Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Negara G20 Minta Bank Dunia Bentuk Dana Perantara, Apa Fungsinya?

Dana ini berfungsi untuk menutup kesenjangan pembiayaan pencegahan, persiapan, dan respons pandemi (Pandemic Prevention, Prepareness, and Response/PPR) di masa yang akan datang.

"Dana perantara keuangan atau FIF bagaimana di Bank Dunia adalah tindakan paling efektif untuk mekanisme keuangan baru," kata Sri Mulyani dalam konferensi pers 2nd FMCBG Meeting, Kamis (21/4/2022).

Mantan Direktur Pelaksana Bank Dunia ini mengungkapkan, pembentukan dana perantara itu tak lepas dari respons negara anggota G20 yang setuju dengan hadirnya mekanisme keuangan baru dalam penanganan pandemi.

"Sebagian besar anggota setuju akan perlunya mekanisme keuangan baru, yang didedikasikan untuk mengatasi kesenjangan pembiayaan PPR pandemi, dan banyak yang setuju dengan hal ini," ucap Sri Mulyani.

Lantaran banyaknya dukungan mengenai pembentukan dana tersebut, negara G20 lalu meminta Bank Dunia mulai mengeksplorasi pengembangan dan pendirian FIF. Sekaligus tata kelola dan pengaturan utamanya.

Bank Dunia pun perlu mendiskusikan lebih lanjut mengenai peran Organisasi Kesehatan Dunia (World Health Organization/WHO) dalam pencegahan, persiapan, dan respons pandemi di masa yang akan datang.

"Kesenjangan pembiayaan yang signifikan yang perlu ditangani. Beberapa anggota G20 meminta pembahasan dan koordinasi terhadap mekanisme PPR secara lebih luas dan simultan," tandas Sri Mulyani.

https://money.kompas.com/read/2022/04/21/155720126/negara-g20-minta-bank-dunia-bentuk-dana-perantara-apa-fungsinya

Terkini Lainnya

Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Whats New
IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Earn Smart
Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Whats New
Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Whats New
Menko Airlangga Ingin Pedagang Ritel Berdaya, Tak Kalah Saling dengan Toko Modern

Menko Airlangga Ingin Pedagang Ritel Berdaya, Tak Kalah Saling dengan Toko Modern

Whats New
Allianz dan HSBC Rilis Asuransi untuk Perencanaan Warisan Nasabah Premium

Allianz dan HSBC Rilis Asuransi untuk Perencanaan Warisan Nasabah Premium

Whats New
Saham Teknologi Tertekan, Wall Street Berakhir Mayoritas di Zona Merah

Saham Teknologi Tertekan, Wall Street Berakhir Mayoritas di Zona Merah

Whats New
Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 19 April 2024

Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 19 April 2024

Spend Smart
Bapanas Tugaskan ID Food Impor 20.000 Ton Bawang Putih Asal China

Bapanas Tugaskan ID Food Impor 20.000 Ton Bawang Putih Asal China

Whats New
Mata Uang Italia Sekarang dan Sebelum Gabung Uni Eropa

Mata Uang Italia Sekarang dan Sebelum Gabung Uni Eropa

Whats New
Satgas Pasti Temukan 100 Penipuan Bermodus Duplikasi Lembaga Keuangan

Satgas Pasti Temukan 100 Penipuan Bermodus Duplikasi Lembaga Keuangan

Whats New
Erick Thohir Minta BUMN Optimalisasi Pembelian Dollar AS, Ini Kata Menko Airlangga

Erick Thohir Minta BUMN Optimalisasi Pembelian Dollar AS, Ini Kata Menko Airlangga

Whats New
Pelemahan Rupiah Bakal Berdampak pada Harga Barang Impor sampai Beras

Pelemahan Rupiah Bakal Berdampak pada Harga Barang Impor sampai Beras

Whats New
Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Whats New
Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke