Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Analis Rekomendasikan Beli Saham yang Berhubungan dengan Program Jokowi

Kompas.com - 17/10/2014, 12:56 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com -  Menjelang pelantikan presiden terpilih Joko Widodo, analis HD Capital Yuganur Wijanarko, merekomendasikan saham-saham yang berhubungan dengan program-program Jokowi.

"Rekomen akumulasi on weakness beberapa counter saham yang bersifat bertema program baru Jokowi," kata Yuga dalam risetnya, Jakarta, Jumat (17/10/2014).

Adapun sektor saham yang diprediksi akan merangkak naik harganya, setelah Jokowi resmi menjabat sebagai presiden yaitu obat dan kontruksi infrastruktur BUMN. "Ini akan mendapatkan imbas positif setelah pelantikan 20 Oktober nanti," ucapnya.

Sementara empat saham perusahaan pelat tersebut, kata Yuga, seperti PT Kalbe Farma Tbk (KLBF), PT Wijaya Karya Tbk (WIKA), PT Adhi Karya Tbk (WIKA), PT Waskita Karya Tbk (WSKT). (Seno Tri Sulistiyono)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com