Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bulan Depan, RI Kedatangan 8.000 Sapi Impor Siap Potong Asal Australia

Kompas.com - 21/08/2015, 19:55 WIB
Yoga Sukmana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com -- Indonesia akan kedatangan 8.000 sapi siap potong asal Australia pada September 2015. Sapi-sapi tersebut merupakan bagian dari realisasi impor sapi kuartal III-2015 yang totalnya sebanyak 50.000 sapi. "Awal September siap masuk. Secara hitungan sudah (ada), cuma bertahap (impor 50.000 sapi)," ujar Direktur Pengadaan Bulog Wahyu di Kantor Kementerian Pertanian, Jakarta, Jumat (20/8/2015).

Lebih lanjut dia mengatakan, sebagai pihak yang ditunjuk pemerintah untuk mengimpor 50.000 sapi, Bulog sengaja mendatangkan sapi siap potong secara bertahap. Pasalnya, apabila mendatangkan sapi 50.00p sekaligus, harga daging sapi akan anjlok lantaran banyaknya pasokan.

Memang, kata dia, pemerintah memiliki target menurunkan harga daging sapi yang melonjak sejak beberapa pekan lalu. Namun, pemerintah juga tak mau gegabah mendatangkan banyak sapi impor sehingga harga daging di pasaran menjadi "rusak". "Jangan sampai sapi impor merusak harga (di pasar). Kan juga ada masyarakat yang perlu diperhatikan," kata dia.

Menurut Wahyu, untuk pengadaan 50.000 sapi siap potong tersebut, Bulog sudah menyiapkan dana Rp 900 miliar hingga Rp 1 triliun. Rencananya, sapi-sapi tersebut akan diimpor untuk kebutuhan daging sapi nasional.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

IHSG Ditutup Naik 63 Poin, Rupiah Menguat di Bawah Level 16.200

IHSG Ditutup Naik 63 Poin, Rupiah Menguat di Bawah Level 16.200

Whats New
Jam Operasional Pegadaian Senin-Kamis, Jumat, dan Sabtu Terbaru

Jam Operasional Pegadaian Senin-Kamis, Jumat, dan Sabtu Terbaru

Whats New
Bos BI Optimistis Rupiah Bakal Kembali di Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

Bos BI Optimistis Rupiah Bakal Kembali di Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

Whats New
Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Whats New
Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Whats New
Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Whats New
Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6,25 Persen

Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6,25 Persen

Whats New
Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Earn Smart
Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Earn Smart
Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang jika Mau Maju

Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang jika Mau Maju

Whats New
United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

Whats New
Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Whats New
Suku Bunga Acuan Naik Jadi 6,25 Persen, Bos BI: Untuk Memperkuat Stabilitas Rupiah

Suku Bunga Acuan Naik Jadi 6,25 Persen, Bos BI: Untuk Memperkuat Stabilitas Rupiah

Whats New
KEJU Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

KEJU Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

Earn Smart
Program Gas Murah Dinilai ‘Jadi Beban’ Pemerintah di Tengah Konflik Geopolitik

Program Gas Murah Dinilai ‘Jadi Beban’ Pemerintah di Tengah Konflik Geopolitik

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com