Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kimia Farma Diagnostika Buka Lowongan untuk Fresh Graduate Lulusan D3

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Kimia Farma Tbk lewat anak usahanya yaitu PT Kimia Farma Diagnostika membuka lowongan untuk lulusan minimal Diploma (D3) dari berbagai jurusan.

Lowongan ini juga terbuka bagi lulusan baru alias fresh graduate.

Kimia Farma Diagnostika merupakan anak usaha Kimia Farma yang bergerak di bidang pelayanan laboraturium klinik di Indonesia.

Anak usaha Kimia Farma ini telah melayani lebih dari 561 Pelanggan perusahaan BUMN, swasta dan pemerintahan, 72.274 pelanggan dokter, 20.180 pelanggan atas rujukan klinik maupun mitra laboratorium, serta 29.598 pelanggan yang datang langsung.

Mengutip dari situs resmi Kimia Farma, Kamis (13/5/2021), adapun posisi yang dibutuhkan adalah perawat klinik dan Staff General Affair.

Perawat Klinik - Area Sulawesi Selatan Perawat (Kode: 111/PASS/05/2021)

Kualifikasi:

1. Laki-laki/Perempuan

2. Belum Menikah

3. Minimal D3 keperawatan

4. Memiliki STR (perawat)

5. Memiliki Sertifikat BTCLS (perawat)

6. Maksimal Usia 25 tahun

7. Diutamakan Punya Pengalaman Kerja

8. Diutamakan yang Mempunyai Kemampuan Sirkum & Perawatan Luka Modern ( Perawat)

9. Berpenampilan Menarik

10. Jujur, Berintegritas, Kreatif dan Komunikatif

11. Mampu mengoprasikan Microsoft Office

12. Mampu Bekerja Team

13. Bersedia Ditempatkan Di Seluruh Area Klinik Kimia Farma Area Sulawesi Selatan (Makassar & Mamuju)

Batas lowongan: 17 Mei 2021

Staff General Affair (Kode: 110/SGA/05/2021)

Kualifikasi:

1.Pendidikan Minimal D3 Semua Jurusan

2. Laki - Laki

3. Freshgraduate / Berpengalaman di bidang GA lebih diutamakan

4. Memiliki Sim A/C

5. Mampu mengoprasikan Microsoft Office dengan baik

6. Memiliki kemampuan design

7. Diutamakan memiliki pemahaman mengenai Hardware Komputer

Batas lowongan: 13 Mei 2021

Cara mendaftar

Bagi kamu yang tertarik untuk mendaftar dapat mengapply lowongan melalui rekrutmen.kimiafarma.co.id dan memilih sesuai posisi yang diinginkan.

Karena setiap posisi berbeda tenggat waktu untuk mengirimkan lowongan, maka kamu perlu memerhatikan secara khusus.

https://money.kompas.com/read/2021/05/13/065417026/kimia-farma-diagnostika-buka-lowongan-untuk-fresh-graduate-lulusan-d3

Terkini Lainnya

Kemenhub Tambah 10.000 Kuota Mudik Gratis 2024 Menggunakan Bus

Kemenhub Tambah 10.000 Kuota Mudik Gratis 2024 Menggunakan Bus

Whats New
CKB Logistics Optimalkan Bisnis Melalui Kargo Udara

CKB Logistics Optimalkan Bisnis Melalui Kargo Udara

Whats New
Angkutan Lebaran 2024, Kemenhub Siapkan Sarana dan Prasarana Transportasi Umum

Angkutan Lebaran 2024, Kemenhub Siapkan Sarana dan Prasarana Transportasi Umum

Whats New
Reksadana Saham adalah Apa? Ini Pengertiannya

Reksadana Saham adalah Apa? Ini Pengertiannya

Work Smart
Menhub Imbau Maskapai Tak Jual Tiket Pesawat di Atas Tarif Batas Atas

Menhub Imbau Maskapai Tak Jual Tiket Pesawat di Atas Tarif Batas Atas

Whats New
Anak Usaha Kimia Farma Jadi Distributor Produk Cairan Infus Suryavena

Anak Usaha Kimia Farma Jadi Distributor Produk Cairan Infus Suryavena

Whats New
Cara Cek Formasi CPNS dan PPPK 2024 di SSCASN

Cara Cek Formasi CPNS dan PPPK 2024 di SSCASN

Whats New
Pertamina Patra Niaga Apresiasi Polisi Ungkap Kasus BBM Dicampur Air di SPBU

Pertamina Patra Niaga Apresiasi Polisi Ungkap Kasus BBM Dicampur Air di SPBU

Whats New
HMSP Tambah Kemitraan dengan Pengusaha Daerah di Karanganyar untuk Produksi SKT

HMSP Tambah Kemitraan dengan Pengusaha Daerah di Karanganyar untuk Produksi SKT

Whats New
BCA Finance Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1 Semua Jurusan, Cek Syaratnya

BCA Finance Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1 Semua Jurusan, Cek Syaratnya

Work Smart
Pemerintah Sebut Tarif Listrik Seharusnya Naik pada April hingga Juni 2024

Pemerintah Sebut Tarif Listrik Seharusnya Naik pada April hingga Juni 2024

Whats New
Jasa Marga: 109.445 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Selama Libur Panjang Paskah 2024

Jasa Marga: 109.445 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Selama Libur Panjang Paskah 2024

Whats New
Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Earn Smart
7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

Whats New
'Regulatory Sandbox' Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

"Regulatory Sandbox" Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke