Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bankir: Peluang Agus Marto Jadi Gubernur BI Besar

Kompas.com - 25/02/2013, 09:10 WIB
Didik Purwanto

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Ketua Ikatan Bankir Indonesia (IBI) Zulkifli Zaini menilai, peluang Agus Martowardojo menjadi Gubenur Bank Indonesia (BI) sangat besar. Hal ini berdasarkan pada pengalaman Agus di sektor keuangan.

"Kami tentu bangga bila Pak Agus dicalonkan menjadi Gubernur BI. Beliau sangat memahami dan memiliki pengalaman panjang di sektor keuangan," kata Zulkifli kepada Kompas.com di Jakarta, Senin (25/2/2013).

Zulkifli mengatakan, pencalonan Agus Marto menunjukkan bahwa Presiden percaya Agus memiliki kredibilitas tinggi bukan hanya di dalam negeri, melainkan juga dengan otoritas moneter di luar negeri.

Menurut Direktur Utama Bank Mandiri ini, dengan kredibilitas tersebut, keinginan-keinginan perbankan di dalam negeri bisa tersalurkan melalui Gubernur BI, termasuk mengenai pendirian kantor cabang di luar negeri. Bank Mandiri berharap asas resiprokal dengan negara lain berlaku.

Sampai saat ini, upaya bank beraset terbesar di Indonesia ini terganjal oleh aturan bank sentral di negeri tetangga sehingga upaya tersebut selalu gagal. Padahal, bank asing dengan mudahnya membuka kantor cabang di dalam negeri. Visi misi inilah yang akan dibawa dan diharapkan Zulkifli kepada calon Gubernur BI nanti.

"Kendati demikian, kami menyerahkan sepenuhnya keputusan akhir ke DPR terkait pemilihan ini," tambahnya.

Sekadar catatan, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono hanya mengusulkan calon tunggal Agus Martowardojo sebagai calon Gubernur BI periode 2013-2018. Esok, rapat sidang paripurna akan mengumumkan soal pencalonan Agus ini di DPR.

Ikuti perkembangannya di Topik Suksesi Gubernur BI

Baca Berita lain:
Jadi Calon Gubernur BI, Agus Marto Tetap Menkeu
Demokrat Butuh 27 Suara untuk Loloskan Agus
DPR Ragukan Agus Marto Jadi Calon Tunggal Gubernur BI


 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Pembiayaan Baru BNI Finance Rp 1,49 Triliun pada Kuartal I 2024, Naik 433 Persen

    Pembiayaan Baru BNI Finance Rp 1,49 Triliun pada Kuartal I 2024, Naik 433 Persen

    Whats New
    Asosiasi Pekerja Tolak Pemotongan Gaji untuk Iuran Tapera

    Asosiasi Pekerja Tolak Pemotongan Gaji untuk Iuran Tapera

    Whats New
    TRON Hadirkan Kendaraan Listrik Roda Tiga untuk Kebutuhan Bisnis dan Logistik

    TRON Hadirkan Kendaraan Listrik Roda Tiga untuk Kebutuhan Bisnis dan Logistik

    Whats New
    Asosiasi: Permendag 8/2024 Bikin RI Kebanjiran Produk Garmen dan Tekstil Jadi

    Asosiasi: Permendag 8/2024 Bikin RI Kebanjiran Produk Garmen dan Tekstil Jadi

    Whats New
    Dewan Periklanan Indonesia: RPP Kesehatan Bisa Picu PHK di Industri Kreatif dan Media

    Dewan Periklanan Indonesia: RPP Kesehatan Bisa Picu PHK di Industri Kreatif dan Media

    Whats New
    Pekerja Wajib Ikut Iuran Tapera, Ekonom: Lebih Baik Opsional

    Pekerja Wajib Ikut Iuran Tapera, Ekonom: Lebih Baik Opsional

    Whats New
    Buka Peluang Kerja Sama Bilateral, Delegasi Indonesia Sampaikan Potensi Tanah Air di Moscow-Indonesia Business Mission

    Buka Peluang Kerja Sama Bilateral, Delegasi Indonesia Sampaikan Potensi Tanah Air di Moscow-Indonesia Business Mission

    Rilis
    Astra International Gandeng Semen Indonesia Maksimalkan TKDN Sparepart UKM

    Astra International Gandeng Semen Indonesia Maksimalkan TKDN Sparepart UKM

    Whats New
    Pertamina Minta Besaran Subsidi Solar Dikaji Ulang

    Pertamina Minta Besaran Subsidi Solar Dikaji Ulang

    Whats New
    Cara Mengambil Uang Western Union di Bank BCA dan Syaratnya

    Cara Mengambil Uang Western Union di Bank BCA dan Syaratnya

    Earn Smart
    Apa Kabar Pembangunan Bandara VVIP di IKN? Ini Penjelasan Menhub

    Apa Kabar Pembangunan Bandara VVIP di IKN? Ini Penjelasan Menhub

    Whats New
    Cara Mengambil Uang Western Union di Bank BRI dan Persyaratannya

    Cara Mengambil Uang Western Union di Bank BRI dan Persyaratannya

    Earn Smart
    Cara Mengambil Uang di Western Union, Lokasi, dan Biayanya

    Cara Mengambil Uang di Western Union, Lokasi, dan Biayanya

    Earn Smart
    Mengenal Western Union, Cara Kirim Uang dan Biayanya

    Mengenal Western Union, Cara Kirim Uang dan Biayanya

    Spend Smart
    Jemaah Haji Embarkasi Aceh Tahun Ini Paling Banyak Berprofesi PNS

    Jemaah Haji Embarkasi Aceh Tahun Ini Paling Banyak Berprofesi PNS

    Whats New
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com