Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

IHSG Diprediksi Menguat, Simak Saham Rekomendasi Hari Ini

Kompas.com - 09/07/2020, 08:28 WIB
Kiki Safitri,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksikan akan bergerak menguat pada hari ini, Kamis (9/7/2020). Sebelumnya IHSG ditutup pada zona hijau dengan kenaikan 1,79 persen.

Direktur Anugerah Mega Investama Hans Kwee mengatakan penguatan IHSG hari ini terdorong oleh penguatan market global yang membayangi.

Namun, di negara bagian Florida di AS, kenaikan jumlah kasus Covid-19 membuat beberapa rumah sakit cukup kewalahan.

Baca juga: IHSG Diproyeksikan Melemah, Simak Saham Rekomendasi Hari Ini

“Indeks berpeluang konsolidasi menguat, padahal kalau saya lihat secara umumn harusnya marketnya agak sedikit khawatir, karena ada negara AS yang kekurangan tempat rawat inap di Florida,” kata Hans kepada Kompas.com, Kamis (9/7/2020).

Hans mengatakan, selain masalah kenaikan jumlah kasus Covid-19 yang menjadi sentimen negatif di pasar modal, rencana AS yang keluar dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) diprediksi akan mejadi masalah kedepannya.

Di sisi lain, bursa saham Eropa diprediksi akan bergerak positif karena rencana pemerintah memberikan subsidi bagi perusahaan yang mulai mempekerjakan kembali karyawannya serta berbagai stimulus lainnya seperti diskon makanan dan lain sebagainya.

Sentimen positif juga datang dari rencana Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati yang berencana maletakkan anggaran Rp 48,8 triliun untuk perbankan, dalam program Pemulihan Ekonomi Nasional atau PEN.

Baca juga: IHSG Dibuka Menguat, Tembus 5.011,35

Saat ini ada 4 bank yang mengajukan klaim untuk dana talangan dalam program PEN untuk membantu sektor UMKM, yakni Bank Himbara (Himpunan Bank Milik Negara) antara lain Bank BRI, BNI, Mandiri dan BPD Kaltimara.

“IHSG bisa menguat tapi pelaku pasar lebih baik realisasi profit dulu. Rencana pemerintah tersebut juga menjadi sentimen pasar, karena itu merupakan pertahanan terakhir perbankan,” tegas dia.

Hans memproyeksikan IHSG akan bergerak pada level support 5.000 sampai dengan 4.961 dan resistance pada level 5.080 sampai dengan 5.139.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Whats New
Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Whats New
Antisipasi El Nino, Kementan Dorong 4 Kabupaten Ini Percepatan Tanam Padi

Antisipasi El Nino, Kementan Dorong 4 Kabupaten Ini Percepatan Tanam Padi

Whats New
Laba RMKE Cetak Laba Bersih Rp 302,8 Miliar pada 2023

Laba RMKE Cetak Laba Bersih Rp 302,8 Miliar pada 2023

Whats New
Perputaran Uang Judi Online di RI sampai Rp 327 Triliun Setahun

Perputaran Uang Judi Online di RI sampai Rp 327 Triliun Setahun

Whats New
Bapanas Pastikan Konflik Israel-Iran Tak Pengaruhi Masuknya Komoditas Pangan yang Rutin Diimpor

Bapanas Pastikan Konflik Israel-Iran Tak Pengaruhi Masuknya Komoditas Pangan yang Rutin Diimpor

Whats New
Pasca Akuisisi BPR, KoinWorks Fokus Inovasi dan Efisiensi Tahun Ini

Pasca Akuisisi BPR, KoinWorks Fokus Inovasi dan Efisiensi Tahun Ini

Whats New
Lion Air Bantah 2 Pegawai yang Ditangkap Menyelundupkan Narkoba Merupakan Pegawainya

Lion Air Bantah 2 Pegawai yang Ditangkap Menyelundupkan Narkoba Merupakan Pegawainya

Whats New
Indofarma Akui Belum Bayar Gaji Karyawan Periode Maret 2024, Mengapa?

Indofarma Akui Belum Bayar Gaji Karyawan Periode Maret 2024, Mengapa?

Whats New
Pesetujuan KPR BSI Kini Hanya Butuh Waktu Satu Hari

Pesetujuan KPR BSI Kini Hanya Butuh Waktu Satu Hari

Spend Smart
Bank Sentral Inggris Diprediksi Pangkas Suku Bunga pada Mei 2024

Bank Sentral Inggris Diprediksi Pangkas Suku Bunga pada Mei 2024

Whats New
Cara Membuat Kartu ATM BCA Berfitur Contactless

Cara Membuat Kartu ATM BCA Berfitur Contactless

Work Smart
Pertanyaan Umum tapi Menjebak dalam Wawancara Kerja, Apa Itu dan Bagaimana Cara Jawabnya?

Pertanyaan Umum tapi Menjebak dalam Wawancara Kerja, Apa Itu dan Bagaimana Cara Jawabnya?

Work Smart
Menko Airlangga soal Kondisi Geopolitik Global: Belum Ada Apa-apa, Kita Tenang Saja...

Menko Airlangga soal Kondisi Geopolitik Global: Belum Ada Apa-apa, Kita Tenang Saja...

Whats New
Pasar Perdana adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Pasar Perdana adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com