Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kementerian ESDM Buka Lowongan CPNS untuk SMK-S2, Simak Rinciannya

Kompas.com - 29/06/2021, 19:16 WIB
Muhammad Choirul Anwar

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) secara resmi sudah mengumumkan pembukaan formasi pada seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) 2021.

Pembukaan pendaftaran CASN 2021 meliputi formasi untuk Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjanjian Kerja (PPPK).

“Akhirnya yang ditunggu-tunggu datang juga, teruntuk Sobat Energi yang sudah lama bertanya-tanya di CASN #KESDM tahun ini ada formasi dan program studi apa saja yang diterima? Silakan cek infonya sekarang juga ya!” demikian bunyi keterangan pada sebuah unggahan di akun resmi Kementerian ESDM, Selasa (29/6/2021).

Baca juga: Seleksi CPNS 2021 Dibuka Besok, Ini Cara Buat Akun di sscasn.bkn.go.id

“Jangan lupa untuk follow dan terus pantau informasi terkini dari akun @casnkesdm dan seluruh media sosial #KESDM ya, supaya nggak ketinggal info,” sambungnya.

Dalam pengumuman tersebut, Kementerian ESDM tidak menjelaskan jumlah formasi CPNS 2021 yang dibuka. Meski begitu, terdapat rincian jabatan yang membuka lowongan, disertai dengan kualifikasi pendidikan.

Setidaknya ada 41 jabatan di Kementerian ESDM yang membuka lowongan CPNS 2021, dengan kualifikasi pendidikan beragam mulai dari SMK hingga S2.

Berikut ini rincian formasi CPNS 2021 di Kementerian ESDM selengkapnya berdasarkan jabatan dan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan.

Baca juga: Cek Syarat Daftar CPNS 2021 Jalur Khusus untuk Penyandang Disabilitas

Dosen

  • S2 Logistik
  • S2 Teknik Industri
  • S2 Teknik Fisika
  • S2 Instrumentasi dan Kontrol
  • S2 Teknik Kimia
  • S2 Kimia
  • S2 Teknik Informatika
  • S2 Ilmu Komputer
  • S2 Teknik Metalurgi
  • S2 Teknik Metalurgi dan Material
  • S2 Teknik Material dan Metalurgi

Widyaiswara

  • S2 Teknik Geologi
  • S2 Geologi
  • S2 Teknik Elektro (Arus Kuat)
  • S2 Teknik Mesin

Inspektur Ketenagalistrikan

  • S1 Teknik Elektro - Arus Kuat
  • S1 Teknik Elektro - Sistem Tenaga
  • S1 Teknik Tenaga Listrik

Penyelidik Bumi

  • S1 Geologi
  • S1 Teknik Geologi
  • S1 Geofiska
  • S1 Teknik Geofisika
  • S1 Geografi
  • S1 Kartografi dan Penginderaan Jauh
  • S1 Teknik Geodesi
  • S1 Teknik Geodesi dan Geomatika

Baca juga: Tes CPNS 2021 Buka Jalur Khusus Cumlaude dan Diaspora, Cek Syaratnya

Perekayasa

  • S1 Kimia
  • S1 Teknik Informatika
  • S1 Teknik Elektro
  • S1 Fisika
  • S1 Teknik Perminyakan
  • S1 Teknik Metalurgi
  • S1 Teknik Metalurgi dan Material

Surveyor Pemetaan

  • S1 Teknik Geologi
  • S1 Geologi

Analis Kegiatan Usaha Hilir Minyak dan Gas Bumi

  • S1 Teknik Perminyakan
  • S1 Teknik Industri
  • S1 Teknik Kimia

Analis Ketahanan Energi

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Stok Lampu Bisa Langka gara-gara Implementasi Permendag 36/2023

Stok Lampu Bisa Langka gara-gara Implementasi Permendag 36/2023

Whats New
IHSG Ditutup Naik 63 Poin, Rupiah Menguat di Bawah Level 16.200

IHSG Ditutup Naik 63 Poin, Rupiah Menguat di Bawah Level 16.200

Whats New
Jam Operasional Pegadaian Senin-Kamis, Jumat, dan Sabtu Terbaru

Jam Operasional Pegadaian Senin-Kamis, Jumat, dan Sabtu Terbaru

Whats New
Bos BI Optimistis Rupiah Bakal Kembali di Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

Bos BI Optimistis Rupiah Bakal Kembali di Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

Whats New
Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Whats New
Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Whats New
Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Whats New
Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6,25 Persen

Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6,25 Persen

Whats New
Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Earn Smart
Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Earn Smart
Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang jika Mau Maju

Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang jika Mau Maju

Whats New
United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

Whats New
Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Whats New
Suku Bunga Acuan Naik Jadi 6,25 Persen, Bos BI: Untuk Memperkuat Stabilitas Rupiah

Suku Bunga Acuan Naik Jadi 6,25 Persen, Bos BI: Untuk Memperkuat Stabilitas Rupiah

Whats New
KEJU Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

KEJU Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

Earn Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com