Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Insentif Tenaga Medis Belum Cair, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Kompas.com - 03/06/2020, 16:08 WIB
Mutia Fauzia,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

Selain itu, pemerintah juga mengalokasikan insentif untuk tenaga kesehatan di daerah sebesar Rp 3,7 Triliun secara bertahap melalui Dana Alokasi Khusus (DAK).

Dokter spesialis akan mendapatkan tunjangan maksimal Rp 15 juta per bulan, dokter umum maksimal Rp 10 juta per bulan, perawat maksimal Rp 7,5 juta per bulan, dan tenaga kesehatan lainnya maksimal Rp 5 juta per bulan.

Adapun Sri Mulyani menambahkan saat ini ada 1.205 tenaga medis yang telah mendapatkan insentif di pusat. Total nilai insentif yang sudah dicairkan sebesar Rp 10,45 miliar.

"Ini terutama di Wisma Atlet dan Pulau Galang," ucap dia.

Selain itu, Kemenkes juga tengah melakukan verifikasi untuk 19 rumah sakit dan unit pelaksana teknis lainnya dengan total insentif yang akan dicairkan sebesar Rp 4,11 miliar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com