Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Bikin Resume supaya Dilirik Manajer SDM

Kompas.com - 02/07/2019, 07:34 WIB
Fika Nurul Ulya,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Gary Burnison, CEO Korn Ferry, sebuah perusahaan konsultan global yang membantu perusahaan memilih dan merekrut talenta terbaik mengatakan dirinya pernah terkesima dengan susunan resume atau data diri seseorang.

Padahal dia mengaku telah menerima ribuan resume sepanjang karirnya, semuanya terlalu panjang, terlalu pendek, terlalu membosankan, terlalu banyak kesalahan ketik, terlalu sulit untuk dibaca, dan setiap tata letak yang bisa dibayangkan. Apalagi resume hanya berkontribusi 10 persen dari keputusan perekrutan.

"Beberapa tahun yang lalu, saya terkejut menemukan resume yang benar-benar berhasil membuat saya terkesan. Bahkan, itu adalah salah satu resume terbaik yang pernah saya lihat dalam 20 tahun perekrutan dan wawancara," kata Gary Burnison dikutip dari CNBC, Selasa (2/7/2019).

Baca juga: Butuh Pengalaman untuk Mengisi Resume Pekerjaan? Simak 3 Cara Berikut

Inilah isi resume tersebut yang membuatnya menonjol dari yang lain:

1. Mudah dibaca

Resume ini memiliki banyak ruang kosong dan panjangnya dua halaman. Inilah yang diharapkan jika Anda memiliki lebih dari 10 tahun pengalaman.

Semuanya terorganisasi dengan baik: Penempatan garis tepat, nama perusahaan dicetak tebal, judul ditulis miring, dan rincian pekerjaan diatur dalam poin-poin. Tentu saja tidak ada kesalahan ketik tunggal yang dapat ditemukan.

"Saya suka pemilihan font-nya tidak mewah. Sementara kandidat lain membuang-buang waktu untuk memilih font. Saya tidak akan mempertimbangkan Times New Roman versus Calibri, tetapi saya akan mengatakan bahwa itu harus selalu sederhana dan mudah dibaca," kata Burnison.

2. Menceritakan sebuah kisah

Resume ini menceritakan tentang perjalanan karier kandidat. Tidak ada kesenjangan informasi, semua teratur dari atas ke bawah, ada kata "sebelum dan sesudah" yang jelas.

"Hanya dalam beberapa detik, saya dapat melihat "pola tangga" dari pertumbuhan karier kandidat," ucapnya.

Dengan kata lain, daftar kronologis sejarah kerja sesuai urutan tanggal dan dengan posisi paling baru ditaruh paling atas menunjukkan perkembangan yang jelas dari peran yang lebih senior dan tanggung jawab yang lebih maju.

3. Mencantumkan prestasi, tak hanya tanggung jawab

Burnison tidak tertarik membaca tulisan yang hanya salin dan tempel (copy paste) dari daftar uraian pekerjaan asli. Dia mengatakan, sebetulnya yang ingin dilihat manajer perekrutan adalah apakah Anda seorang kandidat di atas rata-rata yang mampu memberikan hasil yang dapat diukur sejauh mana.

"Dan resume yang membuat saya terkesan tadi melakukan pekerjaan yang sangat baik untuk membuktikan dia adalah kandidat terbaik. Resume itu merinci tanggung jawab sekaligus pencapaian Anda yang paling mengesankan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Whats New
Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Whats New
Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Whats New
Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Whats New
Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Whats New
Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Whats New
Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Work Smart
Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Whats New
Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Whats New
Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Whats New
Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Whats New
Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Whats New
KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

Whats New
Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Whats New
Jumlah Investor Kripto RI Capai 19 Juta, Pasar Kripto Nasional Dinilai Semakin Matang

Jumlah Investor Kripto RI Capai 19 Juta, Pasar Kripto Nasional Dinilai Semakin Matang

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com