Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Anak Muda ingin Berbisnis? Ini Tipsnya

JAKARTA, KOMPAS.com - Memiliki banyak bisnis adalah cita-cita banyak orang, khususnya anak muda. Sayangnya untuk berani memulai melangkah membuka bisnis menjadi hal yang paling sulit untuk dilakukan.

Founder ACK Fried Chicken I Made Artana mengatakan, salah satu tips yang bisa dilakukan anak muda ketika memang ingin berbisnis adalah harus memiliki tekad yang kuat, serta konsisten menjalani bisnis dan tidak takut untuk memulai.

"Intinya harus ada dalam hati, pikiran bawah sadar, dan mimpi kalau kita bertekad untuk berbisnis. Kalau hanya sekadar berkeinginan saja, yah itu sama saja. Yang diperlukan itu adalah tekad untuk memulai," ujar I Made dalam webinar ShopeePay secara virtual, Senin (20/12/2021).

I Made yang saat ini sudah memiliki ratusan outlet ayam goreng yang diberi nama ACK Fried Chicken mengakui, memang modal dana dibutuhkan untuk membuka bisnis.

Namun hal yang tak kalah penting adalah memiliki dasar keinginan yang kuat serta mau bekerja keras.

Ketika calon pebisnis benar-benar sudah memiliki tekad yang kuat, kondisi dan tantangan apapun yang terjadi di depan, akan bisa dihadapi.

"Misal, dia ingin berbisnis tapi modal dikit, itu karena dia punya tekad yang kuat untuk berani melangkah pasti melakukan berbagai cara agar mendapatkan modal. Bisa minjam dari perbankan, ngebon, atau apapun pasti dapat modal," kata I Made.

"Buka bisnis kan nyari uang. Makanya modal dasarnya adalah keinginan dan tekad yang kuat untuk memulai. Kalau bisnis hanya sekadar difikirkan pasti tidak mendapatkan keberhasilan karena enggak dimulai," sambung I Made.

https://money.kompas.com/read/2021/12/20/170000026/anak-muda-ingin-berbisnis-ini-tipsnya

Terkini Lainnya

Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Whats New
Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Whats New
Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Whats New
Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Spend Smart
Kadin Proyeksi Perputaran Uang Saat Ramadhan-Lebaran 2024 Mencapai Rp 157,3 Triliun

Kadin Proyeksi Perputaran Uang Saat Ramadhan-Lebaran 2024 Mencapai Rp 157,3 Triliun

Whats New
Kebutuhan Dalam Negeri Jadi Prioritas Komersialisasi Migas

Kebutuhan Dalam Negeri Jadi Prioritas Komersialisasi Migas

Whats New
Ratusan Sapi Impor Asal Australia Mati Saat Menuju RI, Badan Karantina Duga gara-gara Penyakit Botulisme

Ratusan Sapi Impor Asal Australia Mati Saat Menuju RI, Badan Karantina Duga gara-gara Penyakit Botulisme

Whats New
Watsons Buka 3 Gerai di Medan dan Batam, Ada Diskon hingga 50 Persen

Watsons Buka 3 Gerai di Medan dan Batam, Ada Diskon hingga 50 Persen

Spend Smart
Utang Pemerintah Kian Bengkak, Per Februari Tembus Rp 8.319,22 Triliun

Utang Pemerintah Kian Bengkak, Per Februari Tembus Rp 8.319,22 Triliun

Whats New
Heran Jasa Tukar Uang Pinggir Jalan Mulai Menjamur, BI Malang: Kurang Paham Mereka Dapat Uang Dari Mana...

Heran Jasa Tukar Uang Pinggir Jalan Mulai Menjamur, BI Malang: Kurang Paham Mereka Dapat Uang Dari Mana...

Whats New
Dongkrak Performa, KAI Logistik Hadirkan Layanan 'Open Side Container'

Dongkrak Performa, KAI Logistik Hadirkan Layanan "Open Side Container"

Whats New
Sumbangan Sektor Manufaktur ke PDB 2023 Besar, Indonesia Disebut Tidak Alami Deindustrialisasi

Sumbangan Sektor Manufaktur ke PDB 2023 Besar, Indonesia Disebut Tidak Alami Deindustrialisasi

Whats New
Harga Bahan Pokok Jumat 29 Maret 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 29 Maret 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
Modal Asing Kembali Cabut dari RI, Pekan Ini Nilainya Rp 1,36 Triliun

Modal Asing Kembali Cabut dari RI, Pekan Ini Nilainya Rp 1,36 Triliun

Whats New
Kerap Kecelakaan di Perlintasan Sebidang, 5 Lokomotif KA Ringsek Sepanjang 2023

Kerap Kecelakaan di Perlintasan Sebidang, 5 Lokomotif KA Ringsek Sepanjang 2023

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke