Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[TREN KARIER KOMPASIANA] Puncak Pencapaian Karier | Cita-Cita Perempuan Terbentur oleh Stereotipe | Alasan Mahasiswa Ikut Program Magang

Kompas.com - 22/04/2021, 14:13 WIB
Harry Rhamdhani

Penulis

KOMPASIANA---Dalam bekerja, tentu saja, pasti ingin meraih kesuksesan dalam karier.

Karena kesuksesan di tempat kerja, misalnya, dapat membawa kita tak hanya pada posisi jabatan yang lebih tinggi, namun juga kualitas hidup yang meningkat.

Sayangnya tidak sedikit orang yang masih tidak mengerti cara menemukan kesuksesan tersebut. Padahal, kesuksesan itu bisa dapat diraih dengan hal sederhana dan fokus dalam bekerja.

Tidak hanya itu, sukses itu juga mesti bisa membentuk mental yang kuat agar bisa meraihnya.

1. Saat Pencapaian Karier Butuh Sesuatu yang Lebih dari Sekadar Kecakapan Profesi

Perjalanan karier serta pencapaian yang kita dapatkan di dalamnya tidak semata berkutat pada lingkaran profesi tersebut saja.

Kecenderungan diri seseorang untuk berbuat baik atau sebaliknya bisa dibilang merupakan bagian tak terpisahkan dari perjalanan kariernya.

Sehingga, tulis Kompasianer Agil S. Habib, setiap apa yang kita perbuat adalah bagian tak terpisahkan dari keseluruhan perjalanan hidup yang kita jalani.

Tindakan baik kita apapun bentuknya merupakan bagian dari pelatihan informal yang seiring waktu," tulis Kompasianer Agil S. Habib.

Hal itu terus dilakukan maka akan semakin membuat diri kita terbiasa bahwa memberi untuk orang lain merupakan hal terhebat dari hidup kita.

Menurut Kompasianer Agil S. Habib, itulah tiket awal seseorang untuk menunjukkan bahwa dirinya layak untuk sesuatu yang lebih besar. (Baca selengkapnya)

2. Glass Ceiling Effect: Ketika Potensi dan Cita-Cita Perempuan Terbentur oleh Stereotipe dan Diskriminasi

Umumnya, glass ceiling terjadi akibat adanya stereotipe tentang feminitas dan maskulinitas.

Fenomena seperti ini, tulis Kompasianer Luna Septalisa, lazim ditemukan di female-dominated industry atau industri yang mayoritas pekerjanya adalah perempuan.

Glass ceiling bisa menghambat perempuan untuk meraih posisi-posisi strategis dalam perusahaan. Oleh karena itu, kerap ditemukan bahwa semakin tinggi posisi atau jabatan, jumlah perempuan yang mendudukinya semakin sedikit.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kartu Prakerja Gelombang 66 Resmi Dibuka, Berikut Persyaratannya

Kartu Prakerja Gelombang 66 Resmi Dibuka, Berikut Persyaratannya

Whats New
Kemensos Buka 40.839 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Kemensos Buka 40.839 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Whats New
Pemudik Lebaran 2024 Capai 242 Juta Orang, Angka Kecelakaan Turun

Pemudik Lebaran 2024 Capai 242 Juta Orang, Angka Kecelakaan Turun

Whats New
Pasar Sekunder adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Pasar Sekunder adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Work Smart
Signifikansi 'Early Adopters' dan Upaya 'Crossing the Chasm' Koperasi Multi Pihak

Signifikansi "Early Adopters" dan Upaya "Crossing the Chasm" Koperasi Multi Pihak

Whats New
Rupiah Tertekan Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS, BI Terus Intervensi Pasar

Rupiah Tertekan Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS, BI Terus Intervensi Pasar

Whats New
Cara Gadai BPKB Motor di Pegadaian, Syarat, Bunga, dan Angsuran

Cara Gadai BPKB Motor di Pegadaian, Syarat, Bunga, dan Angsuran

Earn Smart
Harga Minyak Dunia Melonjak 3 Persen, Imbas Serangan Balasan Israel ke Iran

Harga Minyak Dunia Melonjak 3 Persen, Imbas Serangan Balasan Israel ke Iran

Whats New
Kembangkan Karier Pekerja, Bank Mandiri Raih Peringkat 1 Top Companies 2024 Versi LinkedIn

Kembangkan Karier Pekerja, Bank Mandiri Raih Peringkat 1 Top Companies 2024 Versi LinkedIn

Whats New
Cara Cek Angsuran KPR BCA secara 'Online' melalui myBCA

Cara Cek Angsuran KPR BCA secara "Online" melalui myBCA

Work Smart
10 Bandara Terbaik di Dunia Tahun 2024, Didominasi Asia

10 Bandara Terbaik di Dunia Tahun 2024, Didominasi Asia

Whats New
Rupiah Melemah, Utang Luar Negeri RI Naik Jadi Rp 6.588,89 Triliun

Rupiah Melemah, Utang Luar Negeri RI Naik Jadi Rp 6.588,89 Triliun

Whats New
Simak, Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Simak, Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Whats New
Pegadaian Catat Penjualan Tabungan Emas Naik 8,33 Persen di Maret 2024

Pegadaian Catat Penjualan Tabungan Emas Naik 8,33 Persen di Maret 2024

Whats New
BUMN Farmasi Ini Akui Tak Sanggup Bayar Gaji Karyawan sejak Maret 2024

BUMN Farmasi Ini Akui Tak Sanggup Bayar Gaji Karyawan sejak Maret 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com