Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dompet Digital DANA Kini Bisa Dipakai di Thailand, Begini Caranya

Kompas.com - 31/08/2022, 22:21 WIB
Agustinus Rangga Respati,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - CEO & Co-Founder DANA Indonesia Vince Iswara mengatakan, saat ini pengguna aplikasi DANA yang melakukan perjalanan ke Thailand sudah dapat menikmati kemudahan pembayaran kepada beberapa merchant di Thailand seperti merchant Bangkok Bank.

Caranya, dengan cara memindai QR di merchant tersebut melalui aplikasi DANA.

Begitu pula turis Thailand yang datang ke Indonesia dan berbelanja di merchant QRIS DANA, sudah dapat melakukan pembayaran di merchant melalui aplikasi pembayaran Thailand miliknya.

Baca juga: BI Pastikan Biaya Transaksi QRIS Antarnegara Lebih Murah Dibanding Tarik Tunai di ATM Luar Negeri

"Kami menyambut baik kepercayaan yang diberikan Bank Indonesia kepada DANA, sebagai dompet digital pertama yang menerapkan QR Cross Border," kata dia dalam siaran pers, dikutip Rabu (31/8/2022).

Ia menambahkan, transaksi pembayaran lintas negara ini dimulai dengan resmi oleh Bank Indonesia (BI) dan Bank of Thailand (BoT) dengan melibatkan 76 penyedia jasa sistem pembayaran dari kedua negara.

Interkoneksi QR Code antar Indonesia dan Thailand ini diharapkan dapat menggerakan transaksi lebih tinggi lagi dalam membantu pertumbuhan sektor pariwisata dan UMKM.

“Selama ini peningkatan adopsi QRIS selalu kami dampingi dengan edukasi yang berkelanjutan, baik untuk UMKM maupun masyarakat umum di seluruh Tanah Air," ucap dia.

"Oleh karena itu, kami juga akan menerapkan hal yang sama yaitu edukasi bagi seluruh masyarakat Indonesia untuk menyukseskan penggunaan QR Cross Border yang berkelanjutan,” pungkas Vince.

DANA menjadi penyedia jasa pembayaran nonbank pertama yang turut serta pada peluncuran implementasi pembayaran kode QR antarnegara, baik sebagai issuer maupun acquirer.

Baca juga: WNI Bisa Pakai QRIS di Malaysia Tahun Ini, di Singapura Tahun Depan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Whats New
Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Whats New
Antisipasi El Nino, Kementan Dorong 4 Kabupaten Ini Percepatan Tanam Padi

Antisipasi El Nino, Kementan Dorong 4 Kabupaten Ini Percepatan Tanam Padi

Whats New
Laba RMKE Cetak Laba Bersih Rp 302,8 Miliar pada 2023

Laba RMKE Cetak Laba Bersih Rp 302,8 Miliar pada 2023

Whats New
Perputaran Uang Judi Online di RI sampai Rp 327 Triliun Setahun

Perputaran Uang Judi Online di RI sampai Rp 327 Triliun Setahun

Whats New
Bapanas Pastikan Konflik Israel-Iran Tak Pengaruhi Masuknya Komoditas Pangan yang Rutin Diimpor

Bapanas Pastikan Konflik Israel-Iran Tak Pengaruhi Masuknya Komoditas Pangan yang Rutin Diimpor

Whats New
Pasca Akuisisi BPR, KoinWorks Fokus Inovasi dan Efisiensi Tahun Ini

Pasca Akuisisi BPR, KoinWorks Fokus Inovasi dan Efisiensi Tahun Ini

Whats New
Lion Air Bantah 2 Pegawai yang Ditangkap Menyelundupkan Narkoba Merupakan Pegawainya

Lion Air Bantah 2 Pegawai yang Ditangkap Menyelundupkan Narkoba Merupakan Pegawainya

Whats New
Indofarma Akui Belum Bayar Gaji Karyawan Periode Maret 2024, Mengapa?

Indofarma Akui Belum Bayar Gaji Karyawan Periode Maret 2024, Mengapa?

Whats New
Pesetujuan KPR BSI Kini Hanya Butuh Waktu Satu Hari

Pesetujuan KPR BSI Kini Hanya Butuh Waktu Satu Hari

Spend Smart
Bank Sentral Inggris Diprediksi Pangkas Suku Bunga pada Mei 2024

Bank Sentral Inggris Diprediksi Pangkas Suku Bunga pada Mei 2024

Whats New
Cara Membuat Kartu ATM BCA Berfitur Contactless

Cara Membuat Kartu ATM BCA Berfitur Contactless

Work Smart
Pertanyaan Umum tapi Menjebak dalam Wawancara Kerja, Apa Itu dan Bagaimana Cara Jawabnya?

Pertanyaan Umum tapi Menjebak dalam Wawancara Kerja, Apa Itu dan Bagaimana Cara Jawabnya?

Work Smart
Menko Airlangga soal Kondisi Geopolitik Global: Belum Ada Apa-apa, Kita Tenang Saja...

Menko Airlangga soal Kondisi Geopolitik Global: Belum Ada Apa-apa, Kita Tenang Saja...

Whats New
Pasar Perdana adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Pasar Perdana adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com