Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sri Mulyani Paling Gamblang Sebut Posisi Menteri, Apa Artinya?

Kompas.com - 22/10/2019, 13:48 WIB
Yoga Sukmana,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

Sejak awal, kata Joshua, Sri Mulyani memang salah satu orang yang diharapkan para pelaku pasar dan investor untuk tetap menjadi Menteri Keuangan di kabinet Jokowi.

Pengalaman dan kinerjanya selama Kabinet Kerja Jilid 1 dinilai cukup baik.

“Defisit anggaran kita terkendali di bawah 2 persen dan dari sisi reformasi anggaran di pemerintahan Jokowi kemarin jilid satu anggaran subsidi dikurangi dan dialokasikan buat anggaran yang lebih produktif oleh Sri Mulyani,” kata Joshua.

“Kesimbangan primer juga lebih baik ya. Ini indikator yang cukup baik dan diterima oleh para pelaku pasar,” katanya.

Baca juga: Ditanya soal Penerimaan Pajak, Anak Buah Sri Mulyani Lesu

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com