Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Arti WFH dan Tipsnya Agar Tetap Produktif

Kompas.com - 06/03/2022, 13:45 WIB
Muhammad Idris

Penulis

KOMPAS.com - WFH adalah istilah populer sejak merebaknya pandemi Covid-19. Arti WFH sendiri kerapkali disamakan dengan bekerja dari rumah. Apa itu WFH?

WFH adalah singkatan dari Work from Home. Secara harfiah, WFH adalah bekerja dari rumah, namun arti WFH kini lebih meluas. WFH artinya tak hanya bekerja dari rumah, namun bisa dari mana saja asalkan tidak datang ke kantor.

Konsep WFH adalah pada dasarnya sudah tercetus ketika revolusi industri 4.0 dimulai, di mana mesin dan teknologi canggih dengan konsep otomatisasi sudah diandalkan dalam proses produksi barang serta segala kebutuhan dapat dipenuhi melalui digitalisasi.

Arti WFH

Merujuk pada laman Urban Dictionary, arti WFH adalah konsep perusahaan yang tidak mengharuskan karyawan datang ke kantor untuk bekerja, mereka bisa bekerja dari rumah.

WFH adalah istilah yang sangat populer sejak adanya pandemi Covid-19. Di mana saat itu banyak orang diharuskan melakukan karantina sendiri di rumah tanpa harus meninggalkan pekerjannya.

Baca juga: Apa Itu Passion dan Bedanya dengan Hobi

Dengan kata lain, WFH adalah pekerjaan yang sama di kantor namun hanya dilakukan cukup dari rumah dengan berbagai macam platform seperti email hingga meeting online.

Sementara dikutip dari Owllabs, WFH artinya seorang karyawan bekerja dari rumah, apartemen, atau tempat tinggal mereka, daripada bekerja dari kantor.

Banyak perusahaan memiliki kebijakan WFH, atau kebijakan kerja jarak jauh, yang memungkinkan karyawan mereka untuk bekerja dari rumah baik penuh waktu atau saat kapan pun di waktu yang paling nyaman bagi mereka.

Bahkan meski pandemi di banyak negara sudah dianggap mereda, WFH adalah konsep yang dipastikan akan tetap dipertahankan.

Banyak perusahaan masih tetap menerapkan apa itu WFH. Misalnya, sebagian perusahaan yang hanya mempraktikan WFH pada hari-hari tertentu, seperti pada hari Rabu atau pada hari lainnya.

Baca juga: Mengenal Hedonisme: Definisi, Ciri, Contoh, dan Dampaknya

Bahkan, ada perusahaan yang mulai berani memberlakukan arti WFH secara permanen, namun hanya untuk departemen tertentu. Dengan permanen, WHF adalah bisa dilakukan selamanya tanpa batas waktu.

Mereka yang mendapatkan keistimewaan permanen WFH adalah pekerja IT, penulis, editor, software engineer, dan sebagainya.

Arti WFH juga semakin meluas. WFH artinya tak hanya berlaku untuk mereka yang bekerja dari rumah, WFH adalah berarti untuk mereka yang tidak perlu ke kantor, entah bekerja dari restoran atau cafe, villa, pantai, sesuai dengan keinginan dari karyawan atau pekerja tersebut.

WFH artinya bukan berarti tidak masuk kantor, melainkan pekerjaan dapat diselesaikan di mana saja dengan menggunakan teknologi dan informasi.

Kelebihan WFH adalah efisiensi

kelebihan WFH adalah memang mempunyai tingkat fleksibilitas yang tinggi. Hal ini tentu saja untuk mendukung keseimbangan dari karyawan untuk mengimbangi antara kehidupannya dan juga pekerjaan sebagai salah satu karyawan di suatu perusahaan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Earn Smart
7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

Whats New
'Regulatory Sandbox' Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

"Regulatory Sandbox" Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

Whats New
IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

Whats New
Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Whats New
Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Whats New
Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Whats New
Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Whats New
Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Whats New
Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Whats New
Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

BrandzView
Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Whats New
Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Whats New
Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Whats New
Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com