Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Produsen Baja Ini Buka Lowongan Kerja, Simak Posisi dan Syaratnya

Kompas.com - 08/03/2021, 07:34 WIB
Elsa Catriana,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Steel Pipe Industry Indonesia, Tbk (Spindo) membuka banyak lowongan untuk lulusan minimal Diploma (D3) hingga Sarjana (S1) dari berbagai jurusan.

Spindo merupakan produsen pipa baja dan melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan emiten ISSP.

Mengutip dari situs resminya, Senin (8/3/2021), Spindo setidaknya membuka 7 posisi yaitu Oil & Gas Government Sales Department Head, Sales Departement Head, Supervisor Sales, Sales Assistant, Sales Depo Samarinda, Sales Internal, dan Sales Depo Makassar.

Baca juga: BUMN SMF Buka Lowongan untuk S1 dari Berbagai Jurusan, Ini Posisi dan Syaratnya

Persyaratan

1. Oil & Gas Government Sales Departement Head
Lokasi: Jakarta
Kualifikasi:
1. Pendidikan minimal D3 segala jurusan
2. Usia minimal 30 tahun dan maksimal 35 tahun
3. Memiliki pengalaman bekerja di bidang Sales 4. Manufaktur Pipa Baja, Metal atau sejenisnya selama minimal 3 tahun
5. Memiliki pengalaman bekerjasama dengan Kementerian PUPR, Perhubungan dan ESDM

2. Sales Departement Head
Lokasi: Jakarta
Kualifikasi:
1. Usia maksimal 35 tahun
2. Pengalaman di bidang Manufaktur, B2B dan B2C Business minimal 4 tahun sebagai Supervisor
3. Memiliki kemampuan negosiasi, komunikasi dan analisa yang sangat baik
4. Memiliki antusiasme menjual dalam kerjasama yang erat dengan local account manager dan application engineers, memiliki fokus yang intense terhadap pelayanan customer dan memiliki keinginan besar untuk berhasil
5. Lancar Berbahasa Inggris (Menulis & Berbicara)
6. Pengalaman mengelola dan mengarahkan tim penjualan

Baca juga: Pemerintah Dinilai Perlu Waspadai Serbuan Impor Baja dari China Setelah Pandemi

3. Supervisor Sales
Lokasi: Jakarta
Kualifikasi:
1. Pria/ Wanita
2. Usia Maksimal 33 Tahun
3. Pendidikan minimal S1 segala jurusan IPK lebih dari 3.00
4. Memiliki pengalaman 2 tahun dalam bidang customer support,sales atau bidang yang berkaitan
5. Memiliki kemampuan presentasi yang baik, kemampuan analisa dan pemecahan masalah
6. Memiliki keahlian komunikasi verbal dan tertulis
7. Memiliki kemampuan leadership yang kuat dalam memotivasi Tim Sales untuk bekerja diluar ekspektasi

4. Sales Assistant
Lokasi: Jakarta
Kualifikasi:
1. Usia Maksimal 30 tahun
2. Pendidikan minimal S1 segala jurusan, lebih disukai dari Teknik Inudstri, Management
3. Pemasaran dan International Business Management
4. Memiliki pengalaman minimal 1 Tahun di bidang Manufaktur pipa baja
5. Memiliki pengalaman sebagai sales project menjadi nilai tambah
6. Memiliki kemampuan presentasi yang baik, memiliki kemampuan dalam pemecahan masalah
7. Mampu bekerja dibawah tekanan

5. Sales Depo Samarinda
Lokasi: Samarinda
Kualifikasi :
1. Laki-laki
2. Pendidikan minimal S1-Segala Jurusan
3. Usia maksimal 35 Tahun
4. Berpengalaman minimal 3 Tahun sebagai Sales/ Marketing di bidang Manufaktur Pipa Baja, Besi, Metal atau sejenisnya
5. Memiliki relasi yang luas
6. Memiliki kemampuan komunikasi dan persuasif yang baik
7. Diutamakan berdomisili di Makassar

6. Sales Internal
Lokasi: Jakarta
Kualifikasi:
1. Pria/wanita
2. Usia Maksimal 24 Tahun
3. Pendidikan minimal S1-segala jurusan, IPK lebih dari 3.00
4. Memiliki kemampuan interpersonal, kemampuan komunikasi dan kemampuan analisa yang baik
5. Dapat bekerja secara efektif di bawah deadline dan target yang ketat
6. Memiliki kemampuan multitasking
7. Memiliki pengetahuan yang kuat tentang pengukuran kinerja penjualan dan KPI

7. Sales Depo Makassar
Lokasi: Jakarta
Kualifikasi:
1. Laki-laki
2. Pendidikan minimal S1-Segala Jurusan
3. Usia Maksimal 35 Tahun
4. Berpengalaman minimal 3 Tahun sebagai Sales/ Marketing di bidang Manufaktur Pipa Baja, Besi, Metal atau sejenisnya
5. Memiliki relasi yang luas
6. Memiliki kemampuan komunikasi dan persuasif yang baik
7. Diutamakan berdomisili di Makassar

Cara Mendaftar

Bagi para calon pelamar yang tertarik untuk melamar, dapat mengisi data dirinya melalui situs resminya  yakni di https://www.spindo.com/career sebelum tanggal 31 Maret 2021.

Calon pelamar juga harus mengunggah Curicullum Vitae (CV) melalui website tersebut.

Baca juga: Ada Lowongan Kerja di BUMN Dahana, Ini Posisi dan Syaratnya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kemenhub Mulai Hitung Kebutuhan Formasi ASN di IKN

Kemenhub Mulai Hitung Kebutuhan Formasi ASN di IKN

Whats New
BEI: Eskalasi Konflik Israel-Iran Direspons Negatif oleh Bursa

BEI: Eskalasi Konflik Israel-Iran Direspons Negatif oleh Bursa

Whats New
IHSG Turun 1,11 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.260

IHSG Turun 1,11 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.260

Whats New
IPB Kembangkan Padi 9G, Mentan Amran: Kami Akan Kembangkan

IPB Kembangkan Padi 9G, Mentan Amran: Kami Akan Kembangkan

Whats New
Konsorsium Hutama Karya Garap Proyek Trans Papua Senilai Rp 3,3 Triliun

Konsorsium Hutama Karya Garap Proyek Trans Papua Senilai Rp 3,3 Triliun

Whats New
Kementerian PUPR Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Ini Syaratnya

Kementerian PUPR Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Ini Syaratnya

Work Smart
Juwara, Komunitas Pemberdayaan Mitra Bukalapak yang Antarkan Warung Tradisional Raih Masa Depan Cerah

Juwara, Komunitas Pemberdayaan Mitra Bukalapak yang Antarkan Warung Tradisional Raih Masa Depan Cerah

BrandzView
Rupiah Melemah Tembus Rp 16.200 Per Dollar AS, Apa Dampaknya buat Kita?

Rupiah Melemah Tembus Rp 16.200 Per Dollar AS, Apa Dampaknya buat Kita?

Whats New
Dollar AS Tembus Rp 16.200, Kemenkeu Antisipasi Bengkaknya Bunga Utang

Dollar AS Tembus Rp 16.200, Kemenkeu Antisipasi Bengkaknya Bunga Utang

Whats New
Bawaslu Buka 18.557 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Prioritas Kebutuhannya

Bawaslu Buka 18.557 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Prioritas Kebutuhannya

Whats New
Ingin Produksi Padi Meningkat, Kementan Kerahkan 3.700 Unit Pompa Air di Jatim

Ingin Produksi Padi Meningkat, Kementan Kerahkan 3.700 Unit Pompa Air di Jatim

Whats New
Kemenhub Buka 18.017 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Kemenhub Buka 18.017 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Whats New
Melalui Pompanisasi, Mentan Amran Targetkan Petani di Lamongan Tanam Padi 3 Kali Setahun

Melalui Pompanisasi, Mentan Amran Targetkan Petani di Lamongan Tanam Padi 3 Kali Setahun

Whats New
Konflik Iran-Israel Bisa Picu Lonjakan Inflasi di Indonesia

Konflik Iran-Israel Bisa Picu Lonjakan Inflasi di Indonesia

Whats New
Kartu Prakerja Gelombang 66 Resmi Dibuka, Berikut Persyaratannya

Kartu Prakerja Gelombang 66 Resmi Dibuka, Berikut Persyaratannya

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com