Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Siapkan Uang Muka untuk Miliki Rumah Pertama, Instrumen Investasi Apa yang Paling Pas?

Jika Anda berencana membeli rumah pertama dengan menggunakan Kredit Pemilikan Rumah (KPR), dibutuhkan uang muka atau down payment menimal 20 perrsen dari harga rumah. Semakin besar DP yang disetorkan di awal, akan semakin ringan beban cicilan bulanan.

Chief Economist and Investmen Strategist PT Manulife Aset Manajemen Katarina Setiawan mengatakan, jika ingin memiliki rumah pertama, setidaknya Anda sudah memiliki target kapan dan berapa jumlah DP yang akan dibeyarkan sebelum menyisihkan uang untuk membayar DP tersebut.

Lalu, instrumen investasi apakah yang paling pas untuk menyiapkan DP rumah pertama?

Katarina mengatakan, ketika menyimpan uang untuk pembayaran DP, hindari berinvestasi di pasar saham. Terutama, jika jumlah uang yang Anda targetkan akan digunakan dalam satu atau dua tahun ke depan.

"Investasi di pasar saham memang berpotensi untuk memberikan tingkat pengembalian investasi yang lebih tinggi dibandingkan investasi lainnya, namun sangat berfluktuasi dan risikonya sangat tinggi jika dananya ingin digunakan dalam jangka pendek," jelas Katarina dalam keterangan tertulis yang diterima Kompas.com.

Menurut dia, sebaiknya Anda menggunakan reksa dana pasar uang yang cocok untuk menyimpan dana investasi dalam jangka pendek. Selain memiliki tingkat risiko yang sangat rendah, reksa dana pasar uang juga likuid, bebas biaya transaksi, dan memberikan potensi imbal hasil yang lebih kompetitif dibandingkan tabungan dan deposito.

"Selagi Anda masih memiliki penghasilan, wujudkan impian untuk memiliki rumah tinggal. Siapkan keuangan Anda agar tidak ada penyesalan di kemudian hari," ujar dia.

https://money.kompas.com/read/2019/09/09/104529126/siapkan-uang-muka-untuk-miliki-rumah-pertama-instrumen-investasi-apa-yang

Terkini Lainnya

Simak, Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Simak, Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Whats New
Pegadaian Catat Penjualan Tabungan Emas Naik 8,33 Persen di Maret 2024

Pegadaian Catat Penjualan Tabungan Emas Naik 8,33 Persen di Maret 2024

Whats New
BUMN Farmasi Ini Akui Tak Sanggup Bayar Gaji Karyawan sejak Maret 2024

BUMN Farmasi Ini Akui Tak Sanggup Bayar Gaji Karyawan sejak Maret 2024

Whats New
Cara Membuat Kartu Debit Mandiri Contactless

Cara Membuat Kartu Debit Mandiri Contactless

Work Smart
Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS

Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS

Whats New
Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Whats New
Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Whats New
Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Whats New
IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

Whats New
Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Whats New
Voucer Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Voucer Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Whats New
Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Earn Smart
Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke