Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ini Target Produksi Gula PTPN X pada 2022

Melalui target tersebut, PTPN X optimistis akan mampu memproduksi gula sebanyak 340.375 ton. Di sektor tembakau, PTPN X menargetkan luas tanam hingga 600 hektar (ha) dengan produksi daun hijau 10.687,5 ton berkualitas NW 29,89 persen dan rendemen 9,9 persen.

"Tahun 2022 ini luas lahan tebu PTPN X sejumlah 55.639 hektar yang mana angka ini naik dari 23,7 persen dari realisasi tahun 2021 lalu. Kami optimistis dengan penambahan luas lahan ini, maka pasok bahan baku tebu (BBT) juga akan meningkat lumayan. Tentunya diimbangi dengan pengelolaan on farm yang baik agar kualitasnya optimal," terang Tuhu Bangun, Direktur PTPN X dalam siaran pers, Jumat (7/1/2021).

Adapun PTPN X berencana memulai musim giling tahun 2022 pada bulan Mei mendatang, yang diawali oleh Pabrik Gula (PG) Gempolkrep dan PG Kremboong.

Sepanjang Januari sampai April 2022, PTPN X akan berfokus pada perawatan pabrik serta budidaya tebu secara optimal. Perawatan pabrik tersebut bertujuan untuk mendukung peningkatan produksi gula dan meningkatkan efisiensi proses produksi.

Pada komoditas tembakau, ada kenaikan signifikan pada produksi daun hijau. Pasalnya, produksi daun hijau mengalami peningkatan hingga 16 persen dibandingkan realisasi tahun 2021.

Rencana tanam perdana tembakau akan dilakukan di bulan Februari 2022 dan panen perdana tembakau pada Juli 2022.

"Komoditas tembakau ini terus menunjukkan perbaikan kinerja, termasuk di tahun 2021 lalu. Sehingga, target-target kinerja di tahun 2022 ini harapannya dapat tercapai dengan melakukan inovasi baru di on farm yang mengacu pada evaluasi kinerja," tandas Tuhu. (Reporter: Dimas Andi | Editor: Noverius Laoli)

Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul: PTPN X Targetkan Produksi Gula 4,25 Juta Ton pada 2022

https://money.kompas.com/read/2022/01/08/190200626/ini-target-produksi-gula-ptpn-x-pada-2022

Terkini Lainnya

Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Whats New
Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Whats New
Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Whats New
Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan jadi 6,25 Persen

Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan jadi 6,25 Persen

Whats New
Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Earn Smart
Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Earn Smart
Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang Jika Mau Maju

Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang Jika Mau Maju

Whats New
United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

Whats New
Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Whats New
Suku Bunga Acuan Naik Jadi 6,25 Persen, Bos BI: Untuk Memperkuat Stabilitas Rupiah

Suku Bunga Acuan Naik Jadi 6,25 Persen, Bos BI: Untuk Memperkuat Stabilitas Rupiah

Whats New
KEJU Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

KEJU Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

Earn Smart
Program Gas Murah Dinilai ‘Jadi Beban’ Pemerintah di Tengah Konflik Geopolitik

Program Gas Murah Dinilai ‘Jadi Beban’ Pemerintah di Tengah Konflik Geopolitik

Whats New
Catatkan Kinerja Positif, Rukun Raharja Bukukan Laba Bersih 8 Juta Dollar AS pada Kuartal I-2024

Catatkan Kinerja Positif, Rukun Raharja Bukukan Laba Bersih 8 Juta Dollar AS pada Kuartal I-2024

Whats New
Luhut Sambangi PM Singapura, Bahas Kerja Sama Carbon Capture Storage dan Blue Food

Luhut Sambangi PM Singapura, Bahas Kerja Sama Carbon Capture Storage dan Blue Food

Whats New
Honda Prospect Motor Buka Lowongan Kerja, Cek Posisi dan Syaratnya

Honda Prospect Motor Buka Lowongan Kerja, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke