Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Memburu Pekerjaan Baru...

Kompas.com - 22/04/2019, 07:08 WIB
Fika Nurul Ulya,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

Sumber CNN

Jika Anda tahu akan ada banyak putaran wawancara, tanyakan apakah mereka semua bisa dijadwalkan untuk hari yang sama dan mengambil cuti.

3. Lakukan pekerjaan Anda sekarang dengan lebih baik

Anda mungkin akan terbebani dengan tekanan tambahan dalam mencari pekerjaan, tetapi jangan malas di tempat kerja.

"Kerjakan pekerjaanmu sekarang lebih baik daripada yang pernah kamu miliki. Saat kamu masuk dan memberi tahu mereka bahwa kamu akan pergi, kamu ingin mereka merasa kehilangan," kata Siegel.

Ketika Anda memiliki rekam jejak yang kuat dari pekerjaan Anda yang selalu baik hingga akhir, itu juga dapat menyebabkan perang penawaran antara tempat kerja yang satu dan yang lainnya.

"Satu-satunya cara untuk mengetahui nilai maksimum Anda adalah dalam penawaran di tempat kerja. Mungkin bos Anda yang saat ini akan berkata 'apa yang harus saya lakukan untuk membuat Anda tetap di sini?" ucap Siegel.


4. Berlaku tenang

Bereaksi dan menangani situasi saat semua orang tahu Anda sedang mencari pekerjaan baru itu penting.

"Orang lebih paranoid daripada yang seharusnya. Jika seseorang bertanya, tetaplah tenang," kata Meehl

Bahkan, jika bos Anda bertanya apakah Anda sedang mencari pekerjaan, itu bukanlah pertanda buruk. Ini bisa menjadi kesempatan untuk membahas kenaikan gaji, mengambil lebih banyak tanggung jawab atau mendapatkan lebih banyak pelatihan.

"Orang-orang terlalu khawatir tentang majikan yang marah dan mengambil tindakan hukuman. Jika mereka tahu kamu tidak bahagia, itu adalah kesempatan untuk percakapan," kata Siegel.

5. Jangan katakan apapun

Meskipun prosesnya bisa membuat stres, jangan beri tahu kolega Anda bahwa Anda ingin pindah.

"Anda tidak mengerti bagaimana hal-hal akan menjadi topik di sekitar pekerjaan," kata Marc Cenedella, pendiri dan CEO Ladders.

Percaya pada rekan kerja juga dapat menyebabkan masalah jika Anda kemudian dipromosikan melewati orang tersebut.

"Mereka bisa marah karena kamu ingin pergi dan kemudian dipromosikan," kata Salemi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber CNN
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Harga Naik Selama Ramadan 2024, Begini Cara Ritel Mendapat Keuntungan

Harga Naik Selama Ramadan 2024, Begini Cara Ritel Mendapat Keuntungan

Whats New
Mentan Amran Serahkan Rp 54 Triliun untuk Pupuk Bersubsidi, Jadi Catatan Sejarah bagi Indonesia

Mentan Amran Serahkan Rp 54 Triliun untuk Pupuk Bersubsidi, Jadi Catatan Sejarah bagi Indonesia

Whats New
Kasus Korupsi PT Timah: Lahan Dikuasai BUMN, tapi Ditambang Swasta Secara Ilegal

Kasus Korupsi PT Timah: Lahan Dikuasai BUMN, tapi Ditambang Swasta Secara Ilegal

Whats New
4 Tips Mengelola THR agar Tak Numpang Lewat

4 Tips Mengelola THR agar Tak Numpang Lewat

Spend Smart
Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis, Stafsus Erick Thohir: Kasus yang Sudah Sangat Lama...

Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis, Stafsus Erick Thohir: Kasus yang Sudah Sangat Lama...

Whats New
Menkeu: Per 15 Maret, Kinerja Kepabeanan dan Cukai Capai Rp 56,5 Triliun

Menkeu: Per 15 Maret, Kinerja Kepabeanan dan Cukai Capai Rp 56,5 Triliun

Whats New
Siap-siap, IFSH Tebar Dividen Tunai Rp 63,378 Miliar

Siap-siap, IFSH Tebar Dividen Tunai Rp 63,378 Miliar

Whats New
Harga Tiket Kereta Bandara dari Manggarai dan BNI City 2024

Harga Tiket Kereta Bandara dari Manggarai dan BNI City 2024

Spend Smart
Penukaran Uang, BI Pastikan Masyarakat Terima Uang Baru dan Layak Edar

Penukaran Uang, BI Pastikan Masyarakat Terima Uang Baru dan Layak Edar

Whats New
Cara Cek Tarif Tol secara Online Lewat Google Maps

Cara Cek Tarif Tol secara Online Lewat Google Maps

Work Smart
PT SMI Sebut Ada 6 Investor Akan Masuk ke IKN, Bakal Bangun Perumahan

PT SMI Sebut Ada 6 Investor Akan Masuk ke IKN, Bakal Bangun Perumahan

Whats New
Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Api pada 28-31 Maret

Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Api pada 28-31 Maret

Whats New
Ini Sejumlah Faktor di Indonesia yang Mendorong CCS Jadi Peluang Bisnis Baru Masa Depan

Ini Sejumlah Faktor di Indonesia yang Mendorong CCS Jadi Peluang Bisnis Baru Masa Depan

Whats New
ITMG Bakal Tebar Dividen Rp 5,1 Triliun dari Laba Bersih 2023

ITMG Bakal Tebar Dividen Rp 5,1 Triliun dari Laba Bersih 2023

Whats New
Kemenaker Siapkan Aturan Pekerja Berstatus Kemitraan, Ini Tanggapan InDrive

Kemenaker Siapkan Aturan Pekerja Berstatus Kemitraan, Ini Tanggapan InDrive

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com