Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ekonomi Pulih dan Investasi Mulai Dilirik, Ini Indikasinya

Kompas.com - 24/07/2020, 05:42 WIB
Kiki Safitri,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com – Setelah pandemi Covid-19 memukul ekonomi global sejak awal tahun, kini seluruh negara yang terdampak mulai berbenah, termasuk Indonesia.

PT Mandiri Sekuritas memproyeksikan, mulai dari semester II tahun 2020 sampai dengan tahun 2021, kondisi perekonomian mulai terlihat membaik.

Direktur Utama Mandiri Sekuritas Dannif Danusaputro mengatakan, untuk semester II tahun 2020, saat ini investor sudah mulai memiliki harapan untuk kembali lagi masuk di fixed income.

Baca juga: Pemulihan Ekonomi Global Butuh Kerja Sama Multilateral

Walau demikian, untuk investor institutional masih cenderung menahan karena masih membutuhkan likuiditas lebih banyak lagi.

“Di semester II, menurut saya dari segi investor akan membaik (investasi) dengan asumsi tidak ada second wave. Sementara dari segi investornya, saya belum melihat institution akan masuk karena mereka masih butuh refinancing, dan masih banyak korporasi yang butuh likuiditas untuk jaga-jaga,” jelas dia dalam konferensi video di Jakarta, Kamis (23/7/2020).

Hal senada juga disampaikan oleh Direktur Operations Mandiri Sekuritas Heru Handayanto, yang menyebut investor institusi masih wait and see sejauh ini 

Namun, sektor ritel sudah mulai kembali bergairah dengan transaksi yang sehat.

Baca juga: Kementerian BUMN: Krisis Ekonomi Bukan Hal Baru Bagi Indonesia

“Kalau kita lihat, retail sudah bergairah kembali dengan masuk pada LQ 45 dan indeks IDX80. Dengan memilih saham yang sehat dan nilai transaksinya bertambah, itu merupakan indikasi tahun depan kita cukup optimis,” kata Heru.

Menurutnya, pasar mulai optimis dengan kondisi ekonomi akan membaik di tahun 2020, sehingga banyak investor mulai membeli saham-saham yang kini valuasinya sudah murah.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ada Gejolak Global, Erick Thohir Telepon Direksi BUMN, Minta Susun Strategi

Ada Gejolak Global, Erick Thohir Telepon Direksi BUMN, Minta Susun Strategi

Whats New
Inflasi Medis Kerek Harga Premi Asuransi Kesehatan hingga 20 Persen

Inflasi Medis Kerek Harga Premi Asuransi Kesehatan hingga 20 Persen

Whats New
Pemerintah Perlu Tinjau Ulang Anggaran Belanja di Tengah Konflik Iran-Israel

Pemerintah Perlu Tinjau Ulang Anggaran Belanja di Tengah Konflik Iran-Israel

Whats New
Ekspor Batik Aromaterapi Tingkatkan Kesejahteraan Perajin Perempuan Madura

Ekspor Batik Aromaterapi Tingkatkan Kesejahteraan Perajin Perempuan Madura

Whats New
Hadiri Halalbihalal Kementan, Mentan Amran: Kami Cinta Pertanian Indonesia

Hadiri Halalbihalal Kementan, Mentan Amran: Kami Cinta Pertanian Indonesia

Whats New
Pasar Modal adalah Apa? Ini Pengertian, Fungsi, dan Jenisnya

Pasar Modal adalah Apa? Ini Pengertian, Fungsi, dan Jenisnya

Work Smart
Syarat Gadai BPKB Motor di Pegadaian Beserta Prosedurnya, Bisa Online

Syarat Gadai BPKB Motor di Pegadaian Beserta Prosedurnya, Bisa Online

Earn Smart
Erick Thohir Safari ke Qatar, Cari Investor Potensial untuk BSI

Erick Thohir Safari ke Qatar, Cari Investor Potensial untuk BSI

Whats New
Langkah Bijak Menghadapi Halving Bitcoin

Langkah Bijak Menghadapi Halving Bitcoin

Earn Smart
Cara Meminjam Dana KUR Pegadaian, Syarat, dan Bunganya

Cara Meminjam Dana KUR Pegadaian, Syarat, dan Bunganya

Earn Smart
Ada Konflik Iran-Israel, Penjualan Asuransi Bisa Terganggu

Ada Konflik Iran-Israel, Penjualan Asuransi Bisa Terganggu

Whats New
Masih Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 66

Masih Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 66

Work Smart
Tingkatkan Daya Saing, Kementan Lepas Ekspor Komoditas Perkebunan ke Pasar Asia dan Eropa

Tingkatkan Daya Saing, Kementan Lepas Ekspor Komoditas Perkebunan ke Pasar Asia dan Eropa

Whats New
IHSG Turun 2,74 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Saham Rp 11.718 Triliun

IHSG Turun 2,74 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Saham Rp 11.718 Triliun

Whats New
Pelita Air Catat Ketepatan Waktu Terbang 95 Persen pada Periode Libur Lebaran

Pelita Air Catat Ketepatan Waktu Terbang 95 Persen pada Periode Libur Lebaran

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com