Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kode Bank Permata dan Bank Swasta Lain untuk Transfer Antar Bank

KOMPAS.com - Bank Permata adalah salah satu bank swasta besar di Indonesia. Kode Bank Permata atau kode transfer Bank Permata, yaitu 013 digunakan untuk memudahkan proses transaksi antar bank nasabah.

Bank Permata terbentuk pada 17 Desember 1954 dengan nama Bank Persatuan Dagang Indonesia, lalu merger dengan empat bank lain dan berganti nama menjadi Permata Bank di 2001. Bank Permata kini menjadi perusahaan terbuka, saham kode Bank Permata adalah BNLI.

Setiap bank memiliki kode transfer berbeda dan umumnya terdiri dari tiga digit angka baik bank swasta maupun negara. Sama halnya dengan kode Bank Permata, kode transfer Bank Permata, atau kode Permata Bank yaitu 013.

Kode Bank Permata ini akan memudahkan nasabah untuk bertransaksi melalui anjungan tunai mandiri (ATM), SMS banking, dan internet banking.

Kode transfer Bank Permata atau kode Permata Bank ini diperlukan nasabah saat melakukan transaksi dan komunikasi antar bank.

Di era digital saat ini transaksi secara online tidak bisa dihindari. Apalagi bagi yang senang belanja online mengharuskan melakukan pembayaran lewat transfer antar bank.

Berikut ini kode Permata Bank atau kode transfer Bank Permata dan daftar kode transfer bank daerah lainnya di Indonesia:

  • Kode Bank Sinarmas: 153
  • Kode Bank Maspion: 157
  • Kode Bank Hagakita: 159
  • Kode Bank Ganesha: 161
  • Kode Bank Windu Kentjana: 162
  • Kode Bank Harmoni Internasional: 166
  • Kode Bank QSB Kesawan: 167
  • Kode Bank BTPN: 213
  • Kode Bank Jenius BTPN: 213
  • Kode Bank Swaguna: 405
  • Kode Bank Mega: 426
  • Kode Bank Bukopin: 441
  • Kode Bank Bisnis Internasional: 459
  • Kode Bank Sri Partha: 466
  • Kode Bank BCA Syariah: 536
  • Kode Bank Commonwealth: 950

Demikian, kode Bank Permata, kode Permata Bank, atau kode transfer Bank Permata dan daftar kode transfer bank daerah lainnya di Indonesia.

https://money.kompas.com/read/2022/01/02/130248426/kode-bank-permata-dan-bank-swasta-lain-untuk-transfer-antar-bank

Terkini Lainnya

IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

Whats New
Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Whats New
Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Whats New
Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Whats New
Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Whats New
Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Whats New
Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Whats New
Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

BrandzView
Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Whats New
Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Whats New
Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Whats New
Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Spend Smart
Kadin Proyeksi Perputaran Uang Saat Ramadhan-Lebaran 2024 Mencapai Rp 157,3 Triliun

Kadin Proyeksi Perputaran Uang Saat Ramadhan-Lebaran 2024 Mencapai Rp 157,3 Triliun

Whats New
Kebutuhan Dalam Negeri Jadi Prioritas Komersialisasi Migas

Kebutuhan Dalam Negeri Jadi Prioritas Komersialisasi Migas

Whats New
Ratusan Sapi Impor Asal Australia Mati Saat Menuju RI, Badan Karantina Duga gara-gara Penyakit Botulisme

Ratusan Sapi Impor Asal Australia Mati Saat Menuju RI, Badan Karantina Duga gara-gara Penyakit Botulisme

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke