Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga BBM per 1 Mei 2023 di SPBU Pertamina, BP AKR, dan Shell

Kompas.com - 01/05/2023, 13:06 WIB
Agustinus Rangga Respati,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Harga bahan bakar minyak (BBM) di SPBU Pertamina, Shell, dan BP AKR terpantau mengalami penyesuaian per 1 Mei 2023.

Misalnya di SPBU Pertamina, harga Dexlite turun dari Rp 14.250 menjadi Rp 13.700 per liter untuk wilayah Jakarta.

Sementara itu, BP AKR juga menyesuaikan harga untuk BP 90 yang semula Rp 13.850 menjadi 13.900 pada bulan ini.

Baca juga: Daftar Harga BBM di SPBU Seluruh Indonesia Berlaku Mei 2023

Namun demikian, ada pula yang melakukan peningkatan harga, misalnya yang dilakukan oleh Shell pada produk Shell V-Power yang semula seharga Rp 14.790 per liter menjadi 14.850 per liter.

Berikut ini adalah perbandingan harga bahan bakar minyak (BBM) di Pertamina, BP, dan Shell.

1. Pertamina

Dilansir dari laman MyPertamina, berikut ini adalah harga BBM Pertamina per 1 Mei 2023 untuk wilayan Provinsi DKI Jakarta.

Harga BBM Pertamina Provinsi DKI Jakarta

  • Harga Pertalite: Rp 10.000
  • Harga Bio Solar: Rp 6.800
  • Harga Pertamax Turbo: Rp 15.300
  • Harga Dexlite: Rp 13.700
  • Harga Pertamina Dex (Pertadex): Rp 14.600
  • Harga Pertamax: Rp 13.300

Baca juga: BPH Migas Pantau Langsung Pasokan BBM di SPBU di 4 Daerah Jawa Tengah


2. BP-AKR

Dilansir dari laman resmi bp.com, berikut harga BBM di SPBU BP AKR setelah mengalami penyesuaian pada 1 Mei 2023:

  • BP 90: Rp 13.900 per liter (Jabodetabek)
  • BP 92: Rp 13.990 per liter (Jabodetabek dan Jawa Timur)
  • BP Ultimate: Rp 14.850 per liter (Jabodetabek)
  • BP Diesel: Rp 13.700 per liter (Jabodetabek dan Jawa Timur).

3. Shell

Dikutip dari laman Shell, harga BBM di SPBU ini juga mengalami terakhir penyesuaian per 1 Mei 2023.

Berikut rincian daftar harga BBM terbaru di SPBU Shell:

Shell Super:

  • Rp 13.990 per liter (Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Timur)
  • Rp 14.250 per liter (Sumatera Utara).

Shell V-Power:

  • Rp 14.850 per liter (Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Timur)
  • Rp 15.170 per liter (Sumatera Utara).

Baca juga: Soal Gudang BBM AKBP Achiruddin, Pertamina: Bukan Milik Kami

Shell V-Power Nitro+:

  • Rp 15.120 per liter (Jakarta, Banten, Jawa Barat).

Shell V-Power Diesel:

  • Rp 14.640 per liter (Jakarta, Banten, Jawa Barat).

Shell Diesel Extra:

  • Rp 13.700 per liter (Jawa Timur)
  • Rp 13.990 per liter (Sumatera Utara).

Demikian perbandingan harga bahan bakar minyak (BBM) di Pertamina, BP, dan Shell.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Cara Membuat Kartu Debit Mandiri Contactless

Cara Membuat Kartu Debit Mandiri Contactless

Work Smart
Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS

Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS

Whats New
Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Whats New
Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Whats New
Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Whats New
IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

Whats New
Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Whats New
Voucher Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Voucher Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Whats New
Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Earn Smart
Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Whats New
IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Earn Smart
Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Whats New
Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com