Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengamat: Harga Pertamax di Indonesia Seharusnya Rp 9.500 Per Liter

Kompas.com - 12/08/2014, 17:20 WIB
Estu Suryowati

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com — Dengan mengeluarkan Rp 9.500 untuk setiap liternya, masyarakat Indonesia seharusnya sudah bisa mendapatkan BBM RON 92 atau setara pertamax. Hal itu didasarkan pada harga di Singapura yang selama ini menjadi acuan Pertamina dalam menentukan harga. Harga bensin RON 92 sekitar Rp 8.754 per liter.

Direktur Eksekutif Komite Penghapusan Bensin Bertimbal (KPBB) Ahmad Safrudin mengatakan, sebetulnya BBM RON 92 ini layak digunakan untuk kendaraan bermotor Euro 2. "Dengan Rp 9.500 per liter, kita harusnya sudah dapat RON 92," kata dia, Selasa (12/8/2014).

Sementara itu, terkait dengan harga BBM bersubsidi, pengamat ekonomi dari Universitas Indonesia, Faisal Basri, menuturkan, jika pada 2008 lalu Presiden Susilo Bambang Yudhoyono tidak menurunkan harga premium, seharusnya harga yang berlaku saat ini sudah Rp 8.000 per liter. Agar APBN tak jebol, seharusnya harga itu dinaikkan Rp 1.000 per liter.

"(Kalau sekarang Rp 8.000) pemerintahan baru tinggal tambah Rp 1.000 per liter. Kalau itu terjadi, tidak akan bergejolak karena Pak Jokowi sudah punya Kartu Indonesia Sehat, Kartu Indonesia Pintar untuk si miskin," kata dia.

Pengamat energi, Kurtubi, menambahkan, kenaikan harga BBM bersubsidi harus dibarengi dengan kelancaran arus distribusi barang. "Dana kenaikan ini dijaminkan bakal dikembalikan ke rakyat," kata Kurtubi.

Kenaikan harga BBM bersubsidi mutlak untuk menjaga defisit APBN di bawah 3 persen. Namun, KPBB menegaskan, kenaikan harga harus diikuti dengan peningkatan kualitas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Catatkan Kinerja Positif, Rukun Raharja Bukukan Laba Bersih 8 Juta Dollar AS pada Kuartal I-2024

Catatkan Kinerja Positif, Rukun Raharja Bukukan Laba Bersih 8 Juta Dollar AS pada Kuartal I-2024

Whats New
Luhut Sambangi PM Singapura, Bahas Kerja Sama Carbon Capture Storage dan Blue Food

Luhut Sambangi PM Singapura, Bahas Kerja Sama Carbon Capture Storage dan Blue Food

Whats New
Honda Prospect Motor Buka Lowongan Kerja, Cek Posisi dan Syaratnya

Honda Prospect Motor Buka Lowongan Kerja, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Tahun Pertama Kepemimpinan Prabowo, Rasio Utang Pemerintah Ditarget Naik hingga 40 Persen

Tahun Pertama Kepemimpinan Prabowo, Rasio Utang Pemerintah Ditarget Naik hingga 40 Persen

Whats New
Revisi Aturan Impor Barang Bawaan dari Luar Negeri Bakal Selesai Pekan Ini

Revisi Aturan Impor Barang Bawaan dari Luar Negeri Bakal Selesai Pekan Ini

Whats New
Pacu Kontribusi Ekspor, Kemenperin Boyong 12 Industri Alsintan ke Maroko

Pacu Kontribusi Ekspor, Kemenperin Boyong 12 Industri Alsintan ke Maroko

Whats New
Uji Coba Bandara VVIP IKN Akan Dilakukan pada Juli 2024

Uji Coba Bandara VVIP IKN Akan Dilakukan pada Juli 2024

Whats New
Menteri Basuki Bakal Pindah ke IKN Juli 2024 dengan 2 Menteri Lain

Menteri Basuki Bakal Pindah ke IKN Juli 2024 dengan 2 Menteri Lain

Whats New
Harga Emas Dunia Stabil di Tengah Meredanya Konflik Timur Tengah

Harga Emas Dunia Stabil di Tengah Meredanya Konflik Timur Tengah

Whats New
Pemerintah Susun Rancangan Aturan Dana Abadi Pariwisata, untuk Apa?

Pemerintah Susun Rancangan Aturan Dana Abadi Pariwisata, untuk Apa?

Whats New
Soal Wajib Sertifikat Halal di Oktober, KemenKopUKM Minta Kemenag Permudah Layanan untuk UMKM

Soal Wajib Sertifikat Halal di Oktober, KemenKopUKM Minta Kemenag Permudah Layanan untuk UMKM

Whats New
Google Kembali Pecat Karyawan yang Protes Kerja Sama dengan Israel

Google Kembali Pecat Karyawan yang Protes Kerja Sama dengan Israel

Whats New
Nasabah Bank Jago Bertambah 3 Juta Setiap Tahun

Nasabah Bank Jago Bertambah 3 Juta Setiap Tahun

Whats New
RUPST MPXL Sepakati Pembagian Dividen dan Tambah Komisaris

RUPST MPXL Sepakati Pembagian Dividen dan Tambah Komisaris

Whats New
KAI Properti Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Cek Posisi dan Syaratnya

KAI Properti Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Cek Posisi dan Syaratnya

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com