Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Simak Proyeksi IHSG dan Rekomendasi Saham Hari Ini

Analis Artha Sekuritas Indonesia Dennies Christoper yang mengatakan, tren penguatan IHSG masih berpotensi terjadi hari ini. Sementara sentimen penggerak utamanya adalah optimisme pasar terhadap kemunculan vaksin Covid-19.

“IHSG diprediksi menguat. IHSG masih dibayangi oleh sentimen positif dari global terkait vaksin Covid-19, dan secara teknikal pola pergerakan masih bergerak dalam trend bullish yang cukup kuat,” kata Dennies melalui siaran pers, Selasa (17/11/2020).

Namun demikian, Dennies menambahkan, saat ini investor masih perlu mencermati angka kenaikan kasus Covid-19 di Indonesia yang cukup tinggi. Dengan kenaikan jumlah kasus Covid-19, ada potensi penguncian yang berdampak pada penurunan aktivitas ekonomi.

Sementara itu, menurut Analis Binarta Securitas Nafan Aji, berdasarkan indikator, Moving Average Convergence/Divergence (MACD) masih menunjukkan sinyal positif. Meskipun demikian, Stochastic dan Relative Strength Index (RSI) mulai menunjukkan overbought atau jenuh beli. Di sisi lain, terlihat pola shooting star candle yang mengindikasikan adanya potensi koreksi wajar pada pergerakan IHSG.

Dennies memproyeksikan IHSG akan bergerak pada level support 5.508 sampai dengan 5.488 dan resistance di level 5.582 sampai dengan 5.555.

Adapun rekomendasi teknikal dari tiga perusahaan sekuritas untuk perdagangan di Bursa Efek Indonesia hari ini, antara lain :

1. BinaArtha Sekuritas

ACES rekomendasi beli 1.660 – 1.690, TP 1.735 – 1.850, support 1.660 – 1.620.

BRPT rekomendasi beli 920 - 930, TP 960 – 1.035, support 910 - 890.

INCO rekomendasi partial sell 4.580 – 4.780, TP 4.480, resistance 4.800.

2. Artha Sekuritas

BSDE rekomendasi buy pada area 1.010 – 1.030, TP 1.030 – 1.160, stop loss 1.070.

MNCN rekomendasi buy pada area 860 - 880, TP 970 – 1.000, stop loss 920.

TINS rekomendasi buy pada area 1.040 – 1.060, TP 1.100 – 1.130, stop loss 1.020.

3. Panin Sekuritas

HRUM rekomendasi trading dalam area 2.140 sampai dengan 2.350.

ICBP rekomendasi buy and hold >9.950, TP 10.500 sampai dengan 10.800.

LSIP rekomendasi buy on breakout 1.110, TP 1.200, stop loss <1.050.

https://money.kompas.com/read/2020/11/18/073942326/simak-proyeksi-ihsg-dan-rekomendasi-saham-hari-ini

Terkini Lainnya

Sambil Makan Durian, Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat

Sambil Makan Durian, Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat

Whats New
Ciptakan Ekosistem Perkebunan yang Kompetitif, Kementan Gelar Kegiatan Skena 

Ciptakan Ekosistem Perkebunan yang Kompetitif, Kementan Gelar Kegiatan Skena 

Whats New
Menteri ESDM Pastikan Harga BBM Tak Naik hingga Juni 2024

Menteri ESDM Pastikan Harga BBM Tak Naik hingga Juni 2024

Whats New
Konflik Iran-Israel Menambah Risiko Pelemahan Rupiah

Konflik Iran-Israel Menambah Risiko Pelemahan Rupiah

Whats New
Kemenhub Mulai Hitung Kebutuhan Formasi ASN di IKN

Kemenhub Mulai Hitung Kebutuhan Formasi ASN di IKN

Whats New
BEI: Eskalasi Konflik Israel-Iran Direspons Negatif oleh Bursa

BEI: Eskalasi Konflik Israel-Iran Direspons Negatif oleh Bursa

Whats New
IHSG Turun 1,11 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.260

IHSG Turun 1,11 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.260

Whats New
IPB Kembangkan Padi 9G, Mentan Amran: Kami Akan Kembangkan

IPB Kembangkan Padi 9G, Mentan Amran: Kami Akan Kembangkan

Whats New
Konsorsium Hutama Karya Garap Proyek Trans Papua Senilai Rp 3,3 Triliun

Konsorsium Hutama Karya Garap Proyek Trans Papua Senilai Rp 3,3 Triliun

Whats New
Kementerian PUPR Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Ini Syaratnya

Kementerian PUPR Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Ini Syaratnya

Work Smart
Juwara, Komunitas Pemberdayaan Mitra Bukalapak yang Antarkan Warung Tradisional Raih Masa Depan Cerah

Juwara, Komunitas Pemberdayaan Mitra Bukalapak yang Antarkan Warung Tradisional Raih Masa Depan Cerah

BrandzView
Rupiah Melemah Tembus Rp 16.200 Per Dollar AS, Apa Dampaknya buat Kita?

Rupiah Melemah Tembus Rp 16.200 Per Dollar AS, Apa Dampaknya buat Kita?

Whats New
Dollar AS Tembus Rp 16.200, Kemenkeu Antisipasi Bengkaknya Bunga Utang

Dollar AS Tembus Rp 16.200, Kemenkeu Antisipasi Bengkaknya Bunga Utang

Whats New
Bawaslu Buka 18.557 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Prioritas Kebutuhannya

Bawaslu Buka 18.557 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Prioritas Kebutuhannya

Whats New
Ingin Produksi Padi Meningkat, Kementan Kerahkan 3.700 Unit Pompa Air di Jatim

Ingin Produksi Padi Meningkat, Kementan Kerahkan 3.700 Unit Pompa Air di Jatim

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke