Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

MRT Jadi Juara Hemat Waktu, Apakah Juga Paling Hemat Biaya?

Kompas.com - 02/04/2019, 17:00 WIB
Ambaranie Nadia Kemala Movanita ,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Biaya yang dibutuhkan untuk kereta sekitar Rp 3.000. Namun, Anda harus transit kereta yang memakan waktu dan harus berpindah moda untuk menuju Bundaran HI.

3. Kendaraan pribadi

Bagi sebagian orang, membawa kendaraan pribadi jauh lebih nyaman ketimbang naik kendaraan umum. Mereka bisa ke mana saja dengan fleksibel, tanpa ribet transit atau ganti moda transportasi.

Untuk yang menggunakan mobil, minusnya adalah kemacetan di beberapa titik yang tak bisa dihindari, apalagi saat peak hour alias jam sibuk. Namun, Anda bisa duduk nyaman tanpa berdesakan seperti kendaraan umum.

Sementara untuk motor lebih mudah karena bisa menyalip di sela-sela kendaraan lain. Risikonya tentu ada, seperti pegal-pegal karena menempuh perjalanan lumayan jauh dari Lebak Bulus ke Bundaran HI dan sebaliknya.

Baca juga: Butuh 6 Presiden dan 9 Gubernur supaya Jakarta Punya MRT

Dengan menggunakan kendaraan pribadi, tentu pengendara perlu mengeluarkan uang bahan bakar. Untuk motor yang mengisi bahan bakar jenis Pertamax full tank, setidaknya perlu mengeluarkan Rp 30.000. Setidaknya habis dalam 2 atau 3 hari untuk perjalanan bolak balik.

Sementara untuk mobil, misalnya Avanza, memiliki hitung-hitungan 1 liter BBM dapat menempuh jarak 8 kilometer. Jarak antara Stasiun Lebak Bulus ke Stasiun Bundaran HI sekitar 16 kilometer.

Jika dikalikan, maka untuk perjalanan pulang-pergi satu hari naik mobil perlu mengisi 4 liter bensin.

Dengan asumsi membeli Pertalite seharga Rp 7.650 per liter, maka dalam sehari pengendara mobil harus mengeluarkan uang Rp 30.600 untuk bensin.

4. Ojek online

Ojek Online yang manggkal di bawah kolong flyover dekat Stasiun TebetStanly Ojek Online yang manggkal di bawah kolong flyover dekat Stasiun Tebet

Menggunakan ojek online mungkin menjadi pilihan terakhir bagi pekerja yang melakukan perjalanan dari Lebak Bulus ke Bundaran HI dan sebaliknya. Selain perjalanannya cukup panjang, tarifnya juga mahal.

Apalagi baru saja keluar aturan baru pemerintah soal tarif batas atas dan batas bawah ojol.

Dalam aturan tersebut, diatur untuk Jabodetabek dikenakan tarif bawah Rp 2.000 perkilometer dan tarif batas atas Rp 2.500 perkilometer. Adapun biaya jasa minimal yang dikenakan Rp 8.000-10.000.


Nah, Anda pilih moda transportasi yang mana?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Whats New
Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Whats New
Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Whats New
Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Whats New
Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Whats New
Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Whats New
Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Whats New
Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Work Smart
Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Whats New
Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Whats New
Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Whats New
Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Whats New
Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Whats New
KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

Whats New
Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com