Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Biaya Pasang dan Daftar Harga Paket IndiHome 2021

Fixed broadband sendiri merupakan sambungan kabel internet yang memanfaatkan jaringan fiber optik. Biasanya, layanan fixed broadband ini terhubung ke perangkat melalui LAN atau Wi-Fi.

Untuk paket WiFi IndiHome, jenis yang ditawarkan cukup beragam. Pelanggan dapat memilih jenis paket internet tersebut sesuai dengan kecepatan serta bundling yang dibutuhkan.

Di laman resmi indihome.co.id dijabarkan, setidaknya ada tiga jenis paket internet, yakni internet only (1P), internet + telepon/ TV (2P) dan internet + telepon + TV (3P).

Harga paket Indihome 2021 mulai dari Rp 275.000 sampai dengan Rp 955.000 per bulan. Namun demikian, jumlah tersebut belum termasuk harga pasang wifi IndiHome.

Harga Pasang WiFi IndiHome

Untuk harga pasang WiFi Indihome paket 3P Rp 100.000 untuk area Jabodetabek dan Rp 75.000 untuk area lain di seluruh Indonesia. Sementara untuk paket 2P biaya pemasangan Rp 150.000 yang akan ditagihkan pada bulan pertama saja.

Untuk harga pasang WiFi IndiHome bagi pelanggan yang berlangganan Paket 3P (Internet+TV+Phone) dengan pilihan bonus Smart, Biaya Pasang Baru (PSB) dan instalasi Smart Camera Rp 150.000 akan ditagihkan pada bulan pertama saja. Pelanggan tidak diperkenankan melakukan pembayaran secara tunai selain di Plasa Telkom.

Sementara untuk biaya pasang baru paket internet only sebesar Rp 150.000 dan paket 2P (Internet+Phone) dengan pilihan bonus Smart, Biaya Pasang Baru (PSB) dan instalasi Smart Camera Rp175.000

Pelanggan wajib membayar uang jaminan sebesar 1 (satu) kali abonemen paket IndiHome setelah proses instalasi selesai. Layanan IndiHome akan aktif setelah pelanggan melakukan pembayaran dan uang jaminan dapat dikembalikan ketika pelanggan berhenti berlangganan.

Kontrak berlangganan IndiHome berlaku selama 12 (dua belas) bulan setelah layanan IndiHome berstatus aktif. Apabila pelanggan memutuskan untuk berhenti berlangganan sebelum masa berlaku kontrak berakhir, maka akan dikenakan denda sebesar Rp 1 juta.

Harga Paket IndiHome Terbaru

Paket IndiHome 1P (Internet Only)
Kecepatan hingga 20 Mbps Rp 330.000 per bulan
Kecepatan hingga 50 Mbps Rp 560.000 per bulan
Kecepatan hingga 100 Mbps Rp 920.000 per bulan

Paket IndiHome 2P (Internet+TV)
Kecepatan hingga 20 Mbps Rp 345.000 per bulan
Kecepatan hingga 30 Mbps Rp 420.000 per bulan
Kecepatan hingga 40 Mbps Rp 495.000 per bulan
Kecepatan hingga 50 Mbps Rp 560.000 per bulan
Kecepatan hingga 100 Mbps Rp 915.000 per bulan

Paket IndiHome 2P (Internet+Phone)
Kecepatan hingga 20 Mbps Rp 275.000 per bulan
Kecepatan hingga 30 Mbps Rp 315.000 per bulan
Kecepatan hingga 40 Mbps Rp 385.000 per bulan
Kecepatan hingga 50 Mbps Rp 445.000 per bulan
Kecepatan hingga 100 Mbps Rp 795.000 per bulan

Paket IndiHome 3P (Internet+TV+Phone)
Kecepatan hingga 20 Mbps Rp 375.000 per bulan
Kecepatan hingga 30 Mbps Rp 450.000 per bulan
Kecepatan hingga 40 Mbps Rp 525.000 per bulan
Kecepatan hingga 50 Mbps Rp 590.000 per bulan
Kecepatan hingga 100 Mbps Rp 945.000 per bulan

Paket Gamer
Kecepatan hingga 20 Mbps Rp 385.000 per bulan
Kecepatan hingga 50 Mbps Rp 600.000 per bulan
Kecepatan hingga 100 Mbps Rp 955.000 per bulan

https://money.kompas.com/read/2021/06/22/065000426/biaya-pasang-dan-daftar-harga-paket-indihome-2021

Terkini Lainnya

LKPP: Nilai Transaksi Pemerintah di e-Katalog Capai Rp 196,7 Triliun Sepanjang 2023

LKPP: Nilai Transaksi Pemerintah di e-Katalog Capai Rp 196,7 Triliun Sepanjang 2023

Whats New
?[POPULER MONEY] Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis | Pakaian Bekas Impor Marak Lagi

?[POPULER MONEY] Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis | Pakaian Bekas Impor Marak Lagi

Whats New
Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Whats New
Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Whats New
Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Whats New
Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Whats New
Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Whats New
Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Whats New
Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Whats New
Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Work Smart
Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Whats New
Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Whats New
Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Whats New
Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Whats New
Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke