Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ingin Jadi Pengusaha Sukses? Simak Filosofi ini

Kompas.com - 22/07/2019, 10:39 WIB
Erlangga Djumena

Editor

KOMPAS.com - Kesuksesan suatu bisnis pastinya membutuhkan proses. Bisnis tidak sama dengan sulap. Pengalaman, kerja keras, keinginan mengembangkan bisnis serta keinginan selalu belajar sangat dibutuhkan untuk mewujudkan kesuksesan suatu bisnis.

Jatuh-bangun dalam dunia bisnis bukanlah hal yang istimewa lagi. Semua pebisnis pasti pernah mengalaminya.

Perjalanan bisnis tidak selamanya akan lancar seperti jalan bebas hambatan. Pasti akan ada saatnya bisnis akan berjalan tidak sesuai dengan keinginan dan mengalami kegagalan.

Namun, bagi pebisnis sejati, kegagalan bukanlah suatu hambatan, tetapi tantangan untuk kembali bekerja keras.

Baca juga: Ingin Menekuni Bisnis Sesuai Hobi? Simak Kiatnya

Dari kegagalan dapat diambil pula hikmah yang mampu menjadi lecutan untuk melakukan yang lebih baik lagi. Apa saja hikmah yang dapat diambil dari kegagalan suatu bisnis?

Banyak sekali jika dirincikan. Namun yang pasti, melalui kegagalan kita bisa belajar bagaimana cara mempertahankan. Melalui kegagalan pula kita dapat tahu bagaimana perjuangan yang sesungguhnya.

Mewujudkan kesuksesan dalam berbisnis memang tidak mudah, tapi bukan berarti tidak dapat dilakukan dan dicapai.

Jika ingin jadi pengusaha yang sukses, coba ikuti folosofi berikut ini seperti dikutip dari Cermati.com.

1. Jangan terus menerus selalu menggebu-gebu

Setiap pebisnis memang membutuhkan kerja keras agar usahanya semakin maju, hal ini telah diakui oleh CEO The MS. Foundation for Women yaitu Teresa C. Younger.

Tetapi, sebagai manusia kita harus sadar bahwa masih ada hari esok dan kita tidak diharuskan menyelesaikan semuanya secara langsung, tetapi secara perlahan.

Sebagai pebisnis, sangat penting juga memperlakukan diri dengan baik. Layaknya manusia biasanya yang sesungguhnya terbatas dengan waktu. Jika mesin saja memiliki jam kerja, begitu pula dengan manusia. Tidak perlu memaksakan kehendak pada diri sendiri.

Jika hal itu terjadi, bukan kesuksesan nyata yang diperoleh. Bisa jadi hanya kesuksesan semu. Misalnya, hanya sukses secara usaha, namun tidak dengan kesehatan. Tentunya kebahagiaan tidak bisa dirasakan sepenuhnya.

Baca juga: Sudahkah Teknologi Memperkuat Gaya Bisnis Perempuan Indonesia?

2.  Risiko itu selalu ada, jangan memilih menghindarinya

Percaya dengan segala kemampuan yang dimiliki adalah hal penting bagi seorang pebisnis. Hal ini dikatakan juga oleh Maggie Drake. Siapa dia? Co-Founder dan CEO Bandolier.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Konflik Iran Israel Memanas, Kemenhub Pastikan Navigasi Penerbangan Aman

Konflik Iran Israel Memanas, Kemenhub Pastikan Navigasi Penerbangan Aman

Whats New
Terbit 26 April, Ini Cara Beli Investasi Sukuk Tabungan ST012

Terbit 26 April, Ini Cara Beli Investasi Sukuk Tabungan ST012

Whats New
PGEO Perluas Pemanfaatan Teknologi untuk Tingkatkan Efisiensi Pengembangan Panas Bumi

PGEO Perluas Pemanfaatan Teknologi untuk Tingkatkan Efisiensi Pengembangan Panas Bumi

Whats New
Daftar Lengkap Harga Emas Sabtu 20 April 2024 di Pegadaian

Daftar Lengkap Harga Emas Sabtu 20 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Tren Pelemahan Rupiah, Bank Mandiri Pastikan Kondisi Likuiditas Solid

Tren Pelemahan Rupiah, Bank Mandiri Pastikan Kondisi Likuiditas Solid

Whats New
LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah BPRS Saka Dana Mulia

LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah BPRS Saka Dana Mulia

Whats New
Harga Emas Antam Sabtu 20 April 2024, Naik Rp 2.000 Per Gram

Harga Emas Antam Sabtu 20 April 2024, Naik Rp 2.000 Per Gram

Spend Smart
Ini 6 Kementerian yang Sudah Umumkan Lowongan CPNS 2024

Ini 6 Kementerian yang Sudah Umumkan Lowongan CPNS 2024

Whats New
Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 20 April 2024

Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 20 April 2024

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Sabtu 20 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Sabtu 20 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
Aliran Modal Asing Keluar Rp 21,46 Triliun dari RI Pekan Ini

Aliran Modal Asing Keluar Rp 21,46 Triliun dari RI Pekan Ini

Whats New
Kementerian PUPR Buka 26.319 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Kementerian PUPR Buka 26.319 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Whats New
[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

Whats New
Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Whats New
Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com