Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

IHSG Melemah Jelang Akhir Pekan

JAKARTA, KOMPAS.com - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pagi ini berada di zona merah pada awal perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) Jumat (6/11/2020).

Melansir data RTI, pukul 09.18 WIB, IHSG berada pada level 5.250,29 atau turun 10,03 poin (0,19 persen) dibanding penutupan sebelumnya pada level 5.260,32.

Sebanyak 173 saham melaju di zona hijau dan 76 saham di zona merah.

Sedangkan 176 saham lainnya stagnan.

Adapun nilai transaksi hingga saat ini mencapai Rp 994,5 miliar dengan volume 1,3 miliar saham.

Indeks saham Asia variatif pagi ini, dengan kenaikan indeks Nikkei 0,97 persen, dan indeks Hang Seng Hong Kong 0,14 persen.

Sementara indeks Strait Times turun 0,96 persen, dan indeks Shanghai Komposit juga turun 0,23 persen.

Sebelumnya, Research Analyst Artha Sekuritas Indonesia Dennies Christoper mengatakan, potensi penguatan IHSG yang cenderung terbatas terdorong sentimen pemilu AS, dimana kandidat Joe Biden lebih unggul daripada Donald Trump.

“IHSG diprediksi menguat terbatas, didorong sentimen pemilu di Amerika Serikat dimana hasil perhitungan suara menunjukkan keunggulan Joe Biden. Perlu diwaspadai kenaikan kemarin sangat signifikan sehingga rentan mengalami koreksi,” kata Dennies melalui siaran pers, Kamis (4/11/2020).

Wall Street ditutup positif dengan kenaikan pada indeks acuan saham teknologi Nasdaq 2,59 persen, S&P 500 bertambah 1,94 persen dan indeks Dow Jones Industrial Average menguat 1,95 persen.

Bursa saham Eropa kemarin juga positif dengan kenaikan indeks FTSE 0,39 persen, dan indeks Xetra Dax 1,98 persen.

https://money.kompas.com/read/2020/11/06/094226126/ihsg-melemah-jelang-akhir-pekan

Terkini Lainnya

Satgas Pasti Temukan 100 Penipuan Bermodus Duplikasi Lembaga Keuangan

Satgas Pasti Temukan 100 Penipuan Bermodus Duplikasi Lembaga Keuangan

Whats New
Erick Thohir Minta BUMN Optimalisasi Pembelian Dollar AS, Ini Kata Menko Airlangga

Erick Thohir Minta BUMN Optimalisasi Pembelian Dollar AS, Ini Kata Menko Airlangga

Whats New
Pelemahan Rupiah Bakal Berdampak pada Harga Barang Impor sampai Beras

Pelemahan Rupiah Bakal Berdampak pada Harga Barang Impor sampai Beras

Whats New
Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Whats New
Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Whats New
Antisipasi El Nino, Kementan Dorong 4 Kabupaten Ini Percepatan Tanam Padi

Antisipasi El Nino, Kementan Dorong 4 Kabupaten Ini Percepatan Tanam Padi

Whats New
Laba RMKE Cetak Laba Bersih Rp 302,8 Miliar pada 2023

Laba RMKE Cetak Laba Bersih Rp 302,8 Miliar pada 2023

Whats New
Perputaran Uang Judi Online di RI sampai Rp 327 Triliun Setahun

Perputaran Uang Judi Online di RI sampai Rp 327 Triliun Setahun

Whats New
Bapanas Pastikan Konflik Israel-Iran Tak Pengaruhi Masuknya Komoditas Pangan yang Rutin Diimpor

Bapanas Pastikan Konflik Israel-Iran Tak Pengaruhi Masuknya Komoditas Pangan yang Rutin Diimpor

Whats New
Pasca Akuisisi BPR, KoinWorks Fokus Inovasi dan Efisiensi Tahun Ini

Pasca Akuisisi BPR, KoinWorks Fokus Inovasi dan Efisiensi Tahun Ini

Whats New
Lion Air Bantah 2 Pegawai yang Ditangkap Menyelundupkan Narkoba Merupakan Pegawainya

Lion Air Bantah 2 Pegawai yang Ditangkap Menyelundupkan Narkoba Merupakan Pegawainya

Whats New
Indofarma Akui Belum Bayar Gaji Karyawan Periode Maret 2024, Mengapa?

Indofarma Akui Belum Bayar Gaji Karyawan Periode Maret 2024, Mengapa?

Whats New
Pesetujuan KPR BSI Kini Hanya Butuh Waktu Satu Hari

Pesetujuan KPR BSI Kini Hanya Butuh Waktu Satu Hari

Spend Smart
Bank Sentral Inggris Diprediksi Pangkas Suku Bunga pada Mei 2024

Bank Sentral Inggris Diprediksi Pangkas Suku Bunga pada Mei 2024

Whats New
Cara Membuat Kartu ATM BCA Berfitur Contactless

Cara Membuat Kartu ATM BCA Berfitur Contactless

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke