Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Sempat Gagal 2 Kali, Intip Kisah Inspiratif Yudha Kembangkan Waralaba Fried Chicken “Lazizaa”

Kompas.com - 01/07/2021, 18:54 WIB
Alifia Nuralita Rezqiana,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

Sebab, lewat pembayaran dan voucher dari ShopeePay, para pelanggan dapat menghemat pengeluaran saat membeli produk dari Lazizaa.

“Kehadiran ShopeePay di tengah pandemi ini juga sangat penting bagi para pelaku bisnis termasuk Lazizaa, sehingga kami dapat menghadirkan transaksi pembayaran nirkontak agar menjadi lebih aman dan nyaman,” ujar Yudha.

Baca juga: ShopeePay Hadirkan Promo Belanja di Minimarket lewat Kampanye 7.7 Juli Cashback Meriah

Menurutnya, transaksi melalui ShopeePay juga membuat proses pembukuan keuangan menjadi lebih cepat, terstruktur, dan rapi.

“Tak bisa dipungkiri, laporan keuangan merupakan sebuah instrumen penting dalam berbisnis yang dapat membantu menganalisis kesehatan finansial bisnis,” kata Yudha.

Lazizaa luncurkan Ayam Gejrot pertama di Indonesia

Setelah melewati sejumlah kegagalan, Yudha percaya bahwa inovasi merupakan kunci utama dalam kesuksesan bisnis.

Untuk itu, ia tak pernah lelah mengembangkan dan menghadirkan terobosan menu baru yang beda tapi tetap sesuai selera masyarakat Indonesia.

Baca juga: Kisah Sukses Gibran Budidaya Lele hingga Bangun Fishtech Terbesar Dunia

Berkat kerja keras tim Lazizaa yang terus berinovasi, Lazizaa baru saja meluncurkan menu “Ayam Gejrot” pertama di Indonesia.

Mengombinasikan ulekan cabai rawit dan bawang merah dengan kuah khas tahu gejrot, Lazizaa menyajikan sensasi rasa baru bagi para pecinta fried chicken melalui menu Ayam Gejrot.

Peluncuran menu baru tersebut menambah daftar menu andalan Lazizaa yang dicintai para pelanggan setia.

Adapun beberapa menu favorit di Lazizaa, antara lain Chicken Crispy, Hot Chicken, Ramebox Chicken, Roasted Chicken, dan Ayam Kremes. Menu-menu ini dipadukan dengan sambal khas, yaitu sambal bawang, sambal matah, dan sambal lainnya.

Baca juga: Ingin Bangun Bisnis? Yuk, Simak Kisah Inspiratif Berikut Ini

Pilihan menu yang beragam di Lazizaa telah berhasil merebut hati masyarakat dari segala kalangan dan usia.

Selain itu, masyarakat pun dapat dengan mudah memanfaatkan beragam promo menarik di aplikasi Shopee melalui fitur “Deals Sekitarmu” dan melakukan pembayaran di Lazizaa menggunakan ShopeePay.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Earn Smart
7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

Whats New
'Regulatory Sandbox' Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

"Regulatory Sandbox" Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

Whats New
IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

Whats New
Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Whats New
Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Whats New
Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Whats New
Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Whats New
Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Whats New
Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Whats New
Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

BrandzView
Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Whats New
Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Tinjau Panen Raya, Mentan Pastikan Pemerintah Kawal Stok Pangan Nasional

Whats New
Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Kenaikan Tarif Dinilai Jadi Pemicu Setoran Cukai Rokok Lesu

Whats New
Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Puasa Itu Berhemat atau Boros?

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com