whats New
BEI: Eskalasi Konflik Israel-Iran Direspons Negatif oleh Bursa

BEI: Eskalasi Konflik Israel-Iran Direspons Negatif oleh Bursa

Whats New
IHSG Turun 1,11 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.260

IHSG Turun 1,11 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.260

Whats New
IPB Kembangkan Padi 9G, Mentan Amran: Kami Akan Kembangkan

IPB Kembangkan Padi 9G, Mentan Amran: Kami Akan Kembangkan

Whats New
Konsorsium Hutama Karya Garap Proyek Trans Papua Senilai Rp 3,3 Triliun

Konsorsium Hutama Karya Garap Proyek Trans Papua Senilai Rp 3,3 Triliun

Whats New
Kementerian PUPR Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Ini Syaratnya

Kementerian PUPR Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Ini Syaratnya

Work Smart
Juwara, Komunitas Pemberdayaan Mitra Bukalapak yang Antarkan Warung Tradisional Raih Masa Depan Cerah

Juwara, Komunitas Pemberdayaan Mitra Bukalapak yang Antarkan Warung Tradisional Raih Masa Depan Cerah

BrandzView
Rupiah Melemah Tembus Rp 16.200 Per Dollar AS, Apa Dampaknya buat Kita?

Rupiah Melemah Tembus Rp 16.200 Per Dollar AS, Apa Dampaknya buat Kita?

Whats New
Dollar AS Tembus Rp 16.200, Kemenkeu Antisipasi Bengkaknya Bunga Utang

Dollar AS Tembus Rp 16.200, Kemenkeu Antisipasi Bengkaknya Bunga Utang

Whats New
Bawaslu Buka 18.557 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Prioritas Kebutuhannya

Bawaslu Buka 18.557 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Prioritas Kebutuhannya

Whats New
Ingin Produksi Padi Meningkat, Kementan Kerahkan 3.700 Unit Pompa Air di Jatim

Ingin Produksi Padi Meningkat, Kementan Kerahkan 3.700 Unit Pompa Air di Jatim

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com