Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mau Investasi Reksa Dana di E-Commerce? Ini Ragam Pilihan Produknya

Kompas.com - 11/06/2019, 13:35 WIB
Yoga Sukmana,
Bambang P. Jatmiko

Tim Redaksi

5. Batavia Dana Dinamis

Ini merupakan reksa dana campuran yang diluncurkan pada 3 Juni 2002. Deutsche Bank AG menjadi Bank Kustodiannya dengan perkembangan imbal hasil 7,03 persen setahun.

Sementara itu Batavia Prosperindo Asset Management menjadi manajer investasi reksadana ini dan ditawarkan di Bukalapak.

6. Sucorinvest Maxi Fund

Merupakan reksa dana saham dengan risiko tinggi yang dikelola manajer investasi PT Sucor Asset Management.

Dengan risiko yang tinggi, imbal hasil yang didapatkan pun bisa tinggi. Reksadana ini diluncurkan pada 1 Oktober 2014 dab Bank Kustodiannya yakni Bank Negara Indonesia (BNI).

Adapun manager investasi reksadana ini yakni Sucorinvest Asset Management.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com