Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Tips Mendapatkan Tiket Pesawat Murah Saat Libur Natal dan Tahun Baru

Kompas.com - 20/12/2019, 19:21 WIB
Ade Miranti Karunia,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Menurut data dari Airlines Reporting Corporation (ARC), penumpang kerap mendapatkan harga tiket pesawat yang murah, hampir 10 persen di bawah tarif rata-rata jika mereka membeli 50 hari sebelum penerbangan.

Tetapi aturan tujuh minggu itu bukanlah strategi yang tepat untuk mendapatkan tiket pesawat murah.

"Ini hanya tren. Maskapai penerbangan akan membuat promo yang bisa tersedia setiap saat. Tapi, rata-rata, kami melihat pendekatan (50 hari) ini berhasil," ujar Peneliti ARC, Chuck Thackston seperti dikutip dari money.usnews.com, Jakarta, Jumat (20/12/2019).

Baca juga: Promo, AirAsia Jual Tiket Mulai Rp 188.000 ke Singapura Hingga Tokyo

Bagi Anda yang mau plesiran ke negara atau kota lain selama libur Natal dan Tahun Baru, mengutip dari US News Money ada beberapa tips jitu agar kamu mendapatkan tiket pesawat murah. Apa saja?

1. Pilihlah Waktu Penerbangan Terbaik

Jika kamu tidak menemukan diskon di pagi hari, sebuah penelitian oleh FareCompare.com mengatakan, waktu terbaik untuk membeli tiket pesawat untuk perjalanan domestik adalah pada pukul 3 dini hari.

Namun, George Hobica, pakar perjalanan berpendapat, bahwa waktu penawaran terbaik sering bervariatif.

2. Hari Penerbangan Termurah

Menurut penelitian FareCompare.com, hari untuk mendapatkan harga tiket penerbangan yang murah yakni setiap Selasa, Rabu, dan Sabtu untuk perjalanan domestik.

Bagi yang melakukan perjalanan internasional, hari kerja biasanya lebih murah dibanding akhir pekan.

Baca juga: Citilink Gelar Diskon Tiket Pesawat Hingga 30 Persen

3, Bandingkan Promo Maskapai Penerbangan dengan Situs Lain

Di Indonesia terdapat situs atau aplikasi penjualan tiket pesawat, yakni Tiket.com, Traveloka, dan Pegi-Pegi, dan Airy.

Keempat situs tersebut bisa dijadikan perbandingan harga. Tetapi, bisa juga mengecek langsung situs maskapai penerbangannya.

4. Daftar Alarm Buat Promo Tiket Pesawat

Hampir setiap situs pemesanan online menawarkan peringatan tiket pesawat yang mengingatkanmu ketika harga pesawat sedang promo.

Sumber daya digital populer seperti Hitlist, The Flight Deal dan Secret Flying menawarkan peringatan cepat tentang penawaran bagus.

Bagi para pelancong tidak boleh mengabaikan agen perjalanan online. Itu bisa menghemat keuanganmu jika membeli terlalu banyak rute tertentu.

Ketimbang kamu harus mengamati terus situs maskapai atau agen travel yang menawarkan promo, akan lebih berguna mengaktifkan peringatan tersebut.

Baca juga: Mau Lebih Mudah Dapat Promo Tiket Pesawat? Ini Caranya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hartadinata Abadi Bakal Tebar Dividen Rp 15 Per Saham

Hartadinata Abadi Bakal Tebar Dividen Rp 15 Per Saham

Whats New
Penjelasan DHL soal Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Penjelasan DHL soal Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Whats New
Stok Lampu Bisa Langka gara-gara Implementasi Permendag 36/2023

Stok Lampu Bisa Langka gara-gara Implementasi Permendag 36/2023

Whats New
IHSG Ditutup Naik 63 Poin, Rupiah Menguat di Bawah Level 16.200

IHSG Ditutup Naik 63 Poin, Rupiah Menguat di Bawah Level 16.200

Whats New
Jam Operasional Pegadaian Senin-Kamis, Jumat, dan Sabtu Terbaru

Jam Operasional Pegadaian Senin-Kamis, Jumat, dan Sabtu Terbaru

Whats New
Bos BI Optimistis Rupiah Bakal Kembali di Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

Bos BI Optimistis Rupiah Bakal Kembali di Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

Whats New
Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Whats New
Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Whats New
Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Whats New
Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6,25 Persen

Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6,25 Persen

Whats New
Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Earn Smart
Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Earn Smart
Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang jika Mau Maju

Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang jika Mau Maju

Whats New
United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

Whats New
Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com