Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Harga Minyak Mulai Membaik, DPR Dorong Pemerintah Tingkatkan Lifting

Pasalnya, berdasarkan laporan Menteri Keuangan Sri Mulyani realisasi lifting minyak November 2020 baru mencapai 689.700 barrel per hari dan 704.500 barrel per hari jika dilihat dari awal tahun hingga November.

Realisasi tersebut masih meleset dari target lifting minyak tahun 2020 yang telah direvisi, yakni 705.000 barrel per hari.

"Bagaimanapun juga target kita pada tahun 2020 sebelum Covid ini melanda Indonesia adalah 775.000 barel per hari kenyataannya kemudian direvisi menjadi 705.000 barel per hari bahkan di APBN Tahun 2021 sekalipun," tutur Eddy dalam keterangan tertulis, Rabu (23/12/2020).

Padahal, dalam beberapa waktu kebelakangan harga minyak mentah dunia sudah mulai mengalami pemulihan.

Data Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyebutkan, pada November 2020, harga minyak sebesar 40 dollar AS per barrel secara end of period dan 39,78 dollar AS per barrel sejak awal tahun hingga November.

"Ini justru tidak menguntungkan kita ketika minyak mentah mengalami kenaikan harga," kata anggota DPR dari Fraksi PAN tersebut.

Lebih lanjut Eddy menilai, pemerintah seharusnya segera meningkatkan lifting migasnya dengan atau tanpa kenaikan harga minyak mentah.

"Karena lifting migas kita ini punya kapasitas yang besar tetapi karena kita tidak mampu untuk meningkatkannya, akibatnya impor kita menjadi meningkat dan itu akan menggerus cadangan devisa negara," ucapnya.

https://money.kompas.com/read/2020/12/23/214000626/harga-minyak-mulai-membaik-dpr-dorong-pemerintah-tingkatkan-lifting-

Terkini Lainnya

[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

Whats New
Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Whats New
Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Whats New
Akar Masalah BUMN Indofarma Belum Bayar Gaji Karyawan

Akar Masalah BUMN Indofarma Belum Bayar Gaji Karyawan

Whats New
Nestapa BUMN Indofarma, Sudah Disuntik APBN, tapi Rugi Terus

Nestapa BUMN Indofarma, Sudah Disuntik APBN, tapi Rugi Terus

Whats New
Tol Japek II Selatan Diyakini Jadi Solusi Kemacetan di KM 66

Tol Japek II Selatan Diyakini Jadi Solusi Kemacetan di KM 66

Whats New
Punya Gaji Tinggi, Simak Tugas Aktuaris di Industri Keuangan

Punya Gaji Tinggi, Simak Tugas Aktuaris di Industri Keuangan

Whats New
Nasib BUMN Indofarma: Rugi Terus hingga Belum Bayar Gaji Karyawan

Nasib BUMN Indofarma: Rugi Terus hingga Belum Bayar Gaji Karyawan

Whats New
Pembatasan Pembelian Pertalite dan Elpiji 3 Kg Berpotensi Berlaku Juni 2024

Pembatasan Pembelian Pertalite dan Elpiji 3 Kg Berpotensi Berlaku Juni 2024

Whats New
OJK Sebut 12 Perusahaan Asuransi Belum Punya Aktuaris

OJK Sebut 12 Perusahaan Asuransi Belum Punya Aktuaris

Whats New
OJK Cabut Izin Usaha BPR Syariah Saka Dana Mulia di Kudus

OJK Cabut Izin Usaha BPR Syariah Saka Dana Mulia di Kudus

Whats New
Ada Indikasi TPPU lewat Kripto, Indodax Perketat Pengecekan Deposit

Ada Indikasi TPPU lewat Kripto, Indodax Perketat Pengecekan Deposit

Whats New
Produk Petrokimia Gresik Sponsori Tim Bola Voli Proliga 2024

Produk Petrokimia Gresik Sponsori Tim Bola Voli Proliga 2024

Whats New
OJK Sebut Perbankan Mampu Antisipasi Risiko Pelemahan Rupiah

OJK Sebut Perbankan Mampu Antisipasi Risiko Pelemahan Rupiah

Whats New
Bertemu Tony Blair, Menko Airlangga Bahas Inklusivitas Keuangan hingga Stabilitas Geopolitik

Bertemu Tony Blair, Menko Airlangga Bahas Inklusivitas Keuangan hingga Stabilitas Geopolitik

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke