Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

WFH Bikin Sri Mulyani Kerja 24 Jam Sehari, 7 Hari dalam Seminggu...

Kompas.com - 19/06/2020, 10:33 WIB
Mutia Fauzia,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Dia mengatakan kepada jajaran Kemenkeu, cara bekerja bisa saja berubah, baik bekerja dari rumah, atau bekerja dari kantor, maupun kombinasi keduanya. Namun dalam melakukan kerja tersebut harus tetap berpegang pada ketepatan dan integritas.

"Fokus kita, Anda jadi bagian dari Kemenkeu, harus menjalankan tugas keuangan negara, cara kita bisa berubah, bisa bekerja dari rumah, dari kantor, atau kombinasi office dan rumah, namun yang harus kita pegang, kualitas kerja kita tidak boleh turun, harus naik," ujar dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com