Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Youth 20, Pluang Gandeng ILUNI UI Tingkatkan Literasi Keuangan Investor Muda

Kompas.com - 15/07/2022, 17:08 WIB
Agustinus Rangga Respati,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Start up investasi multi aset Pluang menandatangani nota kesepahaman dengan Ikatan Alumni Universitas Indonesia (ILUNI UI) untuk mendorong literasi keuangan di tingkat mahasiswa.

Ketua ILUNI UI Andre Rahadian mengatakan, kerja sama ini merupakan kesempatan untuk belajar hal baru tentang investasi.

"Satu di antaranya dengan mendapatkan kesempatan baru, sebanyak 126.000 alumni terdaftar di UI Connect, bisa meningkatkan akses ke banyak hal, termasuk investasi," kata dia dalam konferensi pers Kampus UI Salemba di Jakarta, Jumat (15/7/2022).

Baca juga: Investasi Proyek Transisi Energi Mencapai Rp 7.500 Triliun, Sri Mulyani: Butuh Support Global

Andre menambahkan, kerja sama ini dilakukan untuk memperluas ilmu investasi kepada calon investor muda.

"Investor muda perlu tahu kalau investasi dengan yield yang besar itu tidak mungkin tanpa risiko. Oleh karena itu penting melalkukan edukasi sebelum investasi," tambah dia.

Ia menyebut, edukasi kepada anak muda penting karena mereka sebenarnya telah lebih memahami digital market.

Chief of Special Projects Pluang Ronny Hutahayan menyampaikan, kerja sama ini juga merupakan salah satu partnership dengan kegiatan Presidensi G20 Indonesia melalui Youth 20 (Youth 20).

"Digital transformation merupakan agenda prioritas dari kegiatan tersebut. Kami percaya semua orang memiliki hak yang sama untuk mengakses layanan keuangan," ucap dia.

Dalam acara yang sama, Ketua atau Co-Chair Y20 Indonesia 2022 Michael Victor Sianipar mengatakan, berdasarkan survey yang telah dilakukan, unsur yang paling penting bagi anak muda di seluruh dunia adalah literasi digital.

"Oleh karena itu penting juga untuk mengembangkan teknologi dan infrastruktur digital dalam pengembangan literasi digital," tutup dia.

Baca juga: Luhut Ajak Negara–negara G20 Investasi EBT di RI

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sudah Salurkan Rp 75 Triliun, BI: Orang Siap-siap Mudik, Sudah Bawa Uang Baru

Sudah Salurkan Rp 75 Triliun, BI: Orang Siap-siap Mudik, Sudah Bawa Uang Baru

Whats New
Harga Naik Selama Ramadhan 2024, Begini Cara Ritel Mendapat Keuntungan

Harga Naik Selama Ramadhan 2024, Begini Cara Ritel Mendapat Keuntungan

Whats New
Mentan Amran Serahkan Rp 54 Triliun untuk Pupuk Bersubsidi, Jadi Catatan Sejarah bagi Indonesia

Mentan Amran Serahkan Rp 54 Triliun untuk Pupuk Bersubsidi, Jadi Catatan Sejarah bagi Indonesia

Whats New
Kasus Korupsi PT Timah: Lahan Dikuasai BUMN, tapi Ditambang Swasta Secara Ilegal

Kasus Korupsi PT Timah: Lahan Dikuasai BUMN, tapi Ditambang Swasta Secara Ilegal

Whats New
4 Tips Mengelola THR agar Tak Numpang Lewat

4 Tips Mengelola THR agar Tak Numpang Lewat

Spend Smart
Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis, Stafsus Erick Thohir: Kasus yang Sudah Sangat Lama...

Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis, Stafsus Erick Thohir: Kasus yang Sudah Sangat Lama...

Whats New
Menkeu: Per 15 Maret, Kinerja Kepabeanan dan Cukai Capai Rp 56,5 Triliun

Menkeu: Per 15 Maret, Kinerja Kepabeanan dan Cukai Capai Rp 56,5 Triliun

Whats New
Siap-siap, IFSH Tebar Dividen Tunai Rp 63,378 Miliar

Siap-siap, IFSH Tebar Dividen Tunai Rp 63,378 Miliar

Whats New
Harga Tiket Kereta Bandara dari Manggarai dan BNI City 2024

Harga Tiket Kereta Bandara dari Manggarai dan BNI City 2024

Spend Smart
Penukaran Uang, BI Pastikan Masyarakat Terima Uang Baru dan Layak Edar

Penukaran Uang, BI Pastikan Masyarakat Terima Uang Baru dan Layak Edar

Whats New
Cara Cek Tarif Tol secara Online Lewat Google Maps

Cara Cek Tarif Tol secara Online Lewat Google Maps

Work Smart
PT SMI Sebut Ada 6 Investor Akan Masuk ke IKN, Bakal Bangun Perumahan

PT SMI Sebut Ada 6 Investor Akan Masuk ke IKN, Bakal Bangun Perumahan

Whats New
Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Api pada 28-31 Maret

Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Api pada 28-31 Maret

Whats New
Ini Sejumlah Faktor di Indonesia yang Mendorong CCS Jadi Peluang Bisnis Baru Masa Depan

Ini Sejumlah Faktor di Indonesia yang Mendorong CCS Jadi Peluang Bisnis Baru Masa Depan

Whats New
ITMG Bakal Tebar Dividen Rp 5,1 Triliun dari Laba Bersih 2023

ITMG Bakal Tebar Dividen Rp 5,1 Triliun dari Laba Bersih 2023

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com