Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

E-Commerce Mana yang Paling Banyak Digunakan untuk Belanja Online Saat Puasa?

Kompas.com - 06/07/2020, 08:17 WIB
Elsa Catriana,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Snapchart, aplikasi online yang dilakukan untuk meriset pasar, melihat berbagai trend belanja online yang terjadi selama bulan Ramadhan dan Hari Raya Lebaran 2020 yang berlangsung di tengah mewabahnya pandemi Covid-19.

Dalam riset itu menunjukkan ada 66 persen masyarakat dari 1.000 responden yang memilih Shopee sebagai situs belanja online yang paling diingat dan digunakan selama bulan Ramadhan dan Hari Raya Lebaran 2020.

Secara detail, berdasarkan riset itu, menunjukkan ada 58 persen konsumen di Jabodetabek yang memilih Shopee sebagai situs belanja online yang paling diingat dan 72 persen konsumen yang berasal dari luar Jabodetabek.

Baca juga: Tren Milenial “Zaman Now”, Belanja Praktis Tanpa Bawa Dompet

Sementara untuk platform lain seperti Tokopedia ada 16 persen, Lazada ada 12 persen, Bukalapak 4 persen yang kemudian disusul oleh Blibli, JD.ID, Akulaku, OLX dan Sociolla.

Selain itu, berdasarkan riset Snapchart yang dilakukan selama masa pandemi ini menunjukkan untuk kategori platform yang paling banyak digunakan selama bulan Ramadhan dan Hari Raya Lebaran 2020 adalah Shopee dengan persentase 66 persen, Tokopedia 15 persen, Bukalapak 15 persen dan kemudian disusul oleh JD.ID, Blibli, Zalora, Sorabel, Berrybenka, Qoo10 dan Zilingo.

Direktur Snapchart Astrid Wiliandry mengatakan, Shopee adalah situs yang paling diminati berbelanja saat Ramadhan yang juga bertepatan dengan adanya pandemi serta didorongnya oleh beberapa faktor.

"Di saat kebijakan physical distancing telah diberlakukan, masyarakat mencari opsi lain yang lebih aman bagi mereka untuk tetap memenuhi kebutuhan selama bulan Ramadhan dari rumah," ujarnya mengutip dari siaran persnya, Senin (6/7/2020(.

Menurut dia, Shopee bisa menjadi platform yang unggul karena memiliki banyak produk yang menarik dan tawaran harga yang lebih kompetitif.

Baca juga: Bank Dunia: Belanja Pendidikan RI Terbesar di Dunia, tetapi....

Selain itu Shopee juga terus melengkapi platformnya dengan berbagai macam fitur yang memperpanjang time spentnya dan engagement di dalam aplikasinya sehingga menjadikan datar tarik tersendiri untuk penggunanya.

Sementara itu berdasarkan Gender ada sebanyak 77 persen perempuan yang mengaku telah memilih Shopee untuk berbelanja dan laki-laki sebanyak 52 persen. Sedangkan Tokopedia, lebih banyak disukai oleh pria dengan persentase 22 persen dibandingkan dengan perempuan 9 persen. Begitupun dengan platform Lazada dan Bukalapak.

Berdasarkan umur pun Shopee yang paling disukai oleh anak muda yang memiliki umur 19-24 tahun, Tokopedia lebih sukai kalangan 35 tahun keatas, Lazada lebih disukai kelompok umur kurang 19 tahun dan Bukalapak lebih disukai oleh kelompok umur 35 tahun keatas.

"Mengapa Shopee menjadi pilihan utama bagi kelompok umur muda dengan usia 19-24 tahun dan 25-30 tahun, kami menilai fitur-fitur di Shopee lebih interaktif dan selalu ada tema baru pada setiap momen," katanya.

Baca juga: Token Listrik Gratis Juli Sudah Bisa Diklaim, Gunakan 3 Cara Ini Selain Via Situs dan WA

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kebutuhan Dalam Negeri Jadi Prioritas Komersialisasi Migas

Kebutuhan Dalam Negeri Jadi Prioritas Komersialisasi Migas

Whats New
Ratusan Sapi Impor Asal Australia Mati Saat Menuju RI, Badan Karantina Duga gara-gara Penyakit Botulisme

Ratusan Sapi Impor Asal Australia Mati Saat Menuju RI, Badan Karantina Duga gara-gara Penyakit Botulisme

Whats New
Watsons Buka 3 Gerai di Medan dan Batam, Ada Diskon hingga 50 Persen

Watsons Buka 3 Gerai di Medan dan Batam, Ada Diskon hingga 50 Persen

Spend Smart
Utang Pemerintah Kian Bengkak, Per Februari Tembus Rp 8.319,22 Triliun

Utang Pemerintah Kian Bengkak, Per Februari Tembus Rp 8.319,22 Triliun

Whats New
Heran Jasa Tukar Uang Pinggir Jalan Mulai Menjamur, BI Malang: Kurang Paham Mereka Dapat Uang Dari Mana...

Heran Jasa Tukar Uang Pinggir Jalan Mulai Menjamur, BI Malang: Kurang Paham Mereka Dapat Uang Dari Mana...

Whats New
Dongkrak Performa, KAI Logistik Hadirkan Layanan 'Open Side Container'

Dongkrak Performa, KAI Logistik Hadirkan Layanan "Open Side Container"

Whats New
Sumbangan Sektor Manufaktur ke PDB 2023 Besar, Indonesia Disebut Tidak Alami Deindustrialisasi

Sumbangan Sektor Manufaktur ke PDB 2023 Besar, Indonesia Disebut Tidak Alami Deindustrialisasi

Whats New
Harga Bahan Pokok Jumat 29 Maret 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 29 Maret 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
Modal Asing Kembali Cabut dari RI, Pekan Ini Nilainya Rp 1,36 Triliun

Modal Asing Kembali Cabut dari RI, Pekan Ini Nilainya Rp 1,36 Triliun

Whats New
Kerap Kecelakaan di Perlintasan Sebidang, 5 Lokomotif KA Ringsek Sepanjang 2023

Kerap Kecelakaan di Perlintasan Sebidang, 5 Lokomotif KA Ringsek Sepanjang 2023

Whats New
Kemenag Pastikan Guru PAI Dapat THR, Ini Infonya

Kemenag Pastikan Guru PAI Dapat THR, Ini Infonya

Whats New
Harga Emas Antam Meroket Rp 27.000 Per Gram Jelang Libur Paskah

Harga Emas Antam Meroket Rp 27.000 Per Gram Jelang Libur Paskah

Whats New
Kapan Seleksi CPNS 2024 Dibuka?

Kapan Seleksi CPNS 2024 Dibuka?

Whats New
Info Pangan 29 Maret 2024, Harga Beras dan Daging Ayam Turun

Info Pangan 29 Maret 2024, Harga Beras dan Daging Ayam Turun

Whats New
Antisipasi Mudik Lebaran 2024, Kemenhub Minta KA Feeder Whoosh Ditambah

Antisipasi Mudik Lebaran 2024, Kemenhub Minta KA Feeder Whoosh Ditambah

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com