8. Ulil Abshar Hadrawi
Nama Ulil Abshar Hadrawi tercatat sebagai Komisaris PT Indonesia Power. Perusahaan ini merupakan anak usaha PT PLN (Persero) di bidang pembangkit listrik.
Baca juga: Sepak Terjang Kang Dede, Tim Medsos Jokowi yang Jadi Komisaris BUMN
Di laman resmi Indonesia Power, Ulil Abshar Hadrawi tercatat sebagai Deputy Secretary General PBNU dari tahun 2015 hingga sekarang.
9. Ishfah Abidal Aziz
Pentolan PBNU berikutnya di jajaran komisaris perusahaan pelat merah (komisaris BUMN) adalah Ishfah Abidal Aziz. Namanya juga sering wara-wiri di media massa.
Pria asal Madiun ini adalah Komisaris PT Krakatau Daya Listrik, anak perusahaan BUMN PT Krakatau Steel (Persero) Tbk. Pendidikan terakhirnya adalah S1 Jinayah Siyasah IAIN Sunan Kalijaga.
Baca juga: Ulin Yusron, Influencer Jokowi yang Jadi Komisaris BUMN ITDC
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.