Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alodokter, Konsultasi Kesehatan Via Online

Kompas.com - 25/04/2019, 20:47 WIB
Murti Ali Lingga,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

"Saya tidak ingin ada keluarga muda di Indonesia merasa putus asa seperti saya ketika mencari informasi kesehatan yang akurat secara online. Ini yang membuat saya menciptakan Alodokter, aplikasi kesehatan terlengkap yang dapat diakses secara online," kata Suci terpisah.

Suci menuturkan, visi besar dari Alodokter adalah menjadi platform yang memberikan solusi dan dukungan kesehatan terlengkap kepada keluarga muda modern Indonesia. Selama lima tahu, katanya, Alodokter saat ini sudah digunakan atau diakses oleh 20 juta pengguna aktif setiap bulannya.

Baca juga: Mau Bisnis Offline dan Online Berkembang Bersamaan? Simak Tips Ini

Selain itu, Alodokter didukung oleh tim dokter dan IT yang menjadilan layanan kesehatan digital ini mampu memberikan solusi kesehatan menyeluruh dan paling terpercaya di Indonesia.

Ada beberapa fitur yang dihadirkan Alodokter pada home menu aplikasinya. Salah satunya fitu Chat Bersama Dokter.

"Pasien dapat memperoleh jawaban akurat terkait masalah kesehatan yang dialaminya. Di fitur ini, pasien serasa memasuki rumah sakit digital yang di dslamnya terdapat banhak dokter, mulai dokter umum hingga spesialis. Pasien bisa dengan bebas memih dokter mana yang tepat menjawab keluhannya," jelasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com