Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BPIP Pimpinan Megawati Buka 64 Formasi CPNS 2021, Simak Kualifikasinya

Kompas.com - 03/07/2021, 09:46 WIB
Muhammad Idris

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Badan Pembinaan Ideologi Pancasila Republik Indonesia (BPIP RI) resmi membuka pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun Anggaran 2021.

Untuk rekrutmen CPNS tahun ini, BPIP membuka lowongan sebanyak 64 formasi. Rinciannya kebutuhan untuk dari kriteria umum sebanyak 56, kriteria cumlaude 1, disabilitas 1, dan 1 pelamar kriteria putra/putri Papua dan Papua Barat.

Untuk pendaftaran CPNS BPIP 2021 seluruhnya dilakukan secara online di https://sscasn.bkn.go.id. Para pelamar CPNS harus melalui serangkaian tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB).

Diketahui, pendaftaran formasi CPNS BPIP 2021 sudah dibuka sejak 30 Juni dan berakhir hingga 21 Juli 2021.

Baca juga: Minat Daftar CPNS Petugas Avsec Bandara? Ini Besaran Gaji Per Bulannya

Berikut rincian kebutuhan CPNS BPIP 2021 yang saat ini diketuai mantan Presiden RI yang juga Ketua Umum PDI-P, Megawati Soekarnoputri.

  • Ahli pertama peneliti (6 formasi) dengan kualifikasi pendidikan S2 Syariah/S2 Hukum
  • Ahli pertama pranata komputer (4 formasi) dengan kualifikasi pendidikan S1 Manajemen Informatika/S1 Ilmu Komputer/S1 Komputer/S1 Jaringan Komputer/S1 Sistem Informasi/S1 Teknik Informatika
  • Ahli pertama widyaiswara (3 formasi) dengan kualifikasi pendidikan S2 Hukum/S2 Sospol/S2 Politik/S2 Ilmu Politik/S2 Syariah/S2 Manajemen/S2 Ekonomi/S2 Ilmu Sosial/S2 Ilmu Pemerintahan/S2 Bahasa Inggris/S2 Bahasa Arab/S2 Bahasa Jerman
  • Analis advokasi hukum (2 formasi) dengan kualifikasi pendidikan S1 Hukum/S1 Syariah
  • Analis kurikulum dan pembelajaran (6 formasi) dengan kualifikasi pendidikan S1 Hukum/S1 Sosial Politik/S1 Administrasi Negara/S1 Manajemen/S1 Psikologi/S1 Pendidikan/S1 Filsafat/DIV Pendidikan/DIV Hukum/DIV Administrasi Negara/DIV Manajemen/DIV Sosial Politik
  • Analis penelitian dan pengembangan (16 formasi) dengan kualifikasi pendidikan S1 Ekonomi/S1 Administrasi/S1 Psikologi/S1 Manajemen/S1 Ilmu Politik/S1 Syariah/S1 Filsafat/DIV Administrasi/DIV Manajemen/DIV Ekonomi
  • Analis penyuluh dan layanan informasi (2 formasi) dengan kualifikasi pendidikan S1 Hukum/S1 Komunikasi/S1 Ilmu Komunikasi/DIV Hukum/DIV Ilmu Komunikasi
  • Pengadministrasi kurikulum (6 formasi) dengan kualifikasi DIII Manajemen Perkantoran/DIII Tata Perkantoran/DIII Administrasi Perkantoran
  • Pengelola produk hukum (4 formasi) dengan kualifikasi DIII Manajemen/DIII Administrasi
  • Pengelola keamanan sistem informasi (2 formasi) dengan kualifikasi pendidikan DIII Teknik Informatika/DIII Telekomunikasi/DIII Manajemen Teknik Informatika
  • Pengelola pengkajian dan penelaahan hukum (2 formasi) dengan kualifikasi pendidikan DIII Manajemen/DIII Administrasi
  • Pengelola penyelenggaraan diklat (2 formasi) dengan kualifikasi pendidikan DIII Manajemen/DIII Psikologi/DIII Administrasi
  • Pengelola program perencanaan diklat (4 formasi) dengan kualifikasi pendidikan S1 Manajemen Pendidikan/S1 Ekonomi/S1 Manajemen/S1 Psikologi/S1 Administrasi/DIV Administrasi/DIV Manajemen/DIV Manajemen Pendidikan/DIV Ekonomi
  • Perancang gratis (1 formasi) dengan kualifikasi pendidikan S1 Teknik Informatika/S1 Manajemen Informatika/S1 Manajemen/S1 Multimedia/S1 Grafika/DIV Manajemen Informatika/DIV Manajemen
  • Pranata diklat (4 formasi) dengan kualifikasi pendidikan DIII Psikologi/DIII Ekonomi/DIII Administrasi/DIII Manajemen

Untuk informasi pendaftaran CPNS 2021 di BPIP bisa dilihat di tautan berikut ini. Sementara itu, untuk keseluruhan formasi instansi pemerintah pusat lainnya bisa dilihat dalam tautan berikut ini.

Baca juga: Ada 3.879 Formasi Sipir Penjara untuk Lulusan SMA, Berapa Gajinya?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Konflik Iran Israel Memanas, Kemenhub Pastikan Navigasi Penerbangan Aman

Konflik Iran Israel Memanas, Kemenhub Pastikan Navigasi Penerbangan Aman

Whats New
Terbit 26 April, Ini Cara Beli Investasi Sukuk Tabungan ST012

Terbit 26 April, Ini Cara Beli Investasi Sukuk Tabungan ST012

Whats New
PGEO Perluas Pemanfaatan Teknologi untuk Tingkatkan Efisiensi Pengembangan Panas Bumi

PGEO Perluas Pemanfaatan Teknologi untuk Tingkatkan Efisiensi Pengembangan Panas Bumi

Whats New
Daftar Lengkap Harga Emas Sabtu 20 April 2024 di Pegadaian

Daftar Lengkap Harga Emas Sabtu 20 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Tren Pelemahan Rupiah, Bank Mandiri Pastikan Kondisi Likuiditas Solid

Tren Pelemahan Rupiah, Bank Mandiri Pastikan Kondisi Likuiditas Solid

Whats New
LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah BPRS Saka Dana Mulia

LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah BPRS Saka Dana Mulia

Whats New
Harga Emas Antam Sabtu 20 April 2024, Naik Rp 2.000 Per Gram

Harga Emas Antam Sabtu 20 April 2024, Naik Rp 2.000 Per Gram

Spend Smart
Ini 6 Kementerian yang Sudah Umumkan Lowongan CPNS 2024

Ini 6 Kementerian yang Sudah Umumkan Lowongan CPNS 2024

Whats New
Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 20 April 2024

Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 20 April 2024

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Sabtu 20 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Sabtu 20 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
Aliran Modal Asing Keluar Rp 21,46 Triliun dari RI Pekan Ini

Aliran Modal Asing Keluar Rp 21,46 Triliun dari RI Pekan Ini

Whats New
Kementerian PUPR Buka 26.319 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Kementerian PUPR Buka 26.319 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Whats New
[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

Whats New
Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Whats New
Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com