Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Perlu ke Kantor Cabang, Print Transaksi Rekening BCA Bisa Pakai Fitur e-Statement

Kompas.com - 17/11/2020, 11:53 WIB
Fika Nurul Ulya,
Ambaranie Nadia Kemala Movanita

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Bank Central Asia Tbk menyediakan pengecekan aktivitas rekening secara mandiri, tanpa perlu ke kantor cabang.

Jika Anda mau mencetak aktivitas rekening di buku tabungan, Anda bisa mencetaknya sendiri di rumah melalui fitur e-statement di KlikBCA.

Bukan hanya bagi KlikBCA Bisnis, fitur ini bisa juga digunakan untuk pengguna KlikBCA Individu.

Baca juga: BCA Syariah Dapat Restu Merger dari Pemegang Saham

Lantas bagaimana caranya? Mengutip website resmi Bank BCA, Selasa (17/11/2020), berikut cara-caranya:

KlikBCA Individu

1. Buka www.klikbca.com

2. Klik tombol login internet banking individual, login ke akun KlikBCA Anda

3. Pilih fitur e-statement di bagian kiri layar

4. Pilih tabungan dan giro

5. Pilih nomor rekening yang ingin Anda cetak transaksinya

6. Pilih periode transaksi

7. Lalu, klik download

KlikBCA Bisnis

1. Siapkan token KeyBCA-mu

2. Buka www.klikbca.com, login internet banking bisnis

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com