Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Membandingkan Harga BBM Pertamina RI Vs Petronas Malaysia April 2021

Kompas.com - 03/04/2021, 14:36 WIB
Muhammad Idris

Penulis

 

Sebagai contoh, untuk BBM jenis RON 95 dijual Petronas seharga RM 2,05 atau setara Rp 7.198 per liter (kurs Rp 3.511).

Sementara untuk BBM bensin RON 97 di Malaysia dijual seharga RM 2,52 atau sekitar Rp 8.848 per liter.

Baca juga: Banyak yang Bingung, Ini Perbedaan SPBU Pertamina Warna Merah dan Biru

Sementara itu untuk BBM jenis diesel, dijual Petronas seharga RM 2,15 atau sekitar Rp 7.549 per liter.

Sebagai perbandingan, BBM bensin yang dijual Pertamina di Indonesia jenis Pertamax memiliki RON sebesar 92, sementara Pertamax Turbo memiliki angka RON 98. Sementara Pertalite yakni memiliki RON 91. 

Berikut harga BBM di Malaysia terbaru periode 1-7 April 2021:

  • Bensin RON 95: RM 2,05 atau Rp 7.198 per liter
  • Bensin RON 97: RM 2,52 atau Rp 8.848 per liter
  • Diesel: RM 2,15 atau 7.549 per liter.

Baca juga: Pengertian Asuransi, Manfaat, dan Jenisnya

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com