Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bank BRI Salurkan KUR Rp 1,3 Triliun ke UMKM Karawang hingga Juli 2022

Regional CEO BRI Jakarta 2 Prasetya Sayekti mengatakan, angka penyaluran KUR pada 2022 jauh lebih tinggi dibandingkan tahun 2021. Pada tahun lalu tercatat penyaluran pinjaman modal KUR sebesar Rp 1,6 triliun lebih. Sedangkan, per Juli 2022 penyaluran KUR sudah mencapai Rp 1,3 triliun lebih.

"Pinjaman modal KUR disalurkan selama pandemi ini menjadi konsep pemerintah untuk berikan stimulus dalam situasi yang sulit," kata Prasetya di acara Pesta Rakyat Simpedes di Lapangan Galuh Mas Karawang, Jumat (5/8/2022).

Bupati Karawang Cellica Nurrchadiana mengapresiasi acara Pesta Rakyat Simpedes tersebut. Pasalnya, acara itu menghadirkan ratusan pelaku UMKM dan band serta artis ternama di Indonesia. Pesta Rakyat Simpedes ini digelar pada Jumat (5/8/2022) hingga Minggu (7/8/2022).

"Atas nama pemda, pak kapolres, ucapkan terima kasih. Dan atas nama masyarakat Karawang juga terima kasih, karena hari ini hingga dua hari ke depan ada pesta yang terbesar," kata Cellica.

Cellica mengatakan, pesta rakyat yang melibatkan 300 pelaku UMKM itu membantu peningkatan perekonomian masyarakat. Sebab, 70 persen UMKM yang terlibat acara ini berasal dari Karawang.

Dia meyakini animo masyarakat yang tinggi datang ke acara ini karena sudah lama sekali merindukan sebuah hiburan.

Apalagi bintang tamu yang datang itu dari artis terkenal di Indonesia. Dari sana, masyarakat yang datang tentu bisa sambil membeli produk UMKM yang ada di acara tersebut.

Cellica juga meyakini Pesta Rakyat Simpedes mampu meningkatkan okupansi hotel di sekitar lokasi. Sebab, masyarakat yang datang tidak hanya dari Karawang, ada juga dari sekitar Karawang seperti Subang, Purwakarta hingga Bekasi.

"Pasti ada pengaruh okupansi hotel, karena saya tanya ada pelaku UMKM dari Subang saya tanya, ibu nginep atau pulang pergi. Mereka jawab nginep di hotel. Belum fans para artis-artis yang tampil ini tentu bisa jadi mereka menginap di Karawang," ungkap dia.

https://money.kompas.com/read/2022/08/05/212022126/bank-bri-salurkan-kur-rp-13-triliun-ke-umkm-karawang-hingga-juli-2022

Terkini Lainnya

Utang Pemerintah Kian Bengkak, Per Februari Tembus Rp 8.319,22 Triliun

Utang Pemerintah Kian Bengkak, Per Februari Tembus Rp 8.319,22 Triliun

Whats New
Heran Jasa Tukar Uang Pinggir Jalan Mulai Menjamur, BI Malang: Kurang Paham Mereka Dapat Uang Dari Mana...

Heran Jasa Tukar Uang Pinggir Jalan Mulai Menjamur, BI Malang: Kurang Paham Mereka Dapat Uang Dari Mana...

Whats New
Dongkrak Performa, KAI Logistik Hadirkan Layanan 'Open Side Container'

Dongkrak Performa, KAI Logistik Hadirkan Layanan "Open Side Container"

Whats New
Sumbangan Sektor Manufaktur ke PDB 2023 Besar, Indonesia Disebut Tidak Alami Deindustrialisasi

Sumbangan Sektor Manufaktur ke PDB 2023 Besar, Indonesia Disebut Tidak Alami Deindustrialisasi

Whats New
Harga Bahan Pokok Jumat 29 Maret 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 29 Maret 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
Modal Asing Kembali Cabut dari RI, Pekan Ini Nilainya Rp 1,36 Triliun

Modal Asing Kembali Cabut dari RI, Pekan Ini Nilainya Rp 1,36 Triliun

Whats New
Kerap Kecelakaan di Perlintasan Sebidang, 5 Lokomotif KA Ringsek Sepanjang 2023

Kerap Kecelakaan di Perlintasan Sebidang, 5 Lokomotif KA Ringsek Sepanjang 2023

Whats New
Kemenag Pastikan Guru PAI Dapat THR, Ini Infonya

Kemenag Pastikan Guru PAI Dapat THR, Ini Infonya

Whats New
Harga Emas Antam Meroket Rp 27.000 Per Gram Jelang Libur Paskah

Harga Emas Antam Meroket Rp 27.000 Per Gram Jelang Libur Paskah

Whats New
Kapan Seleksi CPNS 2024 Dibuka?

Kapan Seleksi CPNS 2024 Dibuka?

Whats New
Info Pangan 29 Maret 2024, Harga Beras dan Daging Ayam Turun

Info Pangan 29 Maret 2024, Harga Beras dan Daging Ayam Turun

Whats New
Antisipasi Mudik Lebaran 2024, Kemenhub Minta KA Feeder Whoosh Ditambah

Antisipasi Mudik Lebaran 2024, Kemenhub Minta KA Feeder Whoosh Ditambah

Whats New
Jokowi Tegaskan Freeport Sudah Milik RI, Bukan Amerika Serikat

Jokowi Tegaskan Freeport Sudah Milik RI, Bukan Amerika Serikat

Whats New
Astra Infra Group Bakal Diskon Tarif Tol Saat Lebaran 2024, Ini Bocoran Rutenya

Astra Infra Group Bakal Diskon Tarif Tol Saat Lebaran 2024, Ini Bocoran Rutenya

Whats New
Dampak Korupsi BUMN PT Timah: Alam Rusak, Negara Rugi Ratusan Triliun

Dampak Korupsi BUMN PT Timah: Alam Rusak, Negara Rugi Ratusan Triliun

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke