Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Musim Hujan, Simak Cara Antisipasi Korsleting Listrik

Kompas.com - 07/11/2019, 20:35 WIB
Kiki Safitri,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

JAKARTA. KOMPAS.com - Musim hujan segera tiba. Saatnya memperhatikan pengamanan kelistrikan di rumah Anda. Sebab bila tidak, ada konsekuensi korslet. Apalagi musim hujan juga kerap disertai bencana banjir.

Korsleting listrik tentu sangat merugikan dan berbahaya. Bisa memungkinkan terjadinya listrik padam bahkan insiden kebakaran. Lantas bagaimana cara antisipasi korsleting listrik saat musim hujan?

General Manager Distribusi Jakarta Raya (Disjaya) Ikhsan Asaad mengatakan ada yang perlu dilakukan masyarakat untuk mengantisipasi korsleting listrik saat hujan atau banjir. Pertama yakni mematikan MCB (Miniature Circuit Breaker/Breaker).

Baca juga: Saling Tuding Untung Rugi, Sriwijaya dan Garuda Bakal Lakukan Audit

Selanjutnya cabut stop kontak yang masih menancap dan disertai dengan menaikkan alatalat elektronik ke tempat tinggi.

"Ini yang kita lakukan untuk memitigasi resiko menjelang musim hujan. Karena umumnya hujan berpotensi banjir. Ini yang dilakukan di beberapa daerah yang rawan," kata Ikhsan saat sosialisasi di Kantor PLN, Kamis (7/11/2019).

Selanjutnya lakukan upaya lain dengan menghubungi contact center PLN 123. PLN nantinya akan mematikan listrik secara remote dari Distribution Control Center (DCC).

Baca juga: Sriwijaya Mengaku Rekening Perusahaannya Diblokir Garuda Indonesia

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Mengurai Pandangan Capres-Cawapres Soal Ibu Kota Nusantara

Mengurai Pandangan Capres-Cawapres Soal Ibu Kota Nusantara

Whats New
Cara Bayar Paspor Melalui ATM BCA

Cara Bayar Paspor Melalui ATM BCA

Whats New
Ditjen Pajak Bisa 'Intip' Rekening Nasabah di Atas Rp 1 Miliar, Ini Tujuannya

Ditjen Pajak Bisa "Intip" Rekening Nasabah di Atas Rp 1 Miliar, Ini Tujuannya

Whats New
Kebijakan Fiskal Jadi Penjaga Stabilitas Ekonomi Indonesia di Tengah Tekanan Global

Kebijakan Fiskal Jadi Penjaga Stabilitas Ekonomi Indonesia di Tengah Tekanan Global

Whats New
Lewat Ekonomi Digital, Menko Airlangga Ajak Mahasiswa PKN STAN Jaga Ketahanan Perekonomian

Lewat Ekonomi Digital, Menko Airlangga Ajak Mahasiswa PKN STAN Jaga Ketahanan Perekonomian

Whats New
TKN Prabowo-Gibran soal Solusi Kenaikan Harga Pangan: Operasi Pasar dan Transformasi Bulog

TKN Prabowo-Gibran soal Solusi Kenaikan Harga Pangan: Operasi Pasar dan Transformasi Bulog

Whats New
Kejadian Bercanda Bawa Bom di Pesawat Kerap Terulang, Kemenhub Minta Seluruh Pihak Gencarkan Sosialisasi

Kejadian Bercanda Bawa Bom di Pesawat Kerap Terulang, Kemenhub Minta Seluruh Pihak Gencarkan Sosialisasi

Whats New
PII Siap Jamin Utang Proyek di IKN yang Digarap Pemerintah Bersama Pengusaha

PII Siap Jamin Utang Proyek di IKN yang Digarap Pemerintah Bersama Pengusaha

Whats New
Daftar Kasus Penumpang Pesawat Bercanda soal Bom pada 2023

Daftar Kasus Penumpang Pesawat Bercanda soal Bom pada 2023

Whats New
Simak, Pengaturan Pelabuhan Penyeberangan 22 Desember 2023 - 2 Januari 2024

Simak, Pengaturan Pelabuhan Penyeberangan 22 Desember 2023 - 2 Januari 2024

Whats New
Menteri ESDM: Harga Pertalite Bisa Turun kalau Minyak Mentah di Bawah 60 Dollar AS

Menteri ESDM: Harga Pertalite Bisa Turun kalau Minyak Mentah di Bawah 60 Dollar AS

Whats New
IHSG Akhir Pekan Berakhir 'Hijau', Transaksi Capai Rp 14,2 Triliun

IHSG Akhir Pekan Berakhir "Hijau", Transaksi Capai Rp 14,2 Triliun

Whats New
Imbas Boikot, Kapitalisasi Pasar Starbucks Menguap Rp 186,43 Triliun

Imbas Boikot, Kapitalisasi Pasar Starbucks Menguap Rp 186,43 Triliun

Whats New
Pembagian 'Rice Cooker' Gratis Ditargetkan Rampung Januari 2024

Pembagian "Rice Cooker" Gratis Ditargetkan Rampung Januari 2024

Whats New
Menguatkan Pertumbuhan dengan Teknik Penjualan Konsultatif (Bagian IV)

Menguatkan Pertumbuhan dengan Teknik Penjualan Konsultatif (Bagian IV)

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com