Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diskon Tarif Listrik Diperpanjang sampai September 2021

Kompas.com - 02/07/2021, 12:39 WIB
Yohana Artha Uly,
Bambang P. Jatmiko

Tim Redaksi

"Tadinya hanya satu kuartal, kita perpanjang hingga kuartal ketiga, meskipun dalam hal ini diskonnya diturunkan, dari tadinya 100 persen ditanggung pemerintah, sekarang 50 persen ditanggung oleh pemerintah," jelas dia.

Adapun untuk perpanjangan diskon listrik bagi pelaku usaha dan sosial ini pemerintah menyiapkan anggaran Rp 420 miliar. Sementara yang sudah digelontorkan pada Januari-Juni 2021 mencapai Rp 1,27 triliun.

Dengan demikian, total anggaran yang disiapkan pemerintah untuk perpanjangan subsidi listrik bagi pelaku usaha dan sosial mencapai Rp 1,69 triliun untuk Januari-September 2021.

Baca juga: Ini Insentif Pajak yang Diperpanjang Sri Mulyani hingga Akhir Tahun

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com