Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mudah dan Efektif, Ini 6 Tips Menabung Uang Jajan untuk Pelajar

Kompas.com - 11/01/2022, 17:35 WIB
Akhdi Martin Pratama

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kebiasaan menabung perlu dilakukan sedini mungkin. Pelajar yang ingin mulai menabung uang jajan, berikut ini tips menabung yang mudah dan efektif.

Berapa uang jajan yang Anda dapat setiap minggunya dari orangtua? Sebanyak apapun uang jajan yang Anda terima namun jika tidak dikelola dengan baik bisa cepat habis dan tidak ada sisa untuk ditabung.

Uang jajan yang ditabung dengan baik bisa sangat membantu jika Anda tiba-tiba membutuhkan peralatan sekolah atau membayar uang iuran kelas.

Baca juga: 4 Trik Mudah agar Menabung Tidak Terasa Menguras Penghasilan

Sayangnya banyak godaan seperti jajanan kekinian hingga barang-barang seperti mainan yang membuat siswa tergoda untuk membeli dengan uang jajan mereka.

Imbasnya, tidak ada uang lagi untuk kebutuhan lain terlebih untuk menabung. Menabung uang jajan memang gampang-gampang susah. Namun jika sudah tahu tips dan triknya, menabung bisa menjadi lebih mudah.

Cara menabung uang jajan buat pelajar

Berikut ini tips yang dirangkum dari Instagram @disdikjabar tentang cara menabung yang benar untuk pelajar. Simak cara-cara yang perlu diperhatikan saat akan menabung uang jajan Anda diantaranya:

Baca juga: Menabung Emas, Untung atau Rugi?

  1. Menyisihkan uang jajan sebelum digunakan
  2. Mengurangi kegiatan nongkrong atau jajan
  3. Bijak mebelanjakan uang
  4. Jangan menyepelekan uang receh
  5. Membawa bekal dari rumah
  6. Memakai celengan yang unik dan menarik.

Demikian cara-cara menabung uang jajan yang mudah dan efektif untuk pelajar. Anda bisa memanfaatkan botol air mineral atau tempat lain untuk menyimpan uang jajan.

Bersihkan botol kemudian hiasi dengan kertas kado atau pernak-pernik lain sehingga botol untuk menabung uang Anda terlihat lebih menarik. (Tiyas Septiana)

Baca juga: Kapan Waktu yang Tepat Untuk Menabung?

Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul: Tips Menabung Uang Jajan yang Mudah dan Efektif Buat Pelajar

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Whats New
Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Whats New
Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Whats New
Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Spend Smart
Kadin Proyeksi Perputaran Uang Saat Ramadhan-Lebaran 2024 Mencapai Rp 157,3 Triliun

Kadin Proyeksi Perputaran Uang Saat Ramadhan-Lebaran 2024 Mencapai Rp 157,3 Triliun

Whats New
Kebutuhan Dalam Negeri Jadi Prioritas Komersialisasi Migas

Kebutuhan Dalam Negeri Jadi Prioritas Komersialisasi Migas

Whats New
Ratusan Sapi Impor Asal Australia Mati Saat Menuju RI, Badan Karantina Duga gara-gara Penyakit Botulisme

Ratusan Sapi Impor Asal Australia Mati Saat Menuju RI, Badan Karantina Duga gara-gara Penyakit Botulisme

Whats New
Watsons Buka 3 Gerai di Medan dan Batam, Ada Diskon hingga 50 Persen

Watsons Buka 3 Gerai di Medan dan Batam, Ada Diskon hingga 50 Persen

Spend Smart
Utang Pemerintah Kian Bengkak, Per Februari Tembus Rp 8.319,22 Triliun

Utang Pemerintah Kian Bengkak, Per Februari Tembus Rp 8.319,22 Triliun

Whats New
Heran Jasa Tukar Uang Pinggir Jalan Mulai Menjamur, BI Malang: Kurang Paham Mereka Dapat Uang Dari Mana...

Heran Jasa Tukar Uang Pinggir Jalan Mulai Menjamur, BI Malang: Kurang Paham Mereka Dapat Uang Dari Mana...

Whats New
Dongkrak Performa, KAI Logistik Hadirkan Layanan 'Open Side Container'

Dongkrak Performa, KAI Logistik Hadirkan Layanan "Open Side Container"

Whats New
Sumbangan Sektor Manufaktur ke PDB 2023 Besar, Indonesia Disebut Tidak Alami Deindustrialisasi

Sumbangan Sektor Manufaktur ke PDB 2023 Besar, Indonesia Disebut Tidak Alami Deindustrialisasi

Whats New
Harga Bahan Pokok Jumat 29 Maret 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 29 Maret 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
Modal Asing Kembali Cabut dari RI, Pekan Ini Nilainya Rp 1,36 Triliun

Modal Asing Kembali Cabut dari RI, Pekan Ini Nilainya Rp 1,36 Triliun

Whats New
Kerap Kecelakaan di Perlintasan Sebidang, 5 Lokomotif KA Ringsek Sepanjang 2023

Kerap Kecelakaan di Perlintasan Sebidang, 5 Lokomotif KA Ringsek Sepanjang 2023

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com