Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kode Bank Syariah Indonesia untuk Keperluan Transfer Antarbank

JAKARTA, KOMPAS.com - Kode Bank Syariah Indonesia atau kode BSI diperlukan saat melakukan transaksi antarbank di ATM. Lalu, berapa kode bank BSI (kode BSI)?

Kode Bank BSI untuk keperluan transfer beda bank adalah 451. Kode Bank BSI ini dimasukkan atau digabung dengan nomor rekening bank BSI tujuan transfer.

PT Bank Syariah Indonesia Tbk atau Bank BSI adalah bank syariah terbesar di Indonesia dengan nasabah cukup banyak. Karena itu, BSI seringkali menjadi tujuan transfer.

Kode bank sendiri merupakan 3 nomor unik yang digunakan ketika melakukan transfer antarbank. Setiap bank memiliki kode bank masing-masing yang berbeda dengan bank lain. 

Sebagai contoh, kode bank BSI atau kode BSI adalah 451. Kode bank BSI ini menjadi identifikasi dari Bank Syariah Indonesia.

Untuk melakukan transfer antarbank dengan tujuan nomor rekening bank BSI, maka nasabah harus mengetahui berapa kode bank BSI.

Keuntungan menggunakan kode BSI saat melakukan transfer di ATM adalah berfungi sebagai metode identifikasi rekening tujuan benar merupakan rekening BSI saat proses transfer.

Selain itu, kode bank BSI juga berfungsi untuk menghindari risiko terjadi kesalahan transfer ke rekening lain. Jika kode bank tidak sesuai dengan rekening tujuan, maka transaksi tidak bisa diproses. 

Kode Bank BSI dan bank lainnya

Berikut daftar kode bank BSI (kode BSI) dan bank lainnya di Indonesia untuk keperluan transfer antarbank di ATM:

Cara transfer antarbank di ATM pakai kode BSI

Agar lebih mudah, berikut ini adalah cara transfer antarbank di ATM dengan menggunakan kode Bank BSI (kode BSI). Misalnya, Anda nasabah bank BRI yang ingin melakukan transfer ke rekening bank BSI. Simak langkah-langkahnya:

Demikian informasi seputar kode bank BSI (kode BSI) dan bank lainnya di Indonesia untuk keperluan transfer antarbank di ATM.

https://money.kompas.com/read/2022/10/04/233103226/kode-bank-syariah-indonesia-untuk-keperluan-transfer-antarbank

Terkini Lainnya

Harga Bahan Pokok Sabtu 20 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Sabtu 20 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
Aliran Modal Asing Keluar Rp 21,46 Triliun dari RI Pekan Ini

Aliran Modal Asing Keluar Rp 21,46 Triliun dari RI Pekan Ini

Whats New
Kementerian PUPR Buka 26.319 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Kementerian PUPR Buka 26.319 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Whats New
[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

Whats New
Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Whats New
Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Whats New
Akar Masalah BUMN Indofarma Belum Bayar Gaji Karyawan

Akar Masalah BUMN Indofarma Belum Bayar Gaji Karyawan

Whats New
Nestapa BUMN Indofarma, Sudah Disuntik APBN, tapi Rugi Terus

Nestapa BUMN Indofarma, Sudah Disuntik APBN, tapi Rugi Terus

Whats New
Tol Japek II Selatan Diyakini Jadi Solusi Kemacetan di KM 66

Tol Japek II Selatan Diyakini Jadi Solusi Kemacetan di KM 66

Whats New
Punya Gaji Tinggi, Simak Tugas Aktuaris di Industri Keuangan

Punya Gaji Tinggi, Simak Tugas Aktuaris di Industri Keuangan

Whats New
Nasib BUMN Indofarma: Rugi Terus hingga Belum Bayar Gaji Karyawan

Nasib BUMN Indofarma: Rugi Terus hingga Belum Bayar Gaji Karyawan

Whats New
Pembatasan Pembelian Pertalite dan Elpiji 3 Kg Berpotensi Berlaku Juni 2024

Pembatasan Pembelian Pertalite dan Elpiji 3 Kg Berpotensi Berlaku Juni 2024

Whats New
OJK Sebut 12 Perusahaan Asuransi Belum Punya Aktuaris

OJK Sebut 12 Perusahaan Asuransi Belum Punya Aktuaris

Whats New
OJK Cabut Izin Usaha BPR Syariah Saka Dana Mulia di Kudus

OJK Cabut Izin Usaha BPR Syariah Saka Dana Mulia di Kudus

Whats New
Ada Indikasi TPPU lewat Kripto, Indodax Perketat Pengecekan Deposit

Ada Indikasi TPPU lewat Kripto, Indodax Perketat Pengecekan Deposit

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke