Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Mau Belanja saat “New Normal”, Perhatikan 3 Hal Berikut

Kompas.com - 27/06/2020, 09:00 WIB
Anggara Wikan Prasetya,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Masyarakat kini bisa kembali beraktivitas di luar rumah seiring dengan datangnya fase new normal atau kenormalan baru.

Meski demikian, bukan berarti aktivitas bisa dilakukan dengan bebas seperti sebelum pandemi Covid-19.

Upaya mencegah penyebaran dan penularan virus itu masih tetap harus dilakukan dengan mematuhi protokol kesehatan, seperti memakai masker.

Aktivitas belanja pun tidak luput dari kewajiban untuk tetap mematuhi protokol kesehatan. Kompas.com, Jumat (22/5/2020) melansir, pengunjung mal wajib memakai masker dan dicek suhu tubuhnya.

Baca juga: Frisian Flag Indonesia dan Shopee Kumpulkan Donasi Rp 1.6 Miliar

Jika pengunjung tidak memakai masker dan suhu tubuhnya tinggi, maka dia tidak diizinkan masuk mal.

Nah, agar belanja saat new normal tetap aman dan lancar, maka berikut ini 3 hal yang perlu diperhatikan:

1. Cukup belanja online dari rumah

Risiko belanja ke luar rumah bisa dilihat dari banyaknya pedagang pasar di Jakarta yang positif Covid-19.

“Terdapat 79 pedagang 12 pasar tradisional di Jakarta yang dinyatakan positif Covid-19,” kata Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria, dilansir dari Kompas.com, Minggu (21/6/2020).

Oleh karena itu, cara belanja paling aman saat new normal adalah secara online dari rumah. Dengan tidak ke luar rumah, risiko tertular Covid-19 juga berkurang.

Saat ini pun belanja online dari rumah dapat dilakukan dengan mudah melalui berbagai e-commerce, seperti Shopee.

Baca juga: New Normal, Ada Pesta Diskon di Shopee

Selain mudah dan pengguna berkesempatan mendapat penawaran menarik, belanja online juga praktis. Usai menyelesaikan transaksi, barang akan diantar ke rumah, sehingga berbagai aktivitas dan pekerjaan bisa tetap dilakukan tanpa hambatan.

2. Jika harus ke luar, patuhi protokol kesehatan

Menerapkan protokol kesehatan wajib hukumnya, termasuk saat berbelanja di luar rumah guna mencegah penularan Covid-19.

Sebelum ke luar rumah, lengkapi diri dengan barang-barang yang wajib dibawa, seperti masker dan hand sanitizer.

Halaman:


Terkini Lainnya

Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Whats New
Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Whats New
Menko Airlangga Ingin Pedagang Ritel Berdaya, Tak Kalah Saling dengan Toko Modern

Menko Airlangga Ingin Pedagang Ritel Berdaya, Tak Kalah Saling dengan Toko Modern

Whats New
Allianz dan HSBC Rilis Asuransi untuk Perencanaan Warisan Nasabah Premium

Allianz dan HSBC Rilis Asuransi untuk Perencanaan Warisan Nasabah Premium

Whats New
Saham Teknologi Tertekan, Wall Street Berakhir Mayoritas di Zona Merah

Saham Teknologi Tertekan, Wall Street Berakhir Mayoritas di Zona Merah

Whats New
Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 19 April 2024

Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 19 April 2024

Spend Smart
Bapanas Tugaskan ID Food Impor 20.000 Ton Bawang Putih Asal China

Bapanas Tugaskan ID Food Impor 20.000 Ton Bawang Putih Asal China

Whats New
Mata Uang Italia Sekarang dan Sebelum Gabung Uni Eropa

Mata Uang Italia Sekarang dan Sebelum Gabung Uni Eropa

Whats New
Satgas Pasti Temukan 100 Penipuan Bermodus Duplikasi Lembaga Keuangan

Satgas Pasti Temukan 100 Penipuan Bermodus Duplikasi Lembaga Keuangan

Whats New
Erick Thohir Minta BUMN Optimalisasi Pembelian Dollar AS, Ini Kata Menko Airlangga

Erick Thohir Minta BUMN Optimalisasi Pembelian Dollar AS, Ini Kata Menko Airlangga

Whats New
Pelemahan Rupiah Bakal Berdampak pada Harga Barang Impor sampai Beras

Pelemahan Rupiah Bakal Berdampak pada Harga Barang Impor sampai Beras

Whats New
Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Whats New
Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Whats New
Antisipasi El Nino, Kementan Dorong 4 Kabupaten Ini Percepatan Tanam Padi

Antisipasi El Nino, Kementan Dorong 4 Kabupaten Ini Percepatan Tanam Padi

Whats New
Laba RMKE Cetak Laba Bersih Rp 302,8 Miliar pada 2023

Laba RMKE Cetak Laba Bersih Rp 302,8 Miliar pada 2023

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com