Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Simak Tips Merintis Bisnis dari Kaesang Pangarep

JAKARTA, KOMPAS.com - Putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep merupakan pebisnis muda yang bisa dibilang cukup sukses.

Baru berusia 24 tahun, Kaesang setidaknya telah memiliki tiga bisnis yang bisa menghasilkan pundi-pundi uang.

Pertama, Kaesang memiliki bisnis pisang goreng yang dinamakan 'Sang Pisang’. Kedua, dia memiliki bisnis pakaian yang dinamai 'Sang Javas'. Ketiga, bisnis kedai kopi yang baru dia rintis dan dinamai ‘Ternak Kopi’.

Putra orang nomor satu di Indonesia itu pun membagikan tipsnya bagi generasi milenial yang ingin terjun ke dunia bisnis.

Pertama, untuk membuka sebuah bisnis menurut Kaesang hal yang paling dibutuhkan adalah keberanian. Kata dia, sebaiknya generasi milenial yang ingin berbisnis lakukanlah segera mungkin.

“Ya buka aja dulu (suatu bisnis). Segala hal pasti bisa lah,” ujar Kaesang akhir pekan kemarin.

Menurut Kaesang, kebanyakan orang batal membuka sebuah usaha karena alasan keterbatasan modal.

Padahal, kata dia, selama kita mau berusaha, modal bukan lah hambatan untuk seseorang merintis sebuah bisnisnya.

Dia sendiri mengaku membuka Ternak Kopi tak mendapat bantuan modal dari Jokowi.

“Kalau kendala modal, sekarang ini tuh kalian tahu kan ada salah satu brand kopi yang bisa dapat suntikan dana sampai Rp 120 miliar, anak muda. Segala hal pasti bisa lah jangan hanya mengeluh,” kata Kaesang.

Saat ini, Kaesang telah memiliki 65 cabang Sang Pisang yang tersebar di seluruh Indonesia.

Sementara untuk Ternak Kopi, dia baru memiliki satu kedai. Namun, dalam dua atau tiga bulan ke depan Kaesang menargetkan akan membuka 10 sampai 15 kedai Ternak Kopi di Jabodetabek.

https://money.kompas.com/read/2019/04/08/124007126/simak-tips-merintis-bisnis-dari-kaesang-pangarep

Terkini Lainnya

KKP Gandeng Kejagung untuk Kawal Implementasi Aturan Tata Kelola Lobster

KKP Gandeng Kejagung untuk Kawal Implementasi Aturan Tata Kelola Lobster

Whats New
Pengusaha Harap Putusan MK soal Pilpres Dapat Ciptakan Iklim Investasi Stabil

Pengusaha Harap Putusan MK soal Pilpres Dapat Ciptakan Iklim Investasi Stabil

Whats New
IHSG dan Rupiah Kompak Menguat di Akhir Sesi 23 April 2024

IHSG dan Rupiah Kompak Menguat di Akhir Sesi 23 April 2024

Whats New
Rupiah Diramal Bisa Kembali Menguat di Bawah Rp 16.000 Tahun Ini

Rupiah Diramal Bisa Kembali Menguat di Bawah Rp 16.000 Tahun Ini

Whats New
Bagaimana Prospek IPO di Indonesia Tahun Ini Usai Pemilu?

Bagaimana Prospek IPO di Indonesia Tahun Ini Usai Pemilu?

Whats New
Harga Makanan Global Diperkirakan Turun, Konsumen Bakal Lega

Harga Makanan Global Diperkirakan Turun, Konsumen Bakal Lega

Whats New
Laba Bersih Astra Agro Lestari Turun 38,8 Persen, Soroti Dampak El Nino

Laba Bersih Astra Agro Lestari Turun 38,8 Persen, Soroti Dampak El Nino

Whats New
Naik, Pemerintah Tetapkan Harga Acuan Batu Bara hingga Emas April 2024

Naik, Pemerintah Tetapkan Harga Acuan Batu Bara hingga Emas April 2024

Whats New
Alasan Mandala Finance Tak Bagi Dividen untuk Tahun Buku 2023

Alasan Mandala Finance Tak Bagi Dividen untuk Tahun Buku 2023

Whats New
Efek Panjang Pandemi, Laba Bersih Mandala Finance Turun 35,78 Persen

Efek Panjang Pandemi, Laba Bersih Mandala Finance Turun 35,78 Persen

Whats New
Heboh soal Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta, Cek Ketentuannya

Heboh soal Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta, Cek Ketentuannya

Whats New
KB Bank Targetkan Penyelesaian Perbaikan Kualitas Aset Tahun Ini

KB Bank Targetkan Penyelesaian Perbaikan Kualitas Aset Tahun Ini

Whats New
Astra Agro Lestari Sepakati Pembagian Dividen Rp 165 Per Saham

Astra Agro Lestari Sepakati Pembagian Dividen Rp 165 Per Saham

Whats New
Ditopang Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Diprediksi Semakin Moncer

Ditopang Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Diprediksi Semakin Moncer

Whats New
Survei: 69 Persen Perusahaan Indonesia Tak Rekrut Pegawai Baru untuk Hindari PHK

Survei: 69 Persen Perusahaan Indonesia Tak Rekrut Pegawai Baru untuk Hindari PHK

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke