Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Empat Bank BUMN Raup Laba Rp 22 Triliun

Kompas.com - 09/03/2011, 15:47 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Empat bank badan usaha milik negara (BUMN), yakni PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI), PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI), PT Bank Mandiri, dan PT Bank Tabungan Negara (BTN) meraup laba bersih sekitar Rp 22 triliun di sepanjang 2010.

Rinciannya, laba BRI sebesar Rp 9,03 triliun, BRI Rp 8,8 triliun, BNI sekitar Rp 3 triliun, dan BTN senilai Rp 1 triliun.

Menteri BUMN Mustafa Abubakar mengatakan, kenaikan laba ini karena didorong kinerja penyaluran kredit bank BUMN.

”Lihat saja Bank Mandiri dengan pangsa pasar besar dan hasil dari right issue, maka dapat menyalurkan kredit yang besar sehingga untuk 2011 ini labanya bisa naik 2 persen atau sampai Rp 10 triliun,” kata Mustafa, Rabu (9/3/2011).

Mustafa bilang, agar bank BUMN dapat lebih fokus dalam penyaluran kredit. Lanjutnya, empat bank BUMN itu mendorong penyaluran kredit ke sektor yang berbeda-beda, seperti Mandiri ke kredit korporasi, BRI pada kredit usaha mikro serta kecil dan menengah (UMKM), BTN ke kredit pemilikan rumah (KPR), dan BNI fokus pada kredit infrastruktur.

Melihat persaingan empat bank BUMN dalam mendapatkan keuntungan, Menteri BUMN mengimbau agar ada pemangkasan jumlah dividen dari bank berpelat merah yang berasal dari tahun 2010. Pemangkasan itu juga akan diterapkan kepada BUMN lain yang mendorong pertumbuhan sektor riil.

”Kami akan mempelajari profil setiap bank karena pembayaran dividen setiap bank akan berbeda-beda walaupun sesama BUMN,” tutur Mustafa. (Nina Dwiantika, Wahyu Satriani/Kontan)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Adira Finance Bidik 3.000 Pesanan Kendaraan di Jakarta Fair Kemayoran 2024

Adira Finance Bidik 3.000 Pesanan Kendaraan di Jakarta Fair Kemayoran 2024

Whats New
BTN Tebar Promo Serba Rp 497 untuk Transaksi Pakai QRIS di Jakarta International Marathon

BTN Tebar Promo Serba Rp 497 untuk Transaksi Pakai QRIS di Jakarta International Marathon

Whats New
BRI Insurance Raih Penghargaan Pertumbuhan Premi Sesi 2023 Terbesar

BRI Insurance Raih Penghargaan Pertumbuhan Premi Sesi 2023 Terbesar

Whats New
Luncurkan Impact Report 2023, KoinWorks Perkuat Ekosistem Pembiayan Eksklusif dan Dukung UMKM Naik Kelas

Luncurkan Impact Report 2023, KoinWorks Perkuat Ekosistem Pembiayan Eksklusif dan Dukung UMKM Naik Kelas

Whats New
AI Diprediksi Akan 10.000 Kali Lebih Pintar dari Manusia

AI Diprediksi Akan 10.000 Kali Lebih Pintar dari Manusia

Whats New
IHSG Sepekan Tumbuh 2,16 Persen, Kapitalisasi Pasar Saham Jadi Rp 11.719 Triliun

IHSG Sepekan Tumbuh 2,16 Persen, Kapitalisasi Pasar Saham Jadi Rp 11.719 Triliun

Whats New
InJourney Targetkan Merger Angkasa Pura I dan II Rampung Juli 2024

InJourney Targetkan Merger Angkasa Pura I dan II Rampung Juli 2024

Whats New
Ingin Ikut Berkurban? Ini Tips Menyiapkan Dana Membeli Hewan Kurban

Ingin Ikut Berkurban? Ini Tips Menyiapkan Dana Membeli Hewan Kurban

Work Smart
Landasan Pacu Bandara IKN Sudah Memasuki Tahap Pengaspalan

Landasan Pacu Bandara IKN Sudah Memasuki Tahap Pengaspalan

Whats New
Shopee Live Dorong Pertumbuhan UMKM dan Jenama Lokal Lebih dari 13 Kali Lipat

Shopee Live Dorong Pertumbuhan UMKM dan Jenama Lokal Lebih dari 13 Kali Lipat

Whats New
Erick Thohir Pastikan Sirkuit Mandalika Bukan Proyek Mangkrak

Erick Thohir Pastikan Sirkuit Mandalika Bukan Proyek Mangkrak

Whats New
Jalin dan VJI Perkuat Infrastruktur Sistem Pembayaran untuk UMKM Mitra Bukalapak

Jalin dan VJI Perkuat Infrastruktur Sistem Pembayaran untuk UMKM Mitra Bukalapak

Whats New
Berkat Transformasi Bisnis, PLN Jadi Perusahaan Utilitas Terbaik Versi Fortune 500 Asia Tenggara

Berkat Transformasi Bisnis, PLN Jadi Perusahaan Utilitas Terbaik Versi Fortune 500 Asia Tenggara

Whats New
Sistem Imigrasi Alami Gangguan, Penerbangan Garuda Indonesia Terdampak

Sistem Imigrasi Alami Gangguan, Penerbangan Garuda Indonesia Terdampak

Whats New
Dorong Ekspor Nonmigas, Mendag Lepas 8 Kontainer Baja Lapis Tata Metal ke 3 Negara

Dorong Ekspor Nonmigas, Mendag Lepas 8 Kontainer Baja Lapis Tata Metal ke 3 Negara

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com