Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Simak, Ini Rute dan Jadwal Operasi KA Panoramic pada Februari 2023

Dilansir dari informasi resmi, kereta panoramic di bulan Februari akan dirangkaikan di kereta api (KA) Argo Parahyangan dan KA Argo Wilis.

Kereta panoramic yang dirangkaikan di KA Argo Parahyangan memiliki rute Stasiun Gambir-Bandung (pulang pergi), sedangkan KA Argo Wilis mempunyai rute Stasiun Bandung-Surabaya Gubeng (pulang pergi).

Jadwal kereta panoramic Februari 2023

Rincian jadwal keberangkatan kereta panoramic sebagai berikut:

- Tanggal 3, 7, 10, dan 24 Februari 2023

  • Kereta panoramic dirangkaikan di KA Argo Parahyangan dengan rute Stasiun Gambir-Bandung, diberangkatkan dari Stasiun Gambir pukul 04.55 WIB
  • Kereta panoramic dirangkaikan di KA Argo Wilis dengan rute Bandung-Surabaya Gubeng, diberangkatkan dari Stasiun Bandung pukul 08.15 WIB.

- Tanggal 5, 12, 19, dan 26 Februari 2023

Cara beli tiket kereta panoramic

Pembelian tiket kereta panoramic bisa dilakukan di situs resmi kai.id, aplikasi KAI Access, call center 121, dan mitra resmi yang bekerja sama dengan PT KAI.

Lebih lanjut, cara membeli tiket kereta panoramic melalui aplikasi KAI Access sebagai berikut:

  1. Buka aplikasi KAI Access dan login menggunakan akun yang sudah terdaftar
  2. Di halaman awal, masukkan stasiun keberangkatan, stasiun tujuan, tanggal keberangkatan, kelas kereta, hingga jumlah penumpang
  3. Setelah mengisikan seluruh data dengan benar, klik Cari
  4. Akan muncul daftar nama kereta yang beroperasi di tanggal yang diisikan, termasuk ketersediaan kursi
  5. Pilih KA Argo Parahyangan atau KA Argo Wilis Panoramic
  6. Anda dapat memilih kereta apa yang akan digunakan hingga jam keberangkatannya, lalu klik pada kereta yang dipilih
  7. Setelah itu, akan muncul ringkasan pemesanan dan masukkan data penumpang
  8. Anda dapat memilih kursi yang tersedia dengan menu Pilih Kursi, kemudian klik Lanjutkan
  9. Akan muncul rincian pemesanan, termasuk biaya yang harus dibayarkan, dan jangan lupa klik kolom syarat dan ketentuan, lalu pilih Bayar Sekarang.

Pembayaran tiket sesuai nominal yang tersedia dengan berbagai metode pembayaran seperti transfer dari ATM, mobile banking, hingga melalui minmarket.

Setelah menyelesaikan pembayaran, maka Anda akan memperoleh kode barcode (QR Code) atau nomor tiket yang bisa digunakan saat boarding.

https://money.kompas.com/read/2023/02/03/065800726/simak-ini-rute-dan-jadwal-operasi-ka-panoramic-pada-februari-2023

Terkini Lainnya

Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis, Stafsus Erick Thohir: Kasus yang Sudah Sangat Lama...

Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis, Stafsus Erick Thohir: Kasus yang Sudah Sangat Lama...

Whats New
Menkeu: Per 15 Maret, Kinerja Kepabeanan dan Cukai Capai Rp 56,5 Triliun

Menkeu: Per 15 Maret, Kinerja Kepabeanan dan Cukai Capai Rp 56,5 Triliun

Whats New
Siap-siap, IFSH Tebar Dividen Tunai Rp 63,378 Miliar

Siap-siap, IFSH Tebar Dividen Tunai Rp 63,378 Miliar

Whats New
Harga Tiket Kereta Bandara dari Manggarai dan BNI City 2024

Harga Tiket Kereta Bandara dari Manggarai dan BNI City 2024

Spend Smart
Penukaran Uang, BI Pastikan Masyarakat Terima Uang Baru dan Layak Edar

Penukaran Uang, BI Pastikan Masyarakat Terima Uang Baru dan Layak Edar

Whats New
Cara Cek Tarif Tol secara Online Lewat Google Maps

Cara Cek Tarif Tol secara Online Lewat Google Maps

Work Smart
PT SMI Sebut Ada 6 Investor Akan Masuk ke IKN, Bakal Bangun Perumahan

PT SMI Sebut Ada 6 Investor Akan Masuk ke IKN, Bakal Bangun Perumahan

Whats New
Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Api pada 28-31 Maret

Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Api pada 28-31 Maret

Whats New
Ini Sejumlah Faktor di Indonesia yang Mendorong CCS Jadi Peluang Bisnis Baru Masa Depan

Ini Sejumlah Faktor di Indonesia yang Mendorong CCS Jadi Peluang Bisnis Baru Masa Depan

Whats New
ITMG Bakal Tebar Dividen Rp 5,1 Triliun dari Laba Bersih 2023

ITMG Bakal Tebar Dividen Rp 5,1 Triliun dari Laba Bersih 2023

Whats New
Kemenaker Siapkan Aturan Pekerja Berstatus Kemitraan, Ini Tanggapan InDrive

Kemenaker Siapkan Aturan Pekerja Berstatus Kemitraan, Ini Tanggapan InDrive

Whats New
Kaum Mumpung-mumpung, Maksimalkan Penawaran Terbaik Lazada untuk Belanja Aneka Kebutuhan Ramadhan

Kaum Mumpung-mumpung, Maksimalkan Penawaran Terbaik Lazada untuk Belanja Aneka Kebutuhan Ramadhan

BrandzView
Musim Hujan, Petani Harus Waspadai Serangan Hama

Musim Hujan, Petani Harus Waspadai Serangan Hama

Whats New
Contoh Surat Perjanjian Utang Piutang di Atas Materai yang Benar

Contoh Surat Perjanjian Utang Piutang di Atas Materai yang Benar

Whats New
Pemerintah Belum Berencana Revisi Permendag soal Pengaturan Impor

Pemerintah Belum Berencana Revisi Permendag soal Pengaturan Impor

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke