Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ingin Kerja di Lembaga Internasional? UNDP Buka Lowongan untuk Lulusan S1 dan S2 Indonesia

Kompas.com - 24/06/2021, 06:30 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - United Nations Development Programme (UNDP) membuka kesempatan bagi para lulusan perguruan tinggi di Indonesia untuk bergabung dengan organisasi yang berada di bawah naungan PBB tersebut.

Dalam keterangan yang diterima Kompas.com, Selasa (22/6/2021), disebutkan bahwa lembaga tersebut pada pekan ini membuka UNDP Graduate Programme.

"Program ini menyasar para lulusan terbaik Indonesia dari seluruh perguruan tinggi negeri dan swasta baik dalam dan luar negeri untuk penugasan kerja di kantor UNDP di seluruh dunia," tulis UNDP dalam keterangannya.

Baca juga: Melamar Kerja Tak Perlu Nunggu Lowongan Buka, Begini Caranya

Persyaratan

Indonesia menjadi salah satu negara prioritas dalam UNDP Graduate Programme karena masih minimnya profesional dari Indonesia yang berkarir di UNDP dalam skala internasional.

Program ini mensyaratkan lulusan S2 dengan maksimal 1 tahun pengalaman, atau lulusan sarjana dengan pengalaman kerja maksimal 2-3 tahun.

Para peserta yang lulus seleksi akan menjalani program selama 2 tahun, dan di akhir dari masa program, para peserta akan mampu berkompetisi dalam posisi-posisi yang relevan di dalam UNDP baik secara nasional maupun internasional.

Sasaran

Selain Indonesia, ada 50 Negara prioritas lainnya dalam program ini, di antaranya adalah Algeria, Botswana, Cambodia, Djibouti, Fiji, Iran, Iraq, Kazakhstan, Kiribati, Lesotho, Maldives, Marshall, Thailand, Timor-Leste, Vanuatu, dan Yaman.

Fase pilot dari program ini melibatkan 2 cohort, dengan 22 posisi untuk cohort pertama. UNDP Graduate Programme akan berkolaborasi dengan Cappfinity, perusahaan yang berpengalaman dalam rekrutmen pegawai.

Baca juga: Pertamina Group Buka Lowongan Kerja, Cek Posisi dan Syaratnya

Job Desc

UNDP Graduate Program akan memperkuat kapasitas institusi, terutama dalam menjawab tantangan kesenjangan kompetensi dan keahlian, dengan fokus untuk mendukung agenda 2030, akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan, dan peran integrasi yang efektif.

Selain itu, UNDP juga serius dalam menindaklanjuti inklusi terhadap kelompok rentan, seperti kelompok masyarakat disabailitas dan pelibatan generasi muda dalam sektor pembangunan internasional untuk #NextGenUNDP.

Proses pendaftaran ditutup tanggal 4 Juli 2021. Untuk informasi lebih lanjut terkait proses rekrutmen beserta syarat dan ketentuan, peserta bisa mengakses melalui https://www.undp.org/careers/types-opportunities/undp-graduate-programme

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Semakin Berkilau, Harga Emas Antam Naik Rp 5.000 Per Gram

Semakin Berkilau, Harga Emas Antam Naik Rp 5.000 Per Gram

Whats New
Harga Emas Dunia Naik, Didukung Jatuhnya Dollar AS

Harga Emas Dunia Naik, Didukung Jatuhnya Dollar AS

Whats New
Situs Pencarian Kerja ZipRecruiter PHK 20 Persen Karyawannya

Situs Pencarian Kerja ZipRecruiter PHK 20 Persen Karyawannya

Whats New
PT Amman Mineral Internasional Bersiap IPO, Bidik Dana Segar Rp 12,9 Triliun

PT Amman Mineral Internasional Bersiap IPO, Bidik Dana Segar Rp 12,9 Triliun

Whats New
Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian, dari 0,5 Gram hingga 1 Kg

Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian, dari 0,5 Gram hingga 1 Kg

Whats New
Dulu Jokowi Bilang Laut Masa Depan Bangsa, Kini Pasirnya Malah Diekspor

Dulu Jokowi Bilang Laut Masa Depan Bangsa, Kini Pasirnya Malah Diekspor

Whats New
Watsons Kasih Promo Diskon Hingga 60 Persen, Berlaku sampai 4 Juni 2023

Watsons Kasih Promo Diskon Hingga 60 Persen, Berlaku sampai 4 Juni 2023

Whats New
Siapkan Dokumen, Bapanas Minta Mendag Zulhas Segera Impor Bawang Putih

Siapkan Dokumen, Bapanas Minta Mendag Zulhas Segera Impor Bawang Putih

Whats New
Saham-saham yang Cuan dan Boncos dalam Sepekan, Ada GoTo, Bukalapak, SIDO

Saham-saham yang Cuan dan Boncos dalam Sepekan, Ada GoTo, Bukalapak, SIDO

Whats New
Ditopang Optimisme Plafon Utang AS, Nasdaq dan S&P 500 Ditutup Pada Level Tertinggi

Ditopang Optimisme Plafon Utang AS, Nasdaq dan S&P 500 Ditutup Pada Level Tertinggi

Whats New
Harga BBM Kompak Turun 1 Juni 2023, Lebih Murah SPBU Pertamina, Shell, Vivo, atau BP AKR?

Harga BBM Kompak Turun 1 Juni 2023, Lebih Murah SPBU Pertamina, Shell, Vivo, atau BP AKR?

Whats New
Atasi TPPO, Menaker Evaluasi Penempatan Pekerja Migran Indonesia

Atasi TPPO, Menaker Evaluasi Penempatan Pekerja Migran Indonesia

Whats New
Soal Toko Buku Gunung Agung, Kemenaker: Kalau Enggak Ada Mengadu, Berarti 'Fine'

Soal Toko Buku Gunung Agung, Kemenaker: Kalau Enggak Ada Mengadu, Berarti "Fine"

Whats New
[POPULER MONEY] Ekspor Pasir Laut RI Dibuka, Singapura Paling Diuntungkan | Kemenperin Kukuh Tak Restui Impor KRL Bekas Jepang

[POPULER MONEY] Ekspor Pasir Laut RI Dibuka, Singapura Paling Diuntungkan | Kemenperin Kukuh Tak Restui Impor KRL Bekas Jepang

Whats New
Seri dan Imbal Hasil Lelang Sukuk Negara Pekan Depan

Seri dan Imbal Hasil Lelang Sukuk Negara Pekan Depan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+